Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » 70 Warga Desa Goa Turut Serta dalam Gotong Royong Bersama Babinsa dan Aparat Desa

70 Warga Desa Goa Turut Serta dalam Gotong Royong Bersama Babinsa dan Aparat Desa

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat,NTB –
Dalam upaya menjaga kebersihan lingkungan serta mempererat hubungan kemasyarakatan, Babinsa Desa Goa Koptu Agus Dermawan bersama masyarakat melaksanakan kegiatan gotong royong umum di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Jeruk Manis dan area Gedung Pasamaras Dusun Goa, Jumat (21/11/2025).

Kegiatan dimulai pukul 07.00 WITA dan melibatkan sekitar 70 orang warga Desa Goa. Gotong royong ini meliputi pembersihan area TPU, penataan lingkungan sekitar, serta perapian halaman Gedung Pasamaras yang menjadi salah satu fasilitas publik desa.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut:
– Danramil beserta anggota
– Kepala Desa Goa
– Sekretaris Desa Goa
– Ketua BPD beserta anggota.
– Babinsa Desa Goa
– Bhabinkamtibmas
– Aparat Pemerintah Desa Goa
– Tokoh masyarakat, tokoh agama
– Seluruh unsur masyarakat Desa Goa

Babinsa Goa, Koptu Agus Dermawan, menyampaikan bahwa gotong royong merupakan bagian dari pembinaan teritorial dan wujud nyata sinergi TNI bersama masyarakat dalam merawat lingkungan serta memperkuat kebersamaan.

“Kegiatan ini tidak hanya bertujuan menjaga kebersihan, tetapi juga memperkokoh solidaritas antara TNI, pemerintah desa, dan masyarakat. Semangat gotong royong seperti inilah yang menjadikan desa semakin kuat dan harmonis,” ujarnya.

Sementara itu, pihak pemerintah desa mengapresiasi keterlibatan Kodim 1628/Sumbawa Barat melalui Babinsa yang selalu hadir mendampingi dan mendorong kegiatan positif di tengah masyarakat.

Kegiatan gotong royong selesai pada pukul 09.15 WITA dan berlangsung dengan aman, tertib, serta penuh kebersam

(Pendim 1628/KSB)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Pantau Keamanan wilayah Cegah Gangguan Kamtibmas

    Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Pantau Keamanan wilayah Cegah Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Selbar Suraberata, Rabu 14/1/2026 Pukul 21.00 s/d 23.00 wita Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Selemadeg barat Personil Polsek Selemadeg barat Polres Tabanan dipimpin Pawas AIPDA I Wayan Depin optimalkan Kegiatan Patroli “Blue light” guna menekan ruang potensi gangguan Kamtibmas pada malam hari. Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu […]

  • TNI Peduli Ketahanan Pangan, Babinsa Turun ke Sawah Cabut Rumput Padi

    TNI Peduli Ketahanan Pangan, Babinsa Turun ke Sawah Cabut Rumput Padi

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Bentuk nyata kepedulian terhadap para petani terus ditunjukkan oleh TNI melalui peran aktif para Babinsa di wilayah. Seperti yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Antonius Lapu Ratu Ndima, yang terjun langsung membantu petani mencabut bibit padi di lahan sawah warga Desa Lambakara, Kecamatan Pahunga Lodu, Kabupaten Sumba Timur, pada […]

  • Kodim 1602/Ende Kawal Seluruh Rangkaian Pertandingan ETMC Ende 2025

    Kodim 1602/Ende Kawal Seluruh Rangkaian Pertandingan ETMC Ende 2025

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende — Turnamen El Tari Memorial Cup (ETMC) Ende 2025 pada Minggu, 16 November 2025, berlangsung aman dan kondusif. Kegiatan dimulai pukul 12.00 Wita dengan apel gelar pasukan, kemudian dilanjutkan dengan rangkaian pertandingan sepak bola yang menarik perhatian masyarakat. Pengamanan pertandingan melibatkan Forkopimda Kabupaten Ende, Kodim 1602/Ende, Polres Ende, Pom TNI, TNI AL, Kompi Brimob, […]

  • Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol, Wujud Hadirnya Polisi di Tengah Masyarakat Malam Hari

    Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol, Wujud Hadirnya Polisi di Tengah Masyarakat Malam Hari

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Polres Tabanan kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat dengan menggelar kegiatan Blue Light Patrol pada Jumat malam, 25 Juli 2025. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 20.00 hingga 22.00 Wita di sejumlah titik keramaian yang ada di wilayah hukum Polres Tabanan. Patroli ini dipimpin langsung […]

  • Sinergi Babinsa dan Masyarakat Airsuning dalam Menjaga Ketertiban Desa

    Sinergi Babinsa dan Masyarakat Airsuning dalam Menjaga Ketertiban Desa

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Sabtu, 06 September 2025, Babinsa Desa Airsuning, Sertu Ruslin, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga desa binaannya. Kegiatan ini membahas tentang pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban (Kamtibmas) di lingkungan masyarakat. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa mengajak warga untuk selalu peduli terhadap situasi sekitar, saling menjaga kekompakan, serta segera melaporkan apabila […]

  • Hadir di Tengah Warga, Babinsa Pastikan Keamanan dan Kelancaran Tradisi Adat Bali

    Hadir di Tengah Warga, Babinsa Pastikan Keamanan dan Kelancaran Tradisi Adat Bali

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Jumat (26/9/2025). Suasana khidmat sekaligus ramai terlihat di Jalan Raya Bonbiyu, Desa Saba, Kecamatan Blahbatuh, saat berlangsungnya kegiatan Mebersih/Nyiramin dan Ngening sebagai bagian dari rangkaian upacara Pelebon di Banjar Tegallulung, Desa Adat Bonbiyu. Upacara adat yang melibatkan ratusan warga ini berjalan tertib berkat keterlibatan penuh aparat keamanan, termasuk peran aktif Babinsa Saba […]

expand_less