Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Antisipasi Balapan Liar Polsek Kuta Utara Patroli Hingga Perbatasan Wilayah Denpasar

Antisipasi Balapan Liar Polsek Kuta Utara Patroli Hingga Perbatasan Wilayah Denpasar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
  • visibility 12
  • comment 0 komentar

Kuta Utara – Polsek Kuta Utara melalui Unit Samapta di pimpin Ps.Panit 2 Samapta Aiptu I Nengah Budiartana menggunakam kijang patroli 943 melaksanakan Blue Light Patrol antisipasi adanya gangguan kamtibmas salah satunya balapan liar di jalan raya Gatsu Barat hingga perbatasan wilayah Kodya Denpasar. Rabu (19/11/2025) Pukul 02.00 Wita.

Kapolsek Kuta Utara AKP U Ketut Agus Pasek Sudina S.I.K.,M.H mengatakan pihaknya konsisten melaksanakan dengan menerjunkan Unit Samapta untuk memantau jalur – jalur yang di anggap rawan dijadikan arena kovoi knal pot brong dan balap liar yang memicu munculnya gangguan kamtibmas terutama menjelang subuh

“Kegiatan balapan liar ini sangat meresahkan warga sekitar dan mengganggu kenyamanan bagi pengguna jalan raya,” ucap Kapolsek.

Bukan hanya mengantisipasi balapan liar, Unit Samapta Polsek Kuta Utara menyambangi lokasi obyek vital seperti ATM, SPBU dan Pertokoan serta menghimbau kepada masyarakat untuk ikut aktif menjaga keamanan di lingkungannya masing masing.

“Patroli hingga subuh terus di lakukan, di harapkan mampu meniadakan gangguan kamtibmas dan aksi balapan liar yang menggangu kenyamanan masyarakat di malam hari,” Pungkas Kapolsek Kompol Agus Pasek Sudina.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sekda Tabanan: Persembahyangan Purnama Sasih ke-5 Jadi Momentum Perkuat Sradha Bhakti dan Kebersamaan ASN

    Sekda Tabanan: Persembahyangan Purnama Sasih ke-5 Jadi Momentum Perkuat Sradha Bhakti dan Kebersamaan ASN

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Tabanan PR – Mewakili Bupati Tabanan, Sekda I Gede Susila pimpin Persembahyangan Purnama Sasih ke-5 serta Persembahyangan Bersama dalam rangka memperingati HUT ke-532 Kota Singasana Tahun 2025. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Padmasana Kantor Bupati Tabanan, Rabu (5/11), dengan penuh khidmat. Acara juga dihadiri oleh para asisten setda, kepala perangkat daerah, serta seluruh pegawai di lingkungan […]

  • Perkuat Perekonomian Warga, Babinsa Belo Pantau Langsung Pembangunan Koperasi Merah Putih

    Perkuat Perekonomian Warga, Babinsa Belo Pantau Langsung Pembangunan Koperasi Merah Putih

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Dalam upaya mendukung peningkatan ekonomi masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Desa Belo Koramil 1628-05/Jereweh, Serda Sukardin, melaksanakan kegiatan pengawasan pembangunan Koperasi Merah Putih pada Senin, (17 November 2025). Pengawasan ini dilakukan untuk memastikan progres pembangunan berjalan sesuai rencana, baik dari aspek kualitas konstruksi, pemanfaatan material, maupun ketepatan waktu pengerjaan. Serda Sukardin […]

  • Kapolsek Marga Hadir Dalam Upacara Peringatan HUT RI Ke 80

    Kapolsek Marga Hadir Dalam Upacara Peringatan HUT RI Ke 80

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Marga Kapolsek marga bersama unsur muspika kecamatan marga minggu, 17 agustus 2025, pukul 09.30 s/d 10.30 wita, hadir mengikuti upacara bendera dalam rangka memperingati hari HUT RI ke 80 tahun 2025, bertempat di monumen TPB (Taman Pujaan Bangsa) Margarana. Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K,. M.H. Kapolsek marga AKP I […]

  • Babinsa Koramil 1614-01/Dompu Laksanakan Komsos dan Edukasi Warga Serakapi

    Babinsa Koramil 1614-01/Dompu Laksanakan Komsos dan Edukasi Warga Serakapi

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Babinsa Koramil 1614-01/Dompu Kodim 1614/Dompu Desa Serakapi, Serka Jumrah, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga binaan di Dusun Serakapi Dua, Desa Serakapi, Jumat (19/12/2025) sekitar pukul 09.00 WITA. Kegiatan Komsos ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa untuk menjalin silaturahmi serta memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat di wilayah binaan. Dalam […]

  • Semangat Gotong Royong,TNI, Polri, BPD  dan Masyarakat Bersatu membersihkan rumah warga yang kena longsor

    Semangat Gotong Royong,TNI, Polri, BPD dan Masyarakat Bersatu membersihkan rumah warga yang kena longsor

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    BULELENG : KUBUTAMBAHAN – Curah hujan tinggi yang mengguyur wilayah Kecamatan Kubutambahan Desa Tunjung menyebabkan terjadinya longsor di Banjar Dinas Dauh Margi Desa Tunjung Kabupaten Buleleng. Menyikapi hal tersebut, Babinsa Tunjung, Sertu Made Ardana dari Koramil 1609-02/Kubutambahan, bersama unsur terkait TNI, Polri dan Warga bergerak cepat melaksanakan kegiatan gotong royong membersihkan material longsor rumah warga […]

  • Tingkatkan Kepedulian Lingkungan, Babinsa Seteluk Tengah Himbau Warga Jaga Kebersihan

    Tingkatkan Kepedulian Lingkungan, Babinsa Seteluk Tengah Himbau Warga Jaga Kebersihan

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Seteluk Tengah Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Dahlan, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus monitoring wilayah binaan di Desa Seteluk Tengah, Kecamatan Seteluk, Senin (06/10/2025). Dalam kegiatan tersebut, Sertu Dahlan menyampaikan imbauan kepada warga agar senantiasa menjaga kebersihan lingkungan dan meningkatkan keamanan serta ketertiban […]

expand_less