Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Polda Bali » Amankan Perayaan Suci, Waka Polsek Ubud Pimpin Apel Siaga Manis Galungan

Amankan Perayaan Suci, Waka Polsek Ubud Pimpin Apel Siaga Manis Galungan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Gianyar – Polsek Ubud,

Hari Manis Galungan, Polsek Ubud melaksanakan apel siaga pengamanan di halaman Mapolres Ubud, Jln Raya Andong No. 1 Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar. Kamis pagi (20/11/25). Apel tersebut dipimpin  oleh Wakapolsek Ubud, AKP I Wayan Antariksawan, S.H.,M.H., sebagai bentuk kesiapan aparat dalam menjaga keamanan dan kelancaran rangkaian kegiatan keagamaan umat Hindu di daerah hukum Polsek Ubud.

Dalam arahannya, Wakapolsek Ubud menekankan pentingnya profesionalisme, humanisme, dan kesiapsiagaan seluruh personel dalam menghadapi potensi gangguan kamtibmas selama masa perayaan Galungan hingga Kuningan. Ia juga mengingatkan agar seluruh anggota mengedepankan pendekatan persuasif dan koordinasi lintas sektoral, termasuk dengan pecalang, TNI, dan instansi terkait lainnya.

“Rangkaian Hari Raya Galungan memiliki potensi peningkatan aktivitas masyarakat, baik dalam mempersiapkan upacara maupun dalam merayakan kebersamaan dengan keluarga, oleh karena itu, kehadiran kita di sini pada apel ini menunjukkan komitmen kita untuk memastikan seluruh rangkaian Hari Raya Galungan berjalan dengan aman, lancar, dan kondusif.,” ujar Wakapolsek Ubud.

Sebanyak 30 personel dikerahkan untuk mengamankan Hari Manis Galungan di berbagai titik rawan seperti tempat ibadah, jalur lalu lintas utama, dan pusat keramaian seperti pasar maupun objek wisata. Rangkaian pengamanan ini  berlangsung selama tiga hariPenpahan, Galungan dan manis Galungan.

Lebih lanjut Wakapolsek Ubud menyampaikan Ucapan terima kasih kepada personil yang hadir pada saat ini, dan mengucapkan selamat merayakan “Rahina Galungan Lan Kuningan” kepada personil yang merayakan, karena tugas yang harus dilaksanakan untuk menjaga sitkamtibmas mari kita laksanakan dengan penuh tanggung jawab, ungkapnya.

Apel siaga ini merupakan bagian dari komitmen Polswk Ubud dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), sekaligus bentuk dukungan terhadap kelancaran pelaksanaan hari raya keagamaan yang sakral bagi umat Hindu di Bali. (dastro)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Sakti Bantu Petani Tanam Jagung

    Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Sakti Bantu Petani Tanam Jagung

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Klungkung,- Selalu hadir dan membantu warga di wilayah binaan adalah kewajiban dan tanggung jawab Babinsa sebagai Bintara Pembina Desa. Kehadiran Babinsa harus mampu memberikan nuansa positif demi kemajuan dan kesejahteraan warganya. Demikian diungkapkan Babinsa Sakti Sertu Nyoman Dayuh saat melaksanakan komunikasi sosial sembari membantu ibu Luh menanam jagung dan kacang merah di Dusun Cemulik, Desa […]

  • Jaga Kondusivitas Wilayah, Patroli Harkamtibmas Samapta Polsek Abiansemal Ditingkatkan

    Jaga Kondusivitas Wilayah, Patroli Harkamtibmas Samapta Polsek Abiansemal Ditingkatkan

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas) agar tetap aman dan kondusif, personel Samapta Polsek Abiansemal meningkatkan kegiatan patroli Harkamtibmas di daerah hukum Polsek Abiansemal, Minggu (4/1/2026) malam. Patroli dilaksanakan secara rutin dan ditingkatkan dengan menyasar sejumlah lokasi yang berpotensi rawan terjadinya gangguan kamtibmas, seperti pemukiman penduduk, jalur-jalur sepi, objek vital, […]

  • Hadir Ditengah Duka Warga Binaan, Babinsa Pesinggahan Gelar Melayat

    Hadir Ditengah Duka Warga Binaan, Babinsa Pesinggahan Gelar Melayat

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Klungkung,- Perhatian dan empati akan duka warga binaan kembali diberikan Babinsa Pesinggahan Koramil 1610-03/Dawan Serka Made Juli Wardana saat melaksanakan melayat ke rumah duka warga binaan di Banjar Klodan Dusun Suwitrayasa Desa Pesinggahan Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung, Selasa ( 21/10/25 ). Dalam kegiatan melayat tersebut tersebut turut pula hadir Bhabinkamtibmas dan Kepala Desa beserta staf […]

  • Menanamkan Nilai-Nilai Nasionalisme Kodim 1627/Rote Ndao Gelar Upacara Bendera Senin

    Menanamkan Nilai-Nilai Nasionalisme Kodim 1627/Rote Ndao Gelar Upacara Bendera Senin

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Bertempat di halaman Makodim 1627/Rote Ndao Melaksanakan Upacara Bendera,  Bertindak sebagai inspektur upacara Pasiter Kodim 1627/Rote Ndao Kapten Kav Agustinus Nada dengan Komandan Upacara Serka Silvester Berek turut hadiri Para Pasi Kodim 1627/Rote Ndao, para Danramil,  anggota dan PNS.Senin(22/9/25) Komando Distrik Militer (Kodim) 1627/Rote Ndao secara rutin menggelar upacara bendera mingguan setiap […]

  • Sinergi TNI dan Sekolah, Babinsa Desa Air Suning Aktif Dampingi Pembagian Menu Bergizi untuk Siswa

    Sinergi TNI dan Sekolah, Babinsa Desa Air Suning Aktif Dampingi Pembagian Menu Bergizi untuk Siswa

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Program pemerintah dalam meningkatkan kesehatan dan kecukupan gizi anak sekolah kembali mendapat dukungan dari jajaran TNI AD. Pada Rabu (3/12/2025) pukul 08.00 Wita, Babinsa Desa Air Suning Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Ruslin, turun langsung mendampingi pelaksanaan Program Makan Sehat Bergizi (MSG) di SDN 2 Air Suning, Kecamatan Seteluk. Kehadiran Babinsa bukan hanya […]

  • Dandim 1621/TTS Tekankan Anggota untuk Laksanakan Tugas Pengamanan dengan Baik dan Profesional

    Dandim 1621/TTS Tekankan Anggota untuk Laksanakan Tugas Pengamanan dengan Baik dan Profesional

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    INFOPENDIM1621/TTS – Senin, 11 Agustus 2025, Pratu Itho Eko bersama 4 rekan anggota Kodim 1621/TTS melaksanakan pengamanan Gerak Jalan Antar Instansi 10 KM bersama anggota Polres TTS, Perhubungan, dan Satpol PP. Pengamanan dilaksanakan di tiap titik vital rute Gerak Jalan, dengan start dan finish di Puspenmas, dengan jarak kurang lebih 10 KM. Dandim 1621/TTS, Letkol […]

expand_less