Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Makodim dan Asrama Iligetang Dibersihkan: Prajurit Sikka Kompak Wujudkan Lingkungan Sehat

Makodim dan Asrama Iligetang Dibersihkan: Prajurit Sikka Kompak Wujudkan Lingkungan Sehat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

NTT-SIKKA. Personel Kodim 1603/Sikka melaksanakan kegiatan pembersihan pangkalan di sekitar Makodim 1603/Sikka dan Asrama Iligetang Maumere, Rabu (19/11/2025). Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian terhadap kebersihan lingkungan sekaligus untuk menjaga kerapian dan kenyamanan fasilitas satuan.

Pembersihan dilakukan secara menyeluruh, mulai dari halaman, drainase, area perkantoran, hingga lingkungan tempat tinggal prajurit. Seluruh personel terlibat aktif untuk memastikan pangkalan tetap bersih, sehat, dan tertata dengan baik.

Komandan Kodim 1603/Sikka, Letkol Arm Denny Riesta Permana S.Sos., M.Han., menyampaikan bahwa kegiatan pembersihan pangkalan merupakan bagian dari tanggung jawab dan tradisi positif yang harus terus dipelihara oleh setiap prajurit.

“Kebersihan pangkalan adalah cermin disiplin dan tanggung jawab kita sebagai prajurit. Lingkungan yang bersih akan menunjang kenyamanan kerja dan kehidupan sehari-hari. Saya berharap kegiatan seperti ini dilakukan secara rutin dan penuh keikhlasan,” ujar Dandim.

Lebih lanjut, Dandim menegaskan bahwa kepedulian terhadap lingkungan bukan hanya mencerminkan karakter prajurit, tetapi juga menjadi contoh bagi masyarakat di sekitar wilayah binaan.

“Kita harus memberi teladan kepada masyarakat bahwa menjaga kebersihan itu penting. Dari hal sederhana seperti membersihkan lingkungan, kita bisa membangun budaya hidup sehat dan disiplin,” tambahnya.

Kegiatan pembersihan pangkalan berjalan lancar, tertib, dan penuh semangat. Hingga selesai, seluruh area Makodim dan Asrama Iligetang tampak lebih tertata dan nyaman digunakan untuk mendukung aktivitas kedinasan sehari-hari.
(Pendim 1603/Sikka)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polsek Petang Siaga Penuh Sepanjang Malam Lewat Blue Light Patrol

    Polsek Petang Siaga Penuh Sepanjang Malam Lewat Blue Light Patrol

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam upaya menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang kondusif, Polsek Petang meningkatkan intensitas patroli malam hari hingga menjelang subuh. Langkah ini diambil sebagai antisipasi terhadap potensi aksi premanisme dan tindak kriminal lainnya yang kerap terjadi saat jam-jam rawan. Kamis dini hari (24/7/25) Wita. Kapolsek Petang, AKP I Nyoman Arnaya, SH, MH., […]

  • Gen Z Antusias Ikuti Talk Show Bersama Serka Dominggus di SMPN 1 Kuta Selatan

    Gen Z Antusias Ikuti Talk Show Bersama Serka Dominggus di SMPN 1 Kuta Selatan

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Batih Tuud Koramil 1611-08/Kuta Selatan, Serka Dominggus Mai Sila, menjadi narasumber dalam acara Talk Show bertajuk “Gen Z Today: Antara Inovasi, Tekanan Sosial, dan Tantangan di Masa Depan” di Aula SMPN 1 Kuta Selatan, Jl. Wanagiri, Kelurahan Jimbaran. Acara ini bertujuan untuk mengedukasi dan memberikan wawasan kepada siswa-siswi mengenai tantangan yang dihadapi […]

  • Ciptakan Kamtibmas Babinsa dan Bhabinkamtibmas Komsos Denga warga

    Ciptakan Kamtibmas Babinsa dan Bhabinkamtibmas Komsos Denga warga

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Rote Ndao, Babinsa Koramil 03/Batutua,Kodim 1627/Rote Ndao Praka Fandri Lofa bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga Desa Sakubatun, Kecamatan Rote Barat Daya Kabupaten Rote Ndao. Berkunjung ke rumah warga Babinsa dan Bhabinkamtibmas selalu berKoordinasi guna mewujudkan kesepakatan kegiatan yang berhubungan untuk kepentingan masyarakat. Pelaksanaan Komsos merupakan tugas rutin yang dilaksanakan Babinsa dan […]

  • Ketua GOW Kabupaten Bima Ibu Hj. Anita H. Irfan Jubaidi Pimpin Rapat Bulanan dengan ±250 Peserta

    Ketua GOW Kabupaten Bima Ibu Hj. Anita H. Irfan Jubaidi Pimpin Rapat Bulanan dengan ±250 Peserta

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Pada hari Kamis, 16 Oktober 2025, Gedung Aula Kodim 1608/Bima yang berlokasi di Jalan Soekarno Hatta Kota Bima, menjadi pusat acara pertemuan rutin Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Kabupaten Bima. Pertemuan ini diselenggarakan oleh Persit KCK cabang XXVII Dim 1608/Bima dan dipimpin oleh Ketua GOW Kabupaten Bima, Ibu Hj. Anita H. Irfan Jubaydi. […]

  • TNI AD Tegas Lindungi Satwa Dilindungi, Kodim 1630/Mabar Hadiri Press Release Kasus Perburuan Rusa

    TNI AD Tegas Lindungi Satwa Dilindungi, Kodim 1630/Mabar Hadiri Press Release Kasus Perburuan Rusa

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Labuan Bajo – Komitmen dalam menjaga kelestarian alam dan menegakkan hukum terus diperkuat melalui sinergi lintas instansi. Pada Jumat, 19 Desember 2025, Perwira Seksi Logistik (Pasilog) Kodim 1630/Manggarai Barat mewakili Komandan Kodim 1630/Mabar menghadiri kegiatan Press Release Penegakan Hukum Perburuan Satwa Dilindungi jenis rusa menggunakan senjata api yang terjadi di kawasan Taman Nasional Komodo (TNK). […]

  • Program Polantas Menyapa, Satlantas Badung Hadirkan Layanan SIM yang Ramah dan Cepat

    Program Polantas Menyapa, Satlantas Badung Hadirkan Layanan SIM yang Ramah dan Cepat

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan publik, Satlantas Polres Badung kembali menggelar program unggulan bertajuk “Polantas Menyapa” yang dilaksanakan di Satpas Polres Badung. Program ini menjadi wujud nyata komitmen Polri dalam memberikan pelayanan SIM yang cepat, ramah, dan bebas dari pungutan liar, serta mengedepankan nilai-nilai profesionalisme dan akuntabilitas. Selasa (14/10/25) Melalui program ini, masyarakat […]

expand_less