Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Gelar Komsos, Dorong Penyelesaian Masalah Secara Kekeluargaan

Babinsa Gelar Komsos, Dorong Penyelesaian Masalah Secara Kekeluargaan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Dompu, NTB  Rabu, 26 November 2025, – Koramil 1614-01/Dompu kembali melaksanakan kegiatan teritorial melalui komunikasi sosial (Komsos) di wilayah binaan. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Babinsa Desa O’O, Serka Soeherman, sebagai bagian dari tugas pembinaan teritorial di tengah masyarakat.

Dalam kegiatan Komsos yang berlangsung di Dusun Berkah tersebut, Serka Soeherman bertemu langsung dengan sejumlah warga untuk mempererat hubungan dan meningkatkan kedekatan antara TNI dengan masyarakat. Babinsa menegaskan pentingnya komunikasi dua arah agar setiap dinamika sosial di wilayah dapat terpantau dengan baik.

Babinsa Serka Soeherman juga menyampaikan himbauan kepada warga agar senantiasa berkoordinasi apabila terdapat permasalahan di lingkungan. Menurutnya, keterbukaan masyarakat sangat dibutuhkan agar aparat Desa, Babinsa, dan Bhabinkamtibmas dapat bersama-sama mencari solusi terbaik secara musyawarah dan kekeluargaan.

Dalam arahannya, Babinsa menekankan pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban sebagai tanggung jawab bersama seluruh warga. Ia mengingatkan bahwa situasi kondusif tidak hanya bergantung pada aparat, tetapi juga pada kepedulian masyarakat dalam melaporkan potensi gangguan.

Masyarakat Dusun Berkah menyambut baik kegiatan tersebut dan menyampaikan apresiasi atas kepedulian Babinsa yang secara rutin hadir untuk memberikan pembinaan dan pendampingan. Interaksi ini dinilai semakin memperkuat sinergi antara TNI dan masyarakat.

Kegiatan Komsos yang dilaksanakan oleh Serka Soeherman berjalan aman, tertib, dan lancar. Koramil 1614-01/Dompu terus berkomitmen menjaga stabilitas wilayah melalui pembinaan teritorial yang humanis, persuasif, dan berkelanjutan.

(Pendim1614/Dompu)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • ‎ ‎Pendampingan Koramil 1607-09/Utan Perkuat Pelantikan Perangkat Desa Rhee Loka ‎

    ‎ ‎Pendampingan Koramil 1607-09/Utan Perkuat Pelantikan Perangkat Desa Rhee Loka ‎

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Rhee, Sumbawa — Babinsa Desa Rhee Loka, Serma Candra, menghadiri acara Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji Perangkat Desa Rhee Loka yang berlangsung di Aula Kantor Desa Rhee Loka, Kecamatan Rhee, Kabupaten Sumbawa. Rabu (07/01/2026). ‎ ‎Prosesi pelantikan meliputi pengambilan sumpah/janji jabatan serta pembacaan Surat Keputusan Kepala Desa Rhee Loka tentang pengangkatan perangkat desa yang baru. Kegiatan […]

  • Polsek Mengwi Atensi Turnamen Bola Voli Mangupura Cup

    Polsek Mengwi Atensi Turnamen Bola Voli Mangupura Cup

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    MENGWI – Guna memberikan rasa aman dan nyaman Polsek Mengwi melaksanakan atensi turnamen bola voli Mangupura Cup di Gor dati II Kabupaten Badung yang berlokasi di Jalan Danau Batur No. 72 lingkungan Banjar Munggu, Desa Mengwi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, Bali. Minggu (5/10/2025) pukul 20.30 wita Dalam kegiatan tersebut unit samapta berkolaborasi dengan linmas desa […]

  • Komsos Babinsa di Lahan Pertanian Hundihopo Pererat Kebersamaan

    Komsos Babinsa di Lahan Pertanian Hundihopo Pererat Kebersamaan

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627/02 Pantai Baru, Sertu Beny Cardoso, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) sekaligus membantu salah satu warga, Bapak Mes Heleboa, dalam menyiram tanaman semangka dan melon di Desa Hundihopo, RT 04 RW 02, Dusun Faa, Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao, Jumat (8/8/2025). Kegiatan ini menjadi bentuk nyata kedekatan Babinsa dengan […]

  • Sertu Densius Berno Pantau dan Bantu Atasi Hama Penggerek Batang Padi di Ende

    Sertu Densius Berno Pantau dan Bantu Atasi Hama Penggerek Batang Padi di Ende

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Densius Berno, melaksanakan kegiatan pemantauan perkembangan tanaman padi dan penanganan hama penggerek batang padi di Dusun Landelo’o, Desa Kotabaru, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Rabu pagi (23/7/2025) mulai pukul 08.00 WITA. Dalam kegiatan ini, Babinsa bersama kelompok tani (Poktan) Kema Sama melakukan pemantauan langsung terhadap tanaman padi yang terserang hama serta […]

  • Ibadah Hari Minggu di Gereja Paroki Salib Suci Marole Berjalan Aman Berkat Pengamanan Babinsa dan Polri

    Ibadah Hari Minggu di Gereja Paroki Salib Suci Marole Berjalan Aman Berkat Pengamanan Babinsa dan Polri

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban selama pelaksanaan ibadah perayaan Misa Minggu, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole dan Babinkamtibmas Polsek Maurole melaksanakan pengamanan di Gereja Paroki Salib Suci Marole, Desa Maurole, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende,31 Agustus 2025. Kegiatan pengamanan dimulai pukul 07.30 WITA hingga selesai. Ibadah tersebut dihadiri sekitar 400 umat yang dipimpin oleh RD […]

  • Rapat FKDD Sumbawa Barat Fokus Bahas Langkah Antisipatif Rapat Akbar PPS 10 November

    Rapat FKDD Sumbawa Barat Fokus Bahas Langkah Antisipatif Rapat Akbar PPS 10 November

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban wilayah, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Sumbawa Barat menggelar Rapat Deteksi dan Antisipasi Dini terhadap Potensi Ancaman, Tantangan, Hambatan, dan Gangguan (ATHG) di Aula Kantor Kesbangpol, Kelurahan Kuang, Kecamatan Taliwang, Kamis (06/11/2025). Kegiatan yang dipimpin oleh Kepala Badan Kesbangpol Sumbawa Barat, Saifullah […]

expand_less