Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Blue Light Patrol Polsek Bebandem Cegah Gangguan Kamtibmas di Malam Hari

Blue Light Patrol Polsek Bebandem Cegah Gangguan Kamtibmas di Malam Hari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
  • visibility 31
  • comment 0 komentar

Polsek Bebandem kembali melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol pada Jumat (25/07) pukul 00.00 wita hingga selesai.

Menyisir sejumlah lokasi strategis di Kecamatan Bebandem seperti Perbank an, Perumahan Warga,Pertokoan dan Jalur rawan laka lantas Kegiatan ini bertujuan untuk mencegah terjadinya Gangguan Kamtibmas, balapan liar, dan lainnya.

Melalui Kapolsek Bebandem AKP I Gede Murdana,SH menjelaskan bahwa Blue Light Patrol merupakan upaya aktif kepolisian untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

“Patroli ini tidak hanya mengantisipasi balapan liar dan kenakalan remaja, tetapi juga memastikan keamanan objek vital seperti perkantoran dan bank, serta mengimbau masyarakat untuk tetap waspada terhadap potensi kebakaran bangunan,” ujar Kapolsek melalui keterangan resmi.

Selama patroli, personel juga memberikan imbauan kepada masyarakat yang beraktivitas malam agar selalu tertib berlalu lintas dan menjaga situasi keamanan.

Selain itu, personel stand by di titik-titik rawan kecelakaan untuk memonitor arus lalu lintas dan memastikan kelancaran mobilitas warga.

Upaya ini bertujuan menghadirkan polisi di tengah masyarakat sebagai bagian dari pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas).

Hasil dari kegiatan ini menunjukkan situasi Kecamatan Bebandem yang tertib, lancar, dan kondusif. Kapolsek Bebandem menegaskan bahwa patroli serupa akan terus dilaksanakan secara rutin untuk meminimalkan potensi gangguan dan memberikan rasa aman bagi masyarakat.

Polsek Bebandem.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kareke Edukasi Warga Jaga Generasi Muda

    Babinsa Kareke Edukasi Warga Jaga Generasi Muda

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam rangka mempererat silaturahmi sekaligus meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga generasi muda, Babinsa Desa Kareke Koramil 1614-01/Dompu, Koptu M. Syarifuddin, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaan di Dusun Raba, Sabtu 27 September 2025. Pada kesempatan tersebut, Babinsa mengingatkan para orang tua agar senantiasa memperhatikan, membimbing, serta mengawasi anak-anak mereka […]

  • Kasdim 1623/Karangasem Ucapkan Selamat Hari Bakti ke-78 TNI Angkatan Udara

    Kasdim 1623/Karangasem Ucapkan Selamat Hari Bakti ke-78 TNI Angkatan Udara

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kepala staf Kodim (Kasdim) 1623/Karangasem Mayor Inf. Dewa Putu Oka menghadiri kegiatan bakti sosial kesehatan dalam rangka memperingati hari bakti ke-78 TNI Angkatan Udara, di SDN 1 Tiyingtali Banjar Dinas Tiyingtali Kelod Desa Tiyingtali Kec.Abang Kab. Karangasem, pada Rabu (16/07/25). Kegiatan tersebut dihadiri oleh Komandan Lanud l Gusti Ngurah Rai, Kepala BKKBN Prov. […]

  • Kolaborasi Bhabinkamtibmas, Babinsa dan Pecalang Amankan Prosesi Ngaben di Banjar Bun

    Kolaborasi Bhabinkamtibmas, Babinsa dan Pecalang Amankan Prosesi Ngaben di Banjar Bun

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sinergitas tiga pilar kembali terlihat dalam pelaksanaan prosesi Upacara Ngaben warga Banjar Bun, Kelurahan Dangin Puri, Denpasar Timur, pada Minggu (07/12/2025) sekitar pukul 13.00 Wita. Bhabinkamtibmas Kelurahan Dangri, Aiptu I Gusti Ngurah Agung M.W., S.H., bersama Babinsa Sertu I Nyoman Wijana serta Pecalang Banjar Bun melaksanakan pengamanan rangkaian upacara adat tersebut. Upacara Ngaben dilaksanakan untuk […]

  • Unit Lantas Polsek Klungkung Amankan Kegiatan Fun Run Dan Fun Walk TRI Darma Putri.

    Unit Lantas Polsek Klungkung Amankan Kegiatan Fun Run Dan Fun Walk TRI Darma Putri.

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Unit Lalu Lintas Polsek Klungkung bersinergi dengan Dinas Perhubungan Kabupaten Klungkung melaksanakan pengamanan kegiatan Fun Run dan Fun Walk YRI Darma Putri dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun PT BPR Tri Darma ke-56 yang digelar di wilayah Kota Klungkung, (14/12). Pengamanan dan pengaturan lalu lintas dilakukan di sepanjang rute kegiatan guna memberikan […]

  • Polres Bandara Ngurah Rai Laksanakan Pendampingan Konselor untuk Personel yang Akan Melaksanakan Sidang Nikah Dinas

    Polres Bandara Ngurah Rai Laksanakan Pendampingan Konselor untuk Personel yang Akan Melaksanakan Sidang Nikah Dinas

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Mangupura – Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai melalui Bagian SDM melaksanakan kegiatan Pendampingan dan Arahan Konselor kepada salah satu personel yang akan menjalani Sidang Nikah Dinas. Kegiatan ini berlangsung pada Selasa (30/9/2025) di ruang kerja Bag SDM Polres Bandara. Hadir sebagai konselor dalam kegiatan ini yaitu Kabag SDM Polres Bandara AKP I Made […]

  • Pastikan pembangunan Jalan Usaha Tani berjalan lancar, Babinsa Kel. Karangasem dampingi Lurah melaksanakan pengecekan.

    Pastikan pembangunan Jalan Usaha Tani berjalan lancar, Babinsa Kel. Karangasem dampingi Lurah melaksanakan pengecekan.

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Koramil 1623-01/Karangasem Serda I Nyoman Sumantra bersama Lurah Karangasem dan PPL pertanian Kelurahan Karangasem melaksanakan pengecekan Jalan Usaha Tani, di Subak Telabah Anyar Lingkungan Segar Katon dan di Subak Telabah Aungan Lingk Ujung Desa Bali Kel.Karangasem Kec/Kab.Karangasem, pada Rabu (22/10/25). Pembangunan Jalan Usaha Tani di Subak Telabah Anyar seluas 1,1 km dan […]

expand_less