Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Koramil 1621-02 Dukung Puskesmas Sei: Babinsa Ikut Rumuskan RTL Program Kesehatan Kolbano

Koramil 1621-02 Dukung Puskesmas Sei: Babinsa Ikut Rumuskan RTL Program Kesehatan Kolbano

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Kolbano, Babinsa Koramil 1621-02/Amanatun Tengah, Kopda Yahya Kause, melaksanakan monitoring wilayah sekaligus mengikuti Mini Lokakarya Lintas Sektor (Linsek) Tingkat UPT Puskesmas Sei yang digelar di Aula Puskesmas Sei, Kecamatan Kolbano, Sabtu (15/11/2025).

 

Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA tersebut membahas beberapa agenda strategis kesehatan, antara lain: Sosialisasi Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer (ILP)

Evaluasi Cakupan Program Puskesmas

Penyusunan Rencana Tindak Lanjut (RTL)

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa juga menyampaikan imbauan kepada masyarakat tentang pentingnya menjaga keamanan lingkungan, ketertiban, serta kewaspadaan terhadap perubahan cuaca ekstrem, terutama panas dan angin kencang yang dapat berdampak pada kesehatan.

 

Usai kegiatan, pada pukul 13.00 WITA Babinsa melanjutkan perjalanan untuk melakukan monitoring ke desa-desa lain di wilayah Kecamatan Kolbano.

 

Hadir dalam kegiatan tersebut: Camat Kolbano,

Kepala UPT Puskesmas Sei, Dokter UPT Puskesmas Sei ,Babinsa Kolbano, Para Kepala Desa (Sei, Pana, Ofu, Babuin, Oeleu, Nununamat, Haunobenak), Tokoh agama, Tokoh adat

Kegiatan berjalan aman, tertib, dan lancar.

 

Kapten Inf I Komang Wenten memberikan apresiasi atas kehadiran Babinsa dalam kegiatan lintas sektor tersebut. “Sinergi antara TNI, pemerintah kecamatan, dan tenaga kesehatan adalah pondasi penting untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. Babinsa tidak hanya menjaga keamanan, tetapi juga hadir untuk mendukung program kesehatan yang menyentuh langsung kebutuhan warga,”ujar Danramil.

 

Beliau menambahkan komitmen Koramil untuk terus memperkuat peran teritorial dalam mendukung pelayanan masyarakat.

 

“Kami akan terus hadir di setiap kegiatan strategis di wilayah. Tugas Babinsa adalah memastikan masyarakat mendapat pelayanan terbaik, termasuk di bidang kesehatan,” tegasnya.(Pendim 1621)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim 1616/Gianyar Dukung Pelestarian Seni Budaya Dengan Komsos di Sanggar Seni Paripurna

    Dandim 1616/Gianyar Dukung Pelestarian Seni Budaya Dengan Komsos di Sanggar Seni Paripurna

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Senin (14/7/2025) Dalam upaya menjalin komunikasi sosial dan mempererat tali silaturahmi dengan tokoh masyarakat serta pelaku seni budaya, Komandan Kodim 1616/Gianyar, Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., M.I.P., melaksanakan kunjungan ke Sanggar Seni Paripurna milik Dr. I Made Sidia, S.Sn., M.Sn., di Banjar Dana, Desa Bona, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar. Turut mendampingi dalam […]

  • Pastikan Situasi Aman dan kondusif Polsek Penebel  Patroli Malam Hari

    Pastikan Situasi Aman dan kondusif Polsek Penebel Patroli Malam Hari

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Selasa 2 November 2025 pkl 03.00 wita sampai dengan 05.00 wita Guna tetap mewujudkan sitkamtibmas di wilayah hukum Polsek Penebel agar tetap kondusif, Perwira Pengawas Polsek Penebel Aiptu I Nyoman Sutawijaya memimpin personil piket fungsi melaksanakan patroli Subuh. Seperti halnya kegiatan yang dilaksanakan pada hari ini personil Gabungan piket fungsi Polsek […]

  • Silaturahmi Duka, Dandim 1606 Kunjungi Keluarga Almarhumah

    Silaturahmi Duka, Dandim 1606 Kunjungi Keluarga Almarhumah

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB — Suasana duka menyelimuti keluarga besar Komando Distrik Militer (Kodim) 1606/Mataram atas wafatnya almarhumah Ibu Hj. Wasita Bayani (58), Pegawai Negeri Sipil (PNS) Staf Operasi Kodim 1606/Mataram. Sebagai wujud kepedulian dan rasa empati, Komandan Kodim (Dandim) 1606/Mataram Kolonel Inf Nyarman, M.Tr (Han)7 melaksanakan kunjungan langsung ke rumah duka di BTN Duman Indah, […]

  • Polairud Polres Karangasem  Bersama  Masyarakat Pesisir Dan Wisatawan lepaskan  80 Tukik di Pantai Candidasa, Wujud Kepedulian terhadap Kelestarian Satwa Laut

    Polairud Polres Karangasem Bersama Masyarakat Pesisir Dan Wisatawan lepaskan 80 Tukik di Pantai Candidasa, Wujud Kepedulian terhadap Kelestarian Satwa Laut

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Sat Polairud Kepedulian terhadap kelestarian satwa laut kembali ditunjukkan oleh jajaran Kepolisian Perairan dan Udara (Polairud) Polres Karangasem. Pada Rabu (6/8) pukul 10.45 WITA, personel Sat Polairud melaksanakan kegiatan pelepasan tukik atau anak penyu di pantai depan Hotel Puri Bagus Candidasa, Desa Bugbug, Kecamatan Karangasem. Kegiatan yang dipimpin oleh […]

  • Kapolsek Selat melaksanakan giat Jumat Curhat sambangi Tokoh Adat Desa Amerta Bhuana.

    Kapolsek Selat melaksanakan giat Jumat Curhat sambangi Tokoh Adat Desa Amerta Bhuana.

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polda Bali, Polres Karangasem, Polsek Selat. Pada hari Jumat tanggal 24 Oktober 2025 sekira Pukul 09:00 Wita Kapolsek Selat AKP IDA BAGUS ASTAWA, S.H. yang di dampingi Babinkamtibmas Desa Amerta Bhuana melaksanakan giat sambang sekaligus serap keluhan Warga / Tokoh masyarakat di Desa Amerta Bhuana Kecamatan Selat, yang disinkronkan dengan kegiatan Kepolisian dengan tema “Jumat […]

  • ‎Sinergi Babinsa dan Aparat Kecamatan Hasilkan Mediasi Batas Desa yang Kondusif

    ‎Sinergi Babinsa dan Aparat Kecamatan Hasilkan Mediasi Batas Desa yang Kondusif

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Dalam rangka menjaga kondusifitas wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1607-03/Ropang hadir dan berperan aktif dalam kegiatan mediasi penyelesaian batas desa antara Desa Lenangguar dengan Desa Tatebal yang berlangsung di Kantor Camat Lenangguar. ‎ ‎Kegiatan yang digelar pada Kamis (02/10/2025) ini dihadiri oleh Camat Lenangguar Andry Rahman, S.STP., Sekcam Muhammad Alif S.Ap., unsur […]

expand_less