Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sinergi TNI-Pol PP dan Tokoh Masyarakat Perkuat Patroli Siskamling Wilayah Woha

Sinergi TNI-Pol PP dan Tokoh Masyarakat Perkuat Patroli Siskamling Wilayah Woha

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Woha _ Pada Rabu, tanggal 19 November 2025, bertempat di Koramil 1608-04/Woha yang berlokasi di Jalan Buya Hamka, Desa Tente, Kecamatan Woha, Kabupaten Bima, telah berlangsung kegiatan Apel Pengecekan personil dalam rangka pelaksanaan Patroli Siskamling. Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Serka Sukrin dengan jumlah personil sebanyak 10 orang.

Turut hadir dalam kegiatan ini 5 anggota Koramil, 2 anggota Polisi Pamong Praja (Pol PP), serta perwakilan masyarakat dari Karang Taruna, tokoh agama, dan tokoh masyarakat masing-masing satu orang. Sinergi berbagai unsur tersebut bertujuan untuk menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah teritorial Koramil 1608-04/Woha.

Sasaran patroli menyinggung desa-desa yang ada di wilayah Kecamatan Woha seperti Desa Nisa dan Desa Pandai, serta meluas ke desa-desa Kecamatan Belo dan Palibelo. Di Kecamatan Palibelo, sasaran patroli meliputi Desa Belo dan Desa Dore.

Setelah apel pengecekan personil, tim patroli bergerak melakukan pengawasan dan patroli di desa-desa yang sudah ditentukan guna memastikan situasi tetap aman, tenteram, dan kondusif, terutama di malam hari yang rawan muncul gangguan keamanan.

Seluruh rangkaian kegiatan Patroli Siskamling ini berjalan dengan tertib, aman, dan kondusif, mencerminkan komitmen kuat Koramil 1608-04/Woha bersinergi dengan aparat dan masyarakat dalam menjaga keamanan wilayah.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah, Polsek Mengwi Berikan Penyuluhan Hukum dan Tertib Berlalulintas

    Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah, Polsek Mengwi Berikan Penyuluhan Hukum dan Tertib Berlalulintas

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Mengwi – Memasuki Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) bagi peserta didik baru ditingkat Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Tingkat Pertama (SMP) dan Sekolah Menengah Atas (SMA) di Kecamatan Mengwi, beberapa personil Polsek Mengwi terlibat sebagai narasumber dalam pemberian materi MPLS. Kamis (24/7/2025) pukul 08.00 wita Kapolsek Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H.,M.H., mengatakan […]

  • Apel KRYD Pasca Operasi Lilin Agung 2025, Pos Yan Adipura Tegaskan Komitmen Tugas Humanis dan Sinergis

    Apel KRYD Pasca Operasi Lilin Agung 2025, Pos Yan Adipura Tegaskan Komitmen Tugas Humanis dan Sinergis

    • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka pasca pelaksanaan Operasi Lilin Agung 2025, Personel Pos Pelayanan (Pos Yan) Adipura melaksanakan kegiatan Apel KRYD sebagai bentuk pengecekan kesiapan dan evaluasi kekuatan personel. Kegiatan apel pagi tersebut dilaksanakan pada hari Jumat, 02 Januari 2026, pukul 08.00 WITA, bertempat di Pos Yan Adipura, dengan tujuan […]

  • Wujud Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Kodim 1602/Ende Bina Pelajar di Luar Sekolah

    Wujud Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Kodim 1602/Ende Bina Pelajar di Luar Sekolah

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjaga ketertiban dan membina generasi muda di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Nurhadiman Soni, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) serta penertiban terhadap sejumlah pelajar SMA yang ditemukan berkeliaran di luar sekolah saat jam pelajaran, Selasa (5/8/2025), di wilayah Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.30 WITA ini […]

  • Sertu Syarif Hidayat Hadir Kawal Program MBG di Desa Naru Kecamatan Sape

    Sertu Syarif Hidayat Hadir Kawal Program MBG di Desa Naru Kecamatan Sape

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Sape, 23 September 2025 – Babinsa Desa Naru, Sertu Syarif Hidayat, anggota Koramil 1608-03/Sape, turut mendampingi pelaksanaan pembagian Makan Bergizi Gratis (MBG) di wilayah Desa Naru, Kecamatan Sape. Program ini menyasar sebanyak 3.462 paket makanan yang diperuntukkan bagi pelajar mulai dari tingkat PAUD, TK, SD, SMP, hingga SMA/SMK. Pembagian paket makanan bergizi tersebut dilakukan secara […]

  • Kolaborasi Babinsa dan Poktan Gotong Royong Dukung Produktivitas Pertanian

    Kolaborasi Babinsa dan Poktan Gotong Royong Dukung Produktivitas Pertanian

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    ALOR — Desa Waisika, 27 Oktober 2025 – Babinsa Desa Tarmana, Kecamatan Alor Timur Laut, Kabupaten Alor, Sertu Musa Bagaisar melaksanakan kegiatan gotong royong bersama masyarakat setempat. Kegiatan yang berlangsung di lahan sawah milik Bapak Andreas ini difokuskan pada pembersihan dan penyiapan lahan pertanian. Kegiatan tersebut merupakan bagian dari upaya Babinsa untuk mendukung ketahanan pangan […]

  • Komsos Babinsa, Ajang Wujudkan Desa Nifuboke yang Harmonis

    Komsos Babinsa, Ajang Wujudkan Desa Nifuboke yang Harmonis

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Kamis (25/09/2025), bertempat di Desa Nifuboke, Kecamatan Noemuti, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, Sertu Mikhael Disales, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama perangkat desa dan ketua RT. Kehadiran Babinsa disambut hangat sebagai wujud nyata kedekatan TNI dengan masyarakat dalam membangun desa yang aman dan tertib. Dalam kesempatan itu, Sertu Mikhael Disales […]

expand_less