Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » PERSONIL POLAIR POLRES BANGLI ATENSI KUNJUNGAN PARA WISATAWAN DI AREAL DERMAGA APUNG KEDISAN

PERSONIL POLAIR POLRES BANGLI ATENSI KUNJUNGAN PARA WISATAWAN DI AREAL DERMAGA APUNG KEDISAN

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

Polda Bali
Polres Bangli
Sat Polair Polres Bangli

Guna mengantisipasi terjadinya gangguan Kamtibmas di obyek wisata danau batur khususnya di area dermaga Apung penyeberangan Danau Batur
Pada hari ini Minggu 16 November 2025 personil piket Sat Polairud polres Bangli yg dipimpin Ka Jaga AIPDA Wayan Suparta menyambangi aktivitas para wisatawan di areal loket penyeberangan danau Batur.
Kegiatan ini rutin dilaksanakan guna mencegah terjadinya gangguan kamtibmas yang dapat menimbulkan keresahan atau ketidak nyamanan para wisatawan yang berkunjung di areal loket penyeberangan danau Batur sehingga dapat mencederai citra pariwisata yg ada dibali khususnya obyek wisata yang ada di wilayah pesisir danau batur.
Disamping itu juga kami Sat Polairud Polres Bangli selalu memberikan himbauan keselamatan baik kepada para nahkoda kapal maupun kepada para wisatawan yang akan melakukan kunjungan menuju obyek wisata Kuburan Trunyan untuk tetap disiplin memakai Alat keselamatan berupa life jaket demi keselamatan dan kelancaran pada saat melakukan giat berlayar di perairan danau batur.
Kegiatan ini dilaksanakan secara rutin yg merupakan perintah pimpinan KASAT POLAIRUD POLRES BANGLI AKP WAYAN SUYASHA. Agar anggota yang bertugas dilapangan supaya selalu memonitoring ke tempat – tempat obyek wisata yg menjadi tempat tujuan para wisatawan guna mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Negosiasi Damai AKBP Joseph Edward Purba Berhasil Dinginkan Suasana Panas di Paruman Agung Bugbug

    Negosiasi Damai AKBP Joseph Edward Purba Berhasil Dinginkan Suasana Panas di Paruman Agung Bugbug

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kepemimpinan dan kemampuan negosiasi AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., Kapolres Karangasem, terbukti mampu meredakan ketegangan yang sempat memanas dalam kegiatan Paruman Agung Penetapan Kelian Desa Adat Bugbug Periode 2025-2030 pada Minggu (21/9) di Wantilan Desa Adat Bugbug, Karangasem. Mengetahui adanya potensi penolakan dari sekelompok warga, Kapolres Karangasem turun langsung memimpin Apel […]

  • Polsek Selat Laksanakan Patroli untuk Menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat

    Polsek Selat Laksanakan Patroli untuk Menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Untuk menjaga situasi tetap kondusif, Polsek Selat terus meningkatkan patroli di berbagai titik strategis. Dalam kegiatan patroli yang dilakukan hari ini, petugas menyambangi pertokoan, warung, hingga perkantoran guna memastikan keamanan serta menjalin komunikasi langsung dengan warga. petugas patroli berbincang dengan pemilik warung dan masyarakat sekitar, memberikan imbauan agar tetap waspada terhadap potensi gangguan keamanan. Tak […]

  • Koptu Mesak Foeh Berperan Aktif Sukseskan Program Pemberian Makanan Sehat untuk TK hingga SMA di Rote Ndao

    Koptu Mesak Foeh Berperan Aktif Sukseskan Program Pemberian Makanan Sehat untuk TK hingga SMA di Rote Ndao

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Rote Ndao, Selasa 21 Oktober 2025 — Dalam rangka mendukung peningkatan gizi dan kesehatan anak-anak sekolah, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Mesak Foeh, melaksanakan pendampingan kegiatan pemberian makanan sehat bergizi yang berlangsung di Yayasan Sasando Abadi Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan ini diselenggarakan oleh pihak ketiga bekerja sama dengan BGN RI […]

  • TNI Bersama Pemerintah Kecamatan Brang Rea Sukseskan Persiapan HUT RI ke-80

    TNI Bersama Pemerintah Kecamatan Brang Rea Sukseskan Persiapan HUT RI ke-80

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, 16 Agustus 2025 — Babinsa Desa Tepas, Serda Rusdiansyah, melaksanakan monitoring kegiatan gladi kotor dan gladi bersih upacara peringatan HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia tingkat Kecamatan Brang Rea. Kegiatan ini berlangsung di Lapangan Dedara Pitu, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Sabtu (16/8). Turut hadir dalam kegiatan tersebut Camat Brang Rea, Sekcam […]

  • Bersama Nakes, Babinsa Bantu Wujudkan Generasi Sehat

    Bersama Nakes, Babinsa Bantu Wujudkan Generasi Sehat

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Posramil Manubelon Koramil 1604-03/Naikliu, Serda Rahman Umbu, bersama Bhabinkamtibmas Brigpol Wis Aoliso, turut mendampingi kegiatan Pemberian Makanan Tambahan (PMT) bagi bayi, balita, dan ibu hamil di wilayah binaan. Kegiatan berlangsung di Poskesdes Dusun 3, Desa Manubelon, Kecamatan Amfoang Barat Daya, Kabupaten Kupang. Senin (21/07/2025). Program PMT ini menyasar kelompok rentan, terutama balita […]

  • Jamin Kelancaran Berlalu Lintas, Polsek Mengwi Lakukan Pengaturan di Jalur Macet

    Jamin Kelancaran Berlalu Lintas, Polsek Mengwi Lakukan Pengaturan di Jalur Macet

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Mengwi – Untuk menjamin kelancaran arus lalu lintas serta mencegah terjadinya kemacetan panjang, personel Unit Lalu Lintas Polsek Mengwi melaksanakan pengaturan di jalur rawan macet pada jam-jam padat kendaraan, Senin sore (29/9/2025) Kegiatan pengaturan dilakukan di titik-titik simpang dan ruas jalan utama yang sering terjadi penumpukan kendaraan, terutama pada pagi dan sore hari saat aktivitas […]

expand_less