Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Komsos Dengan Siswa Bahas Tentang Disiplin dan Taat Peraturan Sekolah

Babinsa Komsos Dengan Siswa Bahas Tentang Disiplin dan Taat Peraturan Sekolah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
  • visibility 40
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Babinsa Koramil 03/Batutua Kodim 1627/Rote Nado Serda Hamid Asegaf melaksanakan kegiatan komonikasi sosial dengan Kepala sekolah dan siswa sekolah SMK Rote Barat,Sabtu (26/07/2025)

Komsos ini bertujuan untuk menyampaikan tentang kegiatan Bimbel bagi siswa kelas tiga yang mempunyai cita – cita menjadi TNI Polri.

Babinsa mengajak dan mengimbau kepada Kepala sekolah untuk menyampaikan kepada para siswa yang ingin menjadi anggota TNI Polri agar mau berlatih dan belajar yang giat untuk mencapai Cita – cita.

“Dalam Komsos tersebut Babinsa menyempatkan diri bertemu dengan para siswa, Ia juga menyampaikan agar siswa mengikuti aturan dan kedisiplinan selama mengikuti pelajaran dan kegiatan di sekolah, Apalagi zaman sekarang marak nya penggunaan HP, jangan sampai di salahgunakan oleh para siswa untuk bermain Game.

“Di lingkungan sekolah agar selalu menjaga kebersihan agar para siswa bisa semakin betah di sekolah untuk melaksanakan belajar. Guna untuk bekal ke depan para siswa sebagai generasi penerus bangsa,” ucapnya.

“Harapannya dengan adanya Komsos tersebut Kepala sekolah dapat membantu memberikan himbauan. Dan mengajak seluruh siswa SMK yang mempunyai Cita – cita menjadi anggota TNI Polri agar mempersiapkan diri dari sekarang agar tidak mengalami kendala di dalam mengikuti seleksi TNI Polri dan para siswa selalu menjaga kedisplinan dan mentaati peraturan sekolah.

Pendim 1627/Rote Ndao

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pererat Sinergi, Babinsa dan Masyarakat Desa Ngguwa Tingkatkan Koordinasi Informasi

    Pererat Sinergi, Babinsa dan Masyarakat Desa Ngguwa Tingkatkan Koordinasi Informasi

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Petrus Gobhe, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Ngguwa, Kecamatan Ndona Timur, Kabupaten Ende, pada Jumat siang (22/8). Kegiatan yang dimulai pukul 11.30 WITA ini merupakan kegiatan rutin untuk memantau situasi dan perkembangan wilayah binaan guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Serka Petrus aktif […]

  • Program Unggulan Tenda Gratis dan Membantu Pemotongan Hewan oleh Pos Haumeniana

    Program Unggulan Tenda Gratis dan Membantu Pemotongan Hewan oleh Pos Haumeniana

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Haumeniana – Prajurit Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Pos Haumeniana yang di pimpin oleh Danpos Sertu Moh. Amir Faisol melaksanakan kegiatan mendirikan tenda serbaguna gratis dan pemotongan hewan di rumah duka bersama masyarakat Desa Batnes, Kec. Musi, Kab. Timor Tengah Utara. Jumat (03/10). Danpos Humeniana Sertu Moh. Amir Faisol menyampaikan “Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian […]

  • Kearifan Lokal Sumbawa Jadi Sorotan Asops Kasad Saat Kunjungan TMMD 125

    Kearifan Lokal Sumbawa Jadi Sorotan Asops Kasad Saat Kunjungan TMMD 125

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Sumbawa – NTB – Kunjungan kerja Asisten Operasi Kepala Staf Angkatan Darat (Asops Kasad) Mayjen TNI Christian K. Tehuteru dalam rangka Pengawasan dan Evaluasi (Wasev) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 di wilayah Kodim 1607/Sumbawa tidak hanya difokuskan pada peninjauan sasaran fisik dan nonfisik, tetapi juga diselingi dengan pengenalan kearifan lokal dan sejarah Kabupaten Sumbawa, […]

  • Babinsa Koramil 1608-03 Sape Aktif Lindungi Masyarakat Lewat Pengawalan Bantuan Pangan

    Babinsa Koramil 1608-03 Sape Aktif Lindungi Masyarakat Lewat Pengawalan Bantuan Pangan

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Bima,_ Rabu, 30 Juli 2025, Serda Aladin Babinsa Desa Parangina, anggota Koramil 1608-03/Sape, melaksanakan pengawalan dan pendampingan penyaluran beras bantuan pangan sebanyak 1.132 karung kepada 566 kepala keluarga di Desa Parangina, Kecamatan Sape, Kabupaten Bima. Kegiatan berlangsung dengan tertib, lancar, dan aman tanpa kendala. Di lokasi terpisah, Serda Asnaidin Babinsa Desa Boke, juga anggota Koramil […]

  • Pemotongan Tumpeng dan Upacara Resmi Meriahkan HUT TNI ke-80 di Ende

    Pemotongan Tumpeng dan Upacara Resmi Meriahkan HUT TNI ke-80 di Ende

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Tentara Nasional Indonesia (TNI) yang ke-80, telah dilaksanakan upacara yang khidmat pada hari Minggu, 5 Oktober 2025, pukul 08.00 WITA di Jalan Kartini, Kelurahan Kotaraja, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende. Kegiatan ini mengusung tema “TNI Prima, TNI Rakyat, TNI Maju”, yang mencerminkan semangat profesionalisme, kemanunggalan dengan rakyat, […]

  • Semarak HUT RI ke-80, Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Dampingi Pelepasan Gerak Jalan Kecamatan Seteluk

    Semarak HUT RI ke-80, Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Dampingi Pelepasan Gerak Jalan Kecamatan Seteluk

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka memperingati HUT ke-80 Republik Indonesia, Anggota Koramil 1628-03/Seteluk, Babinsa Desa Tapir Sertu M. Nasir, mewakili Danramil 03/Seteluk, menghadiri sekaligus ikut melepas kegiatan gerak jalan tingkat Sekolah Dasar (SD) se-Kecamatan Seteluk. Acara tersebut dipusatkan di Lapangan Sepak Bola Desa Seteluk Tengah, Rabu (20/08/2025) pukul 15.30 WITA. Hadir dalam kegiatan ini, […]

expand_less