Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Yonarmed 12 Kostrad & UPF Laksanakan Patroli Gabungan Kedua, Stabilitas Perbatasan Kian Terjaga

Yonarmed 12 Kostrad & UPF Laksanakan Patroli Gabungan Kedua, Stabilitas Perbatasan Kian Terjaga

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad kembali melaksanakan patroli bersama dengan Polisi Perbatasan (UPF) Timor Leste di wilayah Maumutin, Kecamatan Raihat, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Patroli ini merupakan patroli gabungan kedua yang dilaksanakan antara Satgas Yonarmed 12 dan UPF, menunjukkan semakin kuatnya sinergi kedua unsur dalam menjaga keamanan di perbatasan.

Kegiatan dipimpin langsung oleh Dansatgas Pamtas RI-RDTL Yonarmed 12 Kostrad, Letkol Arm Dr. Erlan Wijatmoko, S.H., M.Han., bersama Komandan UPF, Euclides Belo. Kehadiran kedua pimpinan di lapangan memberi pesan penting bahwa kerja sama Indonesia–Timor Leste di tingkat tapal batas terus terjaga dan semakin solid.

Patroli difokuskan pada pengecekan sejumlah patok batas negara untuk memastikan kondisinya tetap utuh dan tidak mengalami pergeseran. Patroli kedua ini juga menjadi evaluasi kesinambungan dari patroli sebelumnya, memastikan bahwa seluruh titik yang dicek tetap berada dalam kondisi aman.

Setelah patroli selesai, kedua unsur melaksanakan foto bersama di Tugu EcoBrick Turiscain, yang menjadi ikon kebersamaan dan simbol hubungan baik antara aparat perbatasan dua negara.

Dansatgas Yonarmed 12 Kostrad, Letkol Arm Dr. Erlan Wijatmoko, S.H., M.Han., menyampaikan apresiasinya terhadap kelanjutan kerja sama ini. “Patroli gabungan kedua ini menunjukkan bahwa hubungan dan koordinasi dengan UPF berjalan sangat baik. Sinergi seperti ini penting agar perbatasan tetap aman, tertib, dan kondusif bagi masyarakat,” ucapnya.

Pelaksanaan patroli gabungan kedua ini semakin mempertegas komitmen kedua pihak dalam menjaga stabilitas dan keharmonisan di wilayah perbatasan RI–RDTL.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pangdam IX/Udayana Terima Tim Audit Itjen TNI: Dorong Transparansi dan Efektivitas Kinerja

    Pangdam IX/Udayana Terima Tim Audit Itjen TNI: Dorong Transparansi dan Efektivitas Kinerja

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Denpasar – Pangdam IX/Udayana, Mayjen TNI Piek Budyakto menerima secara resmi Tim Audit Ketaatan dan Audit Kinerja Inspektorat Jenderal (Itjen) TNI dalam kegiatan Taklimat Awal Audit Itjen TNI Periode III Tahun Anggaran 2025, bertempat di Ruang Rupatama Syafiudin, Makodam IX/Udayana, Rabu (23/7/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh Wakil Inspektur Jenderal TNI (Wairjen TNI) Mayjen TNI Dr. […]

  • Sinergitas Koramil Ba’a dalam Pengamanan Aktivitas Pelabuhan

    Sinergitas Koramil Ba’a dalam Pengamanan Aktivitas Pelabuhan

    • calendar_month Minggu, 7 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Pada hari Minggu, tanggal 07 Desember 2025, pukul 11.15 WITA, bertempat di Pelabuhan Ba’a, Kelurahan Namodale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, Piket Koramil 1627-01/Ba’a yang dilaksanakan oleh Pratu Jufen Taloim melaksanakan kegiatan pemantauan terhadap arus kedatangan dan keberangkatan kapal penumpang Expres Bahari 8E. Kapal penumpang Expres Bahari 8E sandar di Pelabuhan Ba’a […]

  • Pelda Dewa Ketut Darmaedi Hadir di Tengah Warga, Dampingi Pembagian BLT Dana Desa Bengkala

    Pelda Dewa Ketut Darmaedi Hadir di Tengah Warga, Dampingi Pembagian BLT Dana Desa Bengkala

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Kubutambahan, Bengkala — Bertempat di Aula Kantor Desa Bengkala Kecamatan Kubutambahan, Kabupaten Buleleng, Babinsa Bengkala Pelda Dewa Ketut Darmaedi melaksanakan pemantauan dan pengamanan kegiatan pembagian Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) untuk bulan Agustus 2025 (8/8) Kegiatan pembagian BLT DD (bantuan langsung tunai ) oleh Pemdes desa bengkala dengan sasaran kepada warga masyarakat tidak […]

  • Sambut HUT RI ke-80, Koramil 1628-03/Seteluk Ajak Forkopimcam Gelar Kerja Bakti

    Sambut HUT RI ke-80, Koramil 1628-03/Seteluk Ajak Forkopimcam Gelar Kerja Bakti

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, Koramil 1628-03/Seteluk bersama Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan (Forkopimcam) Seteluk dan Agen Gotong Royong (AGR) se-Kecamatan Seteluk menggelar kegiatan gotong royong umum di Lapangan Sepak Bola Desa Seteluk Tengah, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Jumat (15/08/2025), pukul 06.30 WITA. Dalam hal ini […]

  • Babinsa Koramil 05/Waingapu Bantu Petani Rontok Padi di Kelurahan Lambanapu

    Babinsa Koramil 05/Waingapu Bantu Petani Rontok Padi di Kelurahan Lambanapu

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka mendukung ketahanan pangan dan meningkatkan kesejahteraan petani, Babinsa Koramil 05/Waingapu Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Darusman, melaksanakan pendampingan kepada petani saat rontok padi di Kelurahan Lambanapu, Kecamatan Kambera, Kabupaten Sumba Timur, pada Selasa (23/12/2025). Pendampingan ini dilakukan sebagai bentuk peran aktif TNI AD melalui Babinsa dalam membantu masyarakat, khususnya petani, […]

  • Sinergi Awal Jelang HUT RI ke-80, Koramil 1612-07/Satar Mese Terlibat dalam Rapat Lintas Sektor

    Sinergi Awal Jelang HUT RI ke-80, Koramil 1612-07/Satar Mese Terlibat dalam Rapat Lintas Sektor

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Kamis, 10 Juli 2025 | Satar Mese, Manggarai — Menyambut Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-80, Kecamatan Satar Mese mulai tancap gas dengan menggelar rapat persiapan awal yang bertempat di Kantor Camat Satar Mese, Kabupaten Manggarai, Kamis (10/07/2025). Rapat ini dihadiri oleh berbagai unsur lintas sektor, salah satunya adalah Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese […]

expand_less