Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Polda Bali » Polsek Blahbatuh Sosialisasi Pencegahan Gaya Hidup Hedonis Kepada Personel

Polsek Blahbatuh Sosialisasi Pencegahan Gaya Hidup Hedonis Kepada Personel

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

BLAHBATUH -GIANYAR Polsek Blahbatuh kembali menunjukkan komitmennya dalam memperkuat integritas dan profesionalisme personel melalui sosialisasi larangan perilaku hidup mewah. Kegiatan yang berlangsung di Aula Polsek Blahbatuh pada Senin, 24 November 2025 ini dipimpin oleh Wakapolsek Blahbatuh AKP I Ketut Widiartha, S.H., didampingi Ps. Kanit Propam Aiptu Dewa Gede Raka Winursita sebagai bentuk penguatan pembinaan internal.

Dalam arahannya, Wakapolsek menegaskan bahwa pembatasan gaya hidup hedonis merupakan langkah penting untuk menjaga citra dan kepercayaan masyarakat terhadap Polri. Ia mengajak seluruh anggota untuk menampilkan kesederhanaan, baik dalam pelaksanaan tugas maupun dalam aktivitas keseharian, termasuk penggunaan media sosial, sebagai wujud tanggung jawab moral dan kedinasan.

Propam Polsek Blahbatuh turut memastikan sosialisasi ini berjalan dialogis sehingga personel dapat memahami secara menyeluruh aturan yang berlaku. Pendekatan yang humanis diharapkan dapat menumbuhkan kesadaran bersama mengenai pentingnya menjaga marwah institusi dan menerapkan perilaku yang sesuai dengan kode etik Polri.

Kapolsek Blahbatuh Kompol Anak Agung Gede Arka, S.H., M.H., menyampaikan apresiasinya atas pelaksanaan kegiatan ini. “Integritas adalah pondasi utama dalam setiap langkah dan tindakan anggota Polri. Melalui sosialisasi ini, kami ingin memastikan seluruh personel tetap mengedepankan keteladanan, profesionalisme, dan kesederhanaan sebagai bagian dari upaya menjaga kepercayaan masyarakat,” ujarnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koperasi Merah Putih Segera Dibangun, Babinsa Terjun Langsung Pantau Lokasi

    Koperasi Merah Putih Segera Dibangun, Babinsa Terjun Langsung Pantau Lokasi

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, turut mendampingi kegiatan pengukuran lokasi pembangunan Koperasi Merah Putih (KDMP) di Desa Maurole, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Rabu (26/11). Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 10.00 WITA tersebut juga dirangkaikan dengan tindakan pengamanan wilayah (Pamwil) dan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat setempat. Pengukuran lahan dilakukan sebagai tahap awal […]

  • Polres Dan Polsek Di Klungkung Tingkatkan Patroli Cegah Balap Liar Di Area PKB Gunaksa.

    Polres Dan Polsek Di Klungkung Tingkatkan Patroli Cegah Balap Liar Di Area PKB Gunaksa.

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polres Klungkung — Setiap hari personel gabungan dari Polres Klungkung, Polsek Dawan, dan Polsek Klungkung melaksanakan patroli rutin di area PKB Gunaksa untuk mencegah aksi balap liar yang selama ini meresahkan masyarakat, (7/12). Lokasi tersebut kerap disalahgunakan oleh sejumlah anak muda untuk melakukan balap liar, sehingga menimbulkan keluhan dari warga yang datang untuk berolahraga maupun […]

  • Babinsa Desa Riti Bersama Danposramil Nangaroro Tinjau Lokasi Koperasi Merah Putih

    Babinsa Desa Riti Bersama Danposramil Nangaroro Tinjau Lokasi Koperasi Merah Putih

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Nagekeo – Dalam rangka mendukung program pemberdayaan ekonomi masyarakat di wilayah binaan, Koramil 1625-03/Boawae melalui Posramil Nangaroro melaksanakan kegiatan peninjauan lahan pembangunan Koperasi Merah Putih. Kegiatan tersebut berlangsung pada Selasa, 23 Desember 2025, bertempat di Desa Riti, Kecamatan Nangaroro, Kabupaten Nagekeo. Peninjauan lahan ini dipimpin langsung oleh Danposramil Nangaroro, Serka Farid Abubakar, bersama Babinsa Desa […]

  • Kapolda NTT Apresiasi Semangat Babinsa Esaul di Ajang Lomba

    Kapolda NTT Apresiasi Semangat Babinsa Esaul di Ajang Lomba

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Koramil 1604-08/Sabu Raijua, Kopda Esaul Bolling mencatatkan prestasi membanggakan dengan meraih juara empat dalam ajang lomba lari Wini Border Run sejauh 7,9 KM, kategori TNI–Polri. Kegiatan ini diselenggarakan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-79 tahun 2025, dan diikuti oleh sekitar 1.200 peserta yang berasal dari berbagai kabupaten/kota di Nusa […]

  • Menuju Pembangunan Koperasi Merah Putih, Babinsa Ramil Detusoko Lakukan Pengecekan Lahan

    Menuju Pembangunan Koperasi Merah Putih, Babinsa Ramil Detusoko Lakukan Pengecekan Lahan

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka mendukung program pemberdayaan ekonomi masyarakat desa, Babinsa Ramil 1602-03/Detusoko Kodim 1602/Ende melaksanakan kegiatan pengecekan lahan untuk pembangunan Koperasi Desa Koperasi Merah Putih (KDKMP) di Desa Tanali, Kecamatan Wewaria, Kabupaten Ende, Selasa (06/01/2025). Kegiatan pengecekan lahan yang dimulai pukul 09.00 WITA hingga selesai ini bertujuan untuk memastikan keberadaan dan kesiapan lahan yang […]

  • Bangun Keakraban Dengan Warga Binaan, Babinsa Lakukan Kegiatan Komsos

    Bangun Keakraban Dengan Warga Binaan, Babinsa Lakukan Kegiatan Komsos

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Membangun keakraban dengan warga binaan merupakan tugas yang terus dilaksanakan oleh seorang Babinsa, melalui kegiatan komunikasi sosial Babinsa menciptakan interaksi serta kekompakan dengan warga di wilayah Desa binaannya. Hal tersebut dilakukan Babinsa Desa Takirin Koramil 1605-07/Wedomu Serda Petrus Ignasius Nani saat melaksanakan komsos dengan warga masyarakat di Dusun Loohali, Desa Takirin, Kecamatan Tasifeto […]

expand_less