Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Larangan Penggunaan Listrik untuk Jebakan Hama Babi Disosialisasikan Babinsa Parado

Larangan Penggunaan Listrik untuk Jebakan Hama Babi Disosialisasikan Babinsa Parado

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Monta, 20 November 2025 – Babinsa Koramil 1608-07/Monta terus mengintensifkan kegiatan teritorial berupa patroli dan ronda malam secara berkelanjutan guna menjaga keamanan, ketertiban, dan kenyamanan warga di wilayah binaan.

Serda Muhammad yang bertugas di Desa Parado Kuta melakukan patroli dan ronda malam bersama warga. . Serda Muhammad juga menghimbau warga agar menghindari perbuatan kriminal dan menjaga kebersihan lingkungan guna mencegah berbagai penyakit.

,Serka Arya Toni Haris melaksanakan patroli kongkow-kongkow bersama warga di Desa Wane. Selain menguatkan hubungan dengan warga binaan, Serka Arya memberikan pencerahan terkait musim tanam dan mengimbau masyarakat agar tidak menggunakan aliran listrik sebagai jebakan hama babi.

Serda Edy Saputra melakukan ronda malam sekaligus kongkow-kongkow bersama warga di Desa Sie. Dalam kesempatan tersebut, Serda Edy memberikan himbauan agar warga aktif menjaga keamanan dan ketertiban sekitar. Ia juga mengingatkan remaja dan anak muda untuk menjauhi judi, narkoba, dan minuman keras karena efek buruknya bagi diri dan keluarga.

Serma Saharullah di Desa Tolotangga juga melaksanakan patroli dan pengawasan lingkungan dengan suasana penuh kekeluargaan. Ia mendorong agar warga menjaga silaturahmi serta berperan aktif dalam mencegah tindakan kriminal dan penyalahgunaan narkoba maupun minuman keras.

Kegiatan patroli dan ronda malam oleh Babinsa Koramil 1608-07/Monta dilaporkan berjalan dengan tertib, lancar, dan memberikan rasa aman bagi masyarakat sehingga lingkungan tetap kondusif dan damai.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1627-01/Baa Amankan Ibadah Minggu di Gereja GMIT Efata Lekioen, 381 Jemaat Hadir Khidmat

    Koramil 1627-01/Baa Amankan Ibadah Minggu di Gereja GMIT Efata Lekioen, 381 Jemaat Hadir Khidmat

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Minggu (07/09/2025) suasana pagi di Desa Lekioen, Kabupaten Rote Ndao, berlangsung penuh khidmat. Sejak pukul 06.00 hingga 09.00 Wita, umat Kristiani melaksanakan ibadah Minggu di Gereja GMIT Efata Lekioen dengan pengamanan dari personel Koramil 1627-01/Baa. Koptu Alis Sinlae yang bertugas sebagai piket Koramil hadir secara langsung untuk memastikan jalannya kegiatan ibadah berlangsung […]

  • Serka Aries Umbu Bangun Sinergi dengan Warga Desa Maukabatan Lewat Komsos

    Serka Aries Umbu Bangun Sinergi dengan Warga Desa Maukabatan Lewat Komsos

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Senin 04 Agustus 2025, Di bawah rindangnya suasana kebersamaan, Babinsa menyampaikan pesan penuh keteduhan mengajak masyarakat membangun harmoni, menjaga keamanan, dan kebersihan lingkungan. Kehadirannya bukan sekadar tugas, tetapi wujud nyata kepedulian, agar Desa menjadi tempat yang damai, rukun, dan saling menguatkan, Serka Aries Umbu, Babinsa Koramil 1618-06/Bian, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) di RT […]

  • Jalur KM 23 Tertutup Longsor, Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Bergerak Cepat Koordinasi BPBD

    Jalur KM 23 Tertutup Longsor, Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Bergerak Cepat Koordinasi BPBD

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    MANGGARAI – Jalur transportasi utama yang menghubungkan Ruteng dan Reo kembali lumpuh total akibat bencana tanah longsor yang terjadi di Kilometer 23, tepatnya di Kampung Ganggu Awang, Kelurahan Pagal, Kecamatan Cibal, Kabupaten Manggarai, pada Senin (12/1/2026). Material tanah dan bongkahan batu besar dari tebing setinggi puluhan meter menutup seluruh badan jalan. Kondisi ini menyebabkan kendaraan […]

  • ‎TNI Dekat dengan Rakyat, Koramil Moyo Hilir Hadiri Peringatan Maulid Nabi

    ‎TNI Dekat dengan Rakyat, Koramil Moyo Hilir Hadiri Peringatan Maulid Nabi

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H, masyarakat Dusun Ai Nunuk, Desa Serading, Kecamatan Moyo Hilir, Kabupaten Sumbawa, menggelar kegiatan keagamaan bertempat di Masjid Nurul Iman pada Senin (15/9/2025). ‎ ‎Kegiatan ini dihadiri oleh berbagai unsur Forkopimca, tokoh agama, tokoh masyarakat, serta perwakilan dari Koramil 1607-12/Moyo Hilir yang diwakili […]

  • Progres Pipanisasi Air Bersih Capai 33 Persen, TMMD Ngada Terus Berlanjut dengan Semangat Gotong Royong

    Progres Pipanisasi Air Bersih Capai 33 Persen, TMMD Ngada Terus Berlanjut dengan Semangat Gotong Royong

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Ngada – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Tahun 2025 Kodim 1625/Ngada terus berjalan dengan semangat kebersamaan dan pengabdian. Pada hari ke-13, Selasa (21/10/2025), Satgas TMMD bersama masyarakat Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, melaksanakan kegiatan fisik tambahan berupa pekerjaan pipanisasi air bersih dengan panjang 750 meter. Kegiatan hari ini difokuskan pada penggalian lobang […]

  • Babinsa Kayu Putih Ajak Generasi Muda Lanjutkan Perjuangan Bangsa

    Babinsa Kayu Putih Ajak Generasi Muda Lanjutkan Perjuangan Bangsa

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT_KUPANG, – Dalam momentum peringatan Hari Sumpah Pemuda, Babinsa Kelurahan Kayu Putih Koramil 1604-01/Kupang, Serka Santos, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) di SMA Negeri 4 Kupang, Kelurahan Kayu Putih, Kecamatan Oebobo, Kota Kupang. Bersama para guru, Babinsa memberikan himbauan kepada pelajar untuk lebih disiplin dalam mengikuti kegiatan belajar mengajar serta menertibkan siswa yang masih berada […]

expand_less