Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Selesaikan Berkas Perkara Pencurian, Unit Reskrim Polsek Dentim Serahkan Tersangka dan BB ke Kejari

Selesaikan Berkas Perkara Pencurian, Unit Reskrim Polsek Dentim Serahkan Tersangka dan BB ke Kejari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Unit Reskrim Polsek Denpasar Timur (Dentim) melaksanakan penyerahan tersangka dan barang bukti (BB) tindak pidana pencurian ke Kejaksaan Negeri Denpasar, Senin (24/11/2025) pukul 10.00 Wita. Kegiatan ini merupakan bagian dari program COMMANDER WISH Kapolri Presisi, yang bertujuan meningkatkan kinerja penegak hukum melalui tertib administrasi penyidikan dan penyelesaian berkas perkara.

Tersangka yang diserahkan berinisial IKAS (26th), warga Banjar Dinas Tindih, Kelurahan Datah, Kecamatan Abang, Karangasem. Ia dilaporkan melakukan tindak pidana pencurian dengan pemberatan sesuai Pasal 363 KUHP.

Barang bukti yang diserahkan berupa satu unit handphone merek Realme C53 warna hitam dengan nomor IMEI 1: 863391064992114 dan IMEI 2: 863391064992106. Penyerahan berlangsung di Kantor Kejaksaan Negeri Denpasar dan diterima langsung oleh Jaksa Penuntut Umum, Haries Saragih, SH, serta ditandatangani pada buku register B-12.

“Kami memastikan setiap proses penyidikan berjalan tertib dan profesional. Penyerahan tersangka dan barang bukti ini menandai selesainya berkas perkara dan mendukung kelancaran proses hukum selanjutnya,” ujar Kapolsek Dentim, Kompol I Ketut Tomiyasa, S.H.,M.H.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa dan Warga Bersama Sukseskan Posyandu di Sumba Barat

    Babinsa dan Warga Bersama Sukseskan Posyandu di Sumba Barat

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 38
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Wujud kepedulian terhadap kesehatan masyarakat, Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Silas Kikhau, aktif melaksanakan pendampingan kegiatan Posyandu di wilayah desa binaan, tepatnya di Desa Modu Waimaringu, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Sabtu (12/7/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk mendukung program pemerintah dalam meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan dasar bagi ibu hamil, […]

  • Karya Bakti Satgas Pamtas Pos Laktutus Wujud Kepedulian di Perbatasan

    Karya Bakti Satgas Pamtas Pos Laktutus Wujud Kepedulian di Perbatasan

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad Pos Laktutus melaksanakan kegiatan karya bakti berupa pembersihan halaman dan rumput liar di Kantor Desa Fohoeka, Kecamatan Nanaet Dubesi, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan kantor desa yang bersih, rapi, dan nyaman sebagai pusat pelayanan masyarakat. Kegiatan karya bakti tersebut dilaksanakan oleh […]

  • Babinsa Sampalan Tengah Terus  Motivasi Para Orang Tua Untuk Manfaatkan Postandu Demi Kesehatan Buah Hati

    Babinsa Sampalan Tengah Terus Motivasi Para Orang Tua Untuk Manfaatkan Postandu Demi Kesehatan Buah Hati

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Klungkung, – Sebagai wujud perhatian dan kepedulian Babinsa terhadap kesehatan anak-anak di wilayah binaannya, Serka Made Arta Babinsa Sampalan Tengah melaksanakan pendampingan kegiatan Posyandu Balita, Senin ( 18/08/25 ). Kegiatan Posyandu Balita tersebut digelar di Dusun Jabon, Desa Sampalan Tengah,Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung tersebut dihadiri oleh Kadus Jabon ,Kader Posyandu Dusun Jabon ,Bidan Desa Sampalan […]

  • Kodim 1601/Sumba Timur Peringati HUT ke-80 TNI dengan Ziarah dan Tabur Bunga di TMP Umbu Ndawa Kareuk

    Kodim 1601/Sumba Timur Peringati HUT ke-80 TNI dengan Ziarah dan Tabur Bunga di TMP Umbu Ndawa Kareuk

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun yang ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) tahun 2025, Kodim 1601/Sumba Timur menggelar kegiatan Ziarah bersama di Taman Makam Pahlawan (TMP) Umbu Ndawa Kareuk, Jln.Adam Malik, Kelurahan Kambajawa, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Jum’at (03/10/2025). Acara ini diikuti oleh seluruh anggota Kodim 1601/Sumba Timur,sebagai wujud […]

  • Gelar Rapat Kesiapan Porseni HUT Ke 80 RI, Babinsa Lembongan Ajak Semua Pihak satukan Visi Dan Misi

    Gelar Rapat Kesiapan Porseni HUT Ke 80 RI, Babinsa Lembongan Ajak Semua Pihak satukan Visi Dan Misi

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Klungkung, – Dalam rangka menyongsong berlangsungnya Pekan Olahraga Dan Seni ( Porseni ) dalam rangka memeriahkan HUT Ke 80 Kemerdekaan RI, Pemerintah Desa lembongan bersama instansi dan komponen terkait melaksanakan kegiatan rapat di Aula Kantor Desa Lembongan, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Selasa ( 29/07/25 ). Dipimpin langsung Perbekel Desa Lembongan, kegiatan rapat tersebut turut […]

  • Babinsa 1623-08/Kubu ikut padamkan api kebakaran lahan.

    Babinsa 1623-08/Kubu ikut padamkan api kebakaran lahan.

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Koramil 1623-08/Kubu Desa Tianyar Tengah Serka I Nyoman Rauh membantu proses pemadaman kebakaran lahan di Dusun Munti Desa Timur, Desa Tianyar Tengah, Kec. Kubu, Kabupaten Karangasem pada Jumat (10/10/2025) Lahan yang terbakar sekitar 1,5 Hektar merupakan lahan milik dua orang Warga dan kebakaran terjadi sekitar pukul 13.30 Wita. Sebanyak 4 unit mobil […]

expand_less