Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Sakti Ungkap 289 Warga Telah Menerima PHP

Babinsa Sakti Ungkap 289 Warga Telah Menerima PHP

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
  • visibility 31
  • comment 0 komentar

Klungkung, – Komitmen untuk memastikan Bantuan Pangan Beras diterima aman dan lengkap, Babinsa Sakti Koramil 1610-04/Nusa Penida kembali melaksanakan pengawasan dan pendampin Pendistribusian Bantuan Pangan (PBP) berupa beras kepada warga binaanya di Kantor Desa Sakti, Jumat ( 25/07/25 ).

Kegiatan pengawasan dan pendampingan ini menjadi bukti nyata dukungan dan kontribusi TNI untuk mensukseskan program pemerintah.

Bantuan Pangan Beras ini merupakan program perintah yang diperuntukkan bagi warga kurang mampu sebagai salah satu solusi meringankan beban masyarakat dalam pemenuhan kebutuhan pokok, khususnya beras.

Sebagai aparat kewilayahan, Babinsa pastinya akan selalu ada dalam berbagai kegiatan serta senantiasa menjadi solusi dalam mengatasi kesulitan masyarakat, “ucap Babinsa Sakti Serda Nyoman Dayuh.

Pendistribusian Bantuan Pangan (PBP) ini adalah untuk kesejahteraan masyarakat dan sebagai Babinsa tentu memastikan bantuan ini diterima masyarakat adalah hal wajib, ” ujarnya.

Kami pastikan pendistribusian sesuai ketentuan, transfaran dan tepat sasaran, sehingga program ini benar-benar bermanfaat bagi warga yang membutuhkan, “lanjutnya.

Untuk wilayah Desa Sakti jumlah penerima bantuan 312 orang, dimana warga yang sudah menerima sejumlah 289 orang. Untuk sisa warga sejumlah 23 orang akan disalurkan kembali pada 28 Juli 2025 mendatang, ” pungkasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Piket Koramil Seteluk Laksanakan Patroli dan Imbau Warga Jaga Ketertiban

    Piket Koramil Seteluk Laksanakan Patroli dan Imbau Warga Jaga Ketertiban

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Senin, 01 Desember 2025 pukul 21.40 WITA, personel piket Koramil 1628-03/Seteluk, Koptu Agus Sugeng Prayitno, melaksanakan kegiatan patroli malam di seputaran wilayah Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Patroli ini merupakan bagian dari tugas rutin yang dilaksanakan untuk menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat. Dalam pelaksanaan patroli, Babinsa menyusuri sejumlah lokasi […]

  • ‎Sinergitas TNI dan Masyarakat, Koramil 1607-12/Moyo Hilir Warnai Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

    ‎Sinergitas TNI dan Masyarakat, Koramil 1607-12/Moyo Hilir Warnai Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Koramil 1607-12/Moyo Hilir menunjukkan dukungan nyata kepada masyarakat dalam kegiatan keagamaan dengan hadirnya Danramil beserta anggota pada acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1477 H di Masjid Fathurrahman Desa Berare, Kecamatan Moyo Hilir, Kamis (02/10/2025). ‎ ‎Kehadiran Koramil bersama Babinsa menjadi bentuk keterlibatan langsung TNI AD dalam mendukung setiap kegiatan sosial […]

  • Kodim 1608/Bima Tegaskan Pentingnya Loyalitas dan Disiplin Bagi Prajurit Aktif

    Kodim 1608/Bima Tegaskan Pentingnya Loyalitas dan Disiplin Bagi Prajurit Aktif

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Kota Bima – Jumat pagi, 2 Januari 2026, Kodim 1608/Bima menggelar Upacara Pelepasan Personil Wisuda Purnawirawan (Purnawira) Kodim 1608/Bima tahun 2026 di Aula Serbaguna Makodim, Jalan Soekarno Hatta, Kelurahan Sadia, Kecamatan Mpunda, Kota Bima. Kegiatan diawali pukul 07.00 Wita dan berlangsung dengan khidmat hingga pukul 07.50 Wita. Upacara ini langsung dipimpin oleh Dandim 1608/Bima Letkol […]

  • Pengarahan Khusus Kapolres Karangasem, Mantan Brimob Jadi Garda Terdepan Keamanan

    Pengarahan Khusus Kapolres Karangasem, Mantan Brimob Jadi Garda Terdepan Keamanan

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Menanggapi meningkatnya ancaman terhadap institusi Polri, Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., memberikan arahan khusus kepada seluruh personelnya yang merupakan mantan anggota Brimob. Acara penting ini berlangsung pada Selasa, 2 September 2025, pukul 08.30 WITA, di Aula Kanya Badra Paramartha, Polres Karangasem. Acara tersebut dihadiri oleh sejumlah pejabat utama, termasuk […]

  • Wujud sinergi dengan pemerintah Desa, Babinsa Desa Seraya Barat hadiri loka karya penyusunan RKP Desa.

    Wujud sinergi dengan pemerintah Desa, Babinsa Desa Seraya Barat hadiri loka karya penyusunan RKP Desa.

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Seraya Barat Koramil 1623-01/Karangasem Serka I Made Kompiang Wirasa menghadiri kegiatan rapat loka karya penyusunan Rencana Kerja Pemerintah (RKP) Desa tahun anggaran 2026, di Aula kantor Desa Seraya Barat, Kec/Kab.Karangasem, pada Rabu (27/08/25). Kegiatan rapat loka karya dihadiri oleh Kepala Desa Seraya Barat, Ketua BPD, Ketua LPM, Babinsa Desa Seraya Barat, […]

  • Tidur di Ruang Tunggu, Tablet Raib: Satreskrim Polres Bandara I Gusti Ngurah Rai Tangkap Pelaku di Denpasar

    Tidur di Ruang Tunggu, Tablet Raib: Satreskrim Polres Bandara I Gusti Ngurah Rai Tangkap Pelaku di Denpasar

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Badung – Kepolisian Resor Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai berhasil mengungkap kasus pencurian tablet yang terjadi di area ruang tunggu check-in keberangkatan domestik Bandara I Gusti Ngurah Rai, Senin (11/8/2025) pagi. Pelaku, berinisial YP (42), warga asal Labuan Badas, Sumbawa Besar Nusa Tenggara Barat, ditangkap di sebuah kontrakan di wilayah Pemogan, Denpasar Selatan, hanya […]

expand_less