Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Polda Bali » Pendataan Penduduk Non Permanen, Bhabinkamtibmas Renon gabung Inkait Lakukan Penertiban di Sejumlah Titik*

Pendataan Penduduk Non Permanen, Bhabinkamtibmas Renon gabung Inkait Lakukan Penertiban di Sejumlah Titik*

  • account_circle Rossa
  • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Denpasar – Bhabinkamtibmas Kelurahan Renon Aiptu I Made Astawa bersama Babinsa, Linmas, serta perangkat kelurahan melaksanakan pendataan dan penertiban penduduk non permanen pada Selasa (25/11/2025) pukul 18.00–19.45 Wita. Kegiatan dipimpin Kepala Kelurahan Renon dan menyasar dua lokasi, yakni Jl. Tukad Balian Gang Nuri serta Jl. Tukad Ayung No. XX Renon, Denpasar Selatan.

 

Sasaran penertiban adalah rumah kos yang dihuni penduduk musiman, baik dari Bali maupun luar Bali, termasuk para buruh proyek. Langkah ini bertujuan menertibkan administrasi kependudukan sekaligus meningkatkan kesadaran warga untuk ikut menjaga keamanan lingkungan.

 

Sebanyak 25 personel dilibatkan dalam kegiatan ini, terdiri dari Kepala Kelurahan Renon, Bhabinkamtibmas, Kasipem, kepala lingkungan, serta Linmas. Kegiatan diawali dengan apel kesiapan dan berlangsung lancar hingga berakhir pukul 19.30 Wita dalam kondisi aman.

 

Kapolsek Denpasar Selatan AKP Agus Adi Apriyoga, S.I.K., M.H. mengapresiasi kegiatan pendataan tersebut. “Penertiban penduduk non permanen merupakan langkah penting untuk menjaga stabilitas kamtibmas. Dengan administrasi yang tertib, potensi kerawanan dapat dideteksi lebih awal,” ujarnya.

  • Penulis: Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Masyarakat Antusias Sambut Kehadiran Babinsa dalam Kegiatan Pamwil di Detukeli

    Masyarakat Antusias Sambut Kehadiran Babinsa dalam Kegiatan Pamwil di Detukeli

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Praka Khairil Mustafa, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Watunggere, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende pada Selasa pagi pukul 10.40 WITA. Kegiatan ini merupakan upaya Babinsa dalam menjaga keamanan dan membangun kedekatan dengan masyarakat di wilayah binaannya, Selasa 26/08/2025. Dalam kegiatan tersebut, Praka Khairil Mustafa […]

  • DANREM 161/WS DAMPINGI KUNKER PANGDAM IX/UDAYANA DI WILAYAH KODIM 1602/ENDE

    DANREM 161/WS DAMPINGI KUNKER PANGDAM IX/UDAYANA DI WILAYAH KODIM 1602/ENDE

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Ende, 14 Juli 2025 – Komandan Korem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Joao Xavier Baretto Nunes, S.E., M.M. mendampingi Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto, S.H., M.H. dalam rangkaian kunjungan kerja di wilayah Kodim 1602/Ende, Senin (14/7). Kegiatan diawali pada pukul 06.53 WITA, ketika Danrem bersama rombongan berangkat dari Hotel Grand Wisata menuju Makodim 1602/Ende. Setibanya […]

  • Jelang Perayaan Natal 2025 Dan Tahun Baru 2026, Babinsa Sakti Gelar Pembinaan Dan Pelatihan Kepada Satlinmas

    Jelang Perayaan Natal 2025 Dan Tahun Baru 2026, Babinsa Sakti Gelar Pembinaan Dan Pelatihan Kepada Satlinmas

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Klungkung,- Upaya mewujudkan keamanan dan ketertiban serta kondusifitas di wilayah binaan melalui peningkatan tugas dan fungsi unsur terkait di wilayah binaan terus dilakukan oleh pihak Babinsa jajaran Koramil 1610-04/Nusa Penida bersama Pemdes dan aparat Bhabinkamtibmas setempat. Kali ini upaya itupun dilakukan Babinsa Sakti Sertu Nyoman Dayuh dengan menyasar Satlinmas Desa Sakti dengan melaksanakan pembinaan dan […]

  • Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

    Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Selbar Suraberata, 23/7/2025 Pukul 01.00 s/d 03.00 wita Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Selemadeg barat Personil Polsek Selemadeg barat Dipimpin pawas AIPDA I Putu Hery Nata Saputra S.H menggelar patroli malam untuk memastikan keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya. Kegiatan patroli malam ini dilakukan untuk mencegah terjadinya tindak […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Tunjuk Hadiri HUT STT Sri Utama ke-96

    Bhabinkamtibmas Desa Tunjuk Hadiri HUT STT Sri Utama ke-96

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Tabanan Minggu 20 juli 2025 – Bhabinkamtibmas Desa Tunjuk, Aipda I Made Budiarta, menghadiri kegiatan peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) STT Sri Utama ke-96 di Bale Banjar Tunjuk Kelod, Desa Tunjuk. Kegiatan ini berlangsung pada Sabtu malam, pukul 19.00 WITA, dan dihadiri oleh berbagai tokoh masyarakat, termasuk Made Urip, Kader PDI, […]

  • Menjelang Senja, Personel Polres Badung Atur Lalu Lintas Demi Kenyamanan Pengguna Jalan

    Menjelang Senja, Personel Polres Badung Atur Lalu Lintas Demi Kenyamanan Pengguna Jalan

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Mangupura – Menjelang waktu sibuk di sore hari, personel gabungan dari Satuan Lalu Lintas dan staf Polres Badung melaksanakan kegiatan Penebalan Sore dengan melakukan pengaturan arus lalu lintas di sejumlah titik rawan kemacetan, Senin (27/10/2025). Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 16.00 hingga 20.00 Wita di beberapa strong point seperti Simpang Kwanji, Simpang Gaji, Simpang LPD […]

expand_less