Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Polda Bali » Polsek Kerambitan laksanakan Pengamanan Ibadah Missa Mingguan Rutin Jemaat Suluh Kasih

Polsek Kerambitan laksanakan Pengamanan Ibadah Missa Mingguan Rutin Jemaat Suluh Kasih

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Minggu 23 November 2025 ; Perwira Pengawas (Pawas) Iptu I Nyoman Sugiarta, S.H. bersama 4 Orang Piket Fungsi Polsek Kerambitan melaksanakan Pengamanan Ibadah Missa Mingguan Jemaat Suluh Kasih.

Adapun kegiatan pemgamanan tersebut dimulai pukul 09.00 s/d 10.00 wita bertempat di Pos Pembinaan Iman GKPB Suluh Kasih Banjar Tibubiu Kaja, Desa Tibubiu-Kerambitan, dalam kegiatan peribadahan tersebut dihadiri oleh 50 orang Jemaat dan kegiatan perbadahan dipimpin oleh Pendeta I Wayan Mariasa, S.Si.Teol. Selama kegiatan berlangsung aman dan lancar.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I PUTU BAYU PATI, S. I. K., M. H, Kapolsek Kerambitan AKP I Putu Budiawan mengungkapkan bahwa kegiatan pengamanan Peribadahan Missa Mingguan Jemaat Suluh Kasih rutin dilaksanakan Polsek Kerambitan dan akan selalu hadir ditengah masyarakat guna memberi keamanan dan kenyamanan bagi masyarakat yang melaksanakan kegiatan.

(Humas Polsek Kerambitan)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa dan Masyarakat Sikka Bersatu Jaga Kebersihan Lingkungan, Karya Bakti Pembersihan Sampah Berlangsung Lancar

    Babinsa dan Masyarakat Sikka Bersatu Jaga Kebersihan Lingkungan, Karya Bakti Pembersihan Sampah Berlangsung Lancar

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA Babinsa Koramil 1603-01/Alok Kodim 1603/Sikka, Praka Aris Wijayanta, melaksanakan kegiatan gotong royong untuk membersihkan sampah di tepi kali mati di kelurahan Kabor, Kabupaten Sikka. Kegiatan ini dipimpin secara langsung oleh Wakil Bupati Sikka, Ir. Simon Subandi Supriadi, dan dihadiri oleh seluruh staf dari kelurahan Kabor dan kecamatan Alok, serta penduduk setempat, Sabtu(09/08/2025). Praka Aris […]

  • Jumat Curhat Bersama Pecalang, Polres Badung Bangun Komunikasi Aktif di Desa Gulingan

    Jumat Curhat Bersama Pecalang, Polres Badung Bangun Komunikasi Aktif di Desa Gulingan

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Mangupura – Kanit Bhabinkamtibmas Polres Badung, Ipda I Nyoman Darmaja, melaksanakan kegiatan Jumat Curhat bersama para pecalang di Br. Babakan Kangin, Desa Gulingan Kecamatan Mengwi Kabupaten Badung. Jumat (24/10/25). Kegiatan ini menjadi wadah untuk mempererat sinergi dan komunikasi antara kepolisian dengan unsur pengamanan tradisional desa guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Dalam dialog ini, berbagai […]

  • Sinergi Babinsa dan Pemdes O’o Dukung Pembangunan Koperasi Merah Putih

    Sinergi Babinsa dan Pemdes O’o Dukung Pembangunan Koperasi Merah Putih

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam rangka mendukung persiapan pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP), Babinsa Desa O’o, Serka Soeherman, turut mendampingi kegiatan pengukuran lahan yang dilaksanakan pada Rabu (14/1/2026). Kegiatan pengukuran tersebut dimulai sekitar pukul 09.35 WITA dan berlangsung di Dusun Muhajirin, Desa O’o. Babinsa bersama Kepala Desa O’o, Kepala Dusun Muhajirin, serta Ketua Koperasi Merah […]

  • Polsek Kediri Gelar Personil Atensi Pelaksanaan PAM Sholat Jumatan

    Polsek Kediri Gelar Personil Atensi Pelaksanaan PAM Sholat Jumatan

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Polsek Kediri. Polri selalu hadir pada setiap kegiatan di masyarakat dalam mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas sehingga setiap kegiatan di masyarakat dapat berjalan dengan aman dan kondusif. Jumat, tanggal 5 Agustus 2025, pukul 12.00 wita s/d pukul 13.20 wita, personil Polsek Kediri yang dipimpin langsung Perwira Pengawas (Pawas) IPTU I […]

  • Kompol Rai Darmayasa Lakukan Pengecekan Strong Point Jalur Macet

    Kompol Rai Darmayasa Lakukan Pengecekan Strong Point Jalur Macet

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Mengwi – Kepala Kepolisian Sektor Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H.,.M.H., melakukan pengecekan personil dan pemantauan arus lalulintas disimpang Beringkit Mengwitani dan Simpang Cepaka, Kelurahan Kapal, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Kamis (24/7/2025) sore Dalam kesempatan tersebut terpantau situasi arus lalulintas mengalami peningkatan namun lancar, untuk mencegah terjadinya kemacetan personil polsek mengwi terus melakukan […]

  • Satreskrim Polres Karangasem Melayani Rekomendasi Surat Kehilangan BPKB

    Satreskrim Polres Karangasem Melayani Rekomendasi Surat Kehilangan BPKB

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Satreskrim Polres Karangasem melalui Urmin Reskrim memberikan pelayanan Surat Rekomendasi Kehilangan STNK, BPKB serta mengeluarkan Berita Acara Pemeriksaan (BAP) Sertifikat Tanah.   Bukti Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB) merupakan dokumen penting bagi pemilik mobil dan sepeda motor. Maka dari itu, harus disimpan dengan benar agar tidak hilang. Sebab, jika BPKB hilang, pemilik harus membuat baru dan […]

expand_less