Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Marga Patroli Subuh Atensi Rawan Terjadinya Gangguan Kamtibmas

Polsek Marga Patroli Subuh Atensi Rawan Terjadinya Gangguan Kamtibmas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan-Polsek Marga

Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas agar tetap aman kondusif personil polsek marga tingkatkan patroli malam sampai subuh dengan cara dialogis dengan menyusuri jalur-jalur yang di anggap rawan terjadinya gangguan kamtibmas.

 

“Patroli dilaksanakan dengan menggunakan kendaraan dinas kijang 901 marga di pinpin pawas Aiptu I Ketut Ari Sumanto dengan menyasar sejumlah titik zona selatan maupun zona utara dengan cara dialogis dan atensi perbangkan, simpang obyek alas kedaton, simpang belayu, pemukiman dan pasar tradisional belayu maupun pasar tradisional marga.

 

“Dalam kesempatan tersebut pawas bersama anggota patroli dialogis dengan warga masyarakat memberikan himbauan agar selalu waspada terhadap potensi tindak kejahatan yang menimbulkan terjadinya gangguan kamtibmas.

 

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati.,S.I.K.,M.H. Kapolsek Marga AKP I Ketut Suandi.S.H. dari tempat terpisah menyampaikan bahwa patroli subuh ini kami laksanakan secara rutin sebagai upaya preventif menciptakan rasa aman di tengah masyarakat terutama pada jam-jam rawan, Dengan patroli rutin ini diharapkan situasi wilayah polsek marga tetap aman,tertib dan kondusif.

 

(humas polsek marga)

 

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Pecalang Amankan Upacara Pelebon

    Sinergi Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Pecalang Amankan Upacara Pelebon

    • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Gianyar – Pering, Sabtu (18/10/2025) Dalam rangka memberikan dukungan keamanan dan kelancaran kegiatan adat keagamaan, Babinsa Desa Pering Koramil 1616-04/Blahbatuh Serka I Wayan Sumerta bersama Bhabinkamtibmas Desa Pering Aiptu I Made Sukartana dan Pecalang Desa Adat Pering melaksanakan pengamanan serta pengawalan prosesi Pitra Yadnya Pelebon almarhum salah satu tokoh adat dan agama setempat. Kegiatan ini […]

  • Hadiri FGD Lokakarya Bencana , Kodim Klungkung Tegaskan Komitmen Bersama Hadapi Bencana

    Hadiri FGD Lokakarya Bencana , Kodim Klungkung Tegaskan Komitmen Bersama Hadapi Bencana

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dipimpin langsung Bupati Klungkung I Made Satria, Forum Group Diskusi Lokakarya Penyusunan Kajian Resiko Bencana Kabupaten Klungkung Digelar pagi ini Selasa ( 26/08/25 ). Kegiatan yang dilaksanakan di Khania Hotel & Resto, Kelurahan Semarapura Tengah tersebut dihadiri oleh Perwakilan TRC BPBD Provinsi Bali, Perwakilan Direktur Pemetaan Bencanan BNPB Nasional beserta instansi dan pihak terkait […]

  • Unit Lantas Polsek Kintamani Evakuasi Cepat Mobil Out of Control di Jalur Windusara

    Unit Lantas Polsek Kintamani Evakuasi Cepat Mobil Out of Control di Jalur Windusara

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Kintamani — Unit Lantas Polsek Kintamani mengevakuasi kecelakaan tunggal mobil Mitsubishi Pajero DK 1830 ABK yang mengalami out of control dan terjun ke jurang di Jalan Windusara, Desa Kedisan, Kecamatan Kintamani, Sabtu (30/11/2025) pukul 14.20 Wita. Mobil yang dikemudikan Liem Sin Ie (77) bersama tiga penumpang — Indrayati, Benglin, dan Cwihong — melaju dari arah […]

  • Keamanan Tanpa Celah! Kodim TTU Amankan Ajang Bergengsi di Perbatasan

    Keamanan Tanpa Celah! Kodim TTU Amankan Ajang Bergengsi di Perbatasan

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Minggu, 20 Juli 2025, Suasana semarak menyelimuti Lapangan Oemanu, Kantor Bupati Timor Tengah Utara (TTU), Jl. Basuki Rahmat, Kelurahan Benpasi, Kecamatan Kota Kefamenanu. Ribuan penonton tumpah ruah menyaksikan gelaran akbar Wonderful Indonesia Road Race Championship 2025, ajang bergengsi dalam rangka Perebutan Piala Bupati TTU, Untuk memastikan jalannya lomba berlangsung aman, tertib, dan kondusif, personel […]

  • Babinsa 1602-02/Wolowaru Hadir di Tengah Masyarakat, Perkuat Rasa Aman dan Kebersamaan

    Babinsa 1602-02/Wolowaru Hadir di Tengah Masyarakat, Perkuat Rasa Aman dan Kebersamaan

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Pratu Haris Liga, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Nuamuri, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende, pada Selasa (28/10/2025) pukul 13.00 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi keamanan wilayah dan menjalin komunikasi yang baik […]

  • Peduli Lingkungan, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Aktif dalam Kegiatan Bersih Desa Popnam

    Peduli Lingkungan, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Aktif dalam Kegiatan Bersih Desa Popnam

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 42
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Minggu 27 Juli 2025, Kebersamaan dan kerja keras tampak jelas saat Babinsa dan Warga Desa Popnam bekerja tanpa kenal lelah, menjadikan gotong royong sebagai kekuatan utama dalam membangun desa, dalam upaya mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, Sertu I Kadek Wirawan, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus membantu Warga di Desa Popnam, […]

expand_less