Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sambut HUT Kota Singasana ke-532, Kapolsek Tabanan Pimpin Personil “Grebeg Sampah” di Pasar Dauh Pala

Sambut HUT Kota Singasana ke-532, Kapolsek Tabanan Pimpin Personil “Grebeg Sampah” di Pasar Dauh Pala

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Tabanan Jumat 14 November 2025 – Dalam suasana menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Singasana (Tabanan) ke-532, jajaran Kepolisian Sektor (Polsek) Tabanan menunjukkan kepedulian nyata terhadap kebersihan lingkungan.

Kapolsek Tabanan, Kompol I Gusti Putu Dharmanatha, S.H., M.H., memimpin langsung personilnya untuk berpartisipasi aktif dalam kegiatan “Grebeg Sampah” yang dilaksanakan di area Pasar Dauh Pala, Banjar Dauh Pala, Desa Dauh Peken, Kecamatan Tabanan, pada Jumat (14/11/2025).
Kegiatan yang dimulai sejak pukul 07.00 WITA ini difokuskan untuk membersihkan sampah-sampah yang berada di seputaran pasar, yang merupakan salah satu pusat aktivitas ekonomi masyarakat di jantung kota.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S. I. K., M. H., Kapolsek Tabanan Kompol I Gusti Putu Dharmanatha. S.H., M.H., saat memimpin kegiatan mengatakan bahwa,” partisipasi Polsek Tabanan dalam aksi bersih-bersih ini adalah wujud nyata sinergi antara Polri dan masyarakat. Ini juga merupakan bagian dari kontribusi kepolisian untuk memeriahkan hari jadi kota.

“Kami hadir di tengah masyarakat tidak hanya untuk menjaga kamtibmas, tetapi juga untuk peduli terhadap lingkungan. Grebeg Sampah ini adalah bentuk pengabdian kami untuk menciptakan lingkungan pasar yang lebih bersih dan sehat, sejalan dengan semangat HUT Kota Singasana,” ujar Kapolsek di sela-sela kegiatan.

Para personil Polsek Tabanan terlihat antusias bahu-membahu bersama elemen masyarakat lainnya membersihkan area pasar. Kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kesadaran kolektif akan pentingnya menjaga kebersihan dan tidak membuang sampah sembarangan.
Aksi Grebeg Sampah ini berlangsung dengan lancar dan penuh semangat kebersamaan hingga selesai, memberikan dampak positif langsung bagi keasrian lingkungan Pasar Dauh Pala.

(Humas Polsek Tabanan)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dukung Keamanan Laut, Babinsa Koramil 1602-01/Ende Monitoring KM Lawit di Pelabuhan IPPI

    Dukung Keamanan Laut, Babinsa Koramil 1602-01/Ende Monitoring KM Lawit di Pelabuhan IPPI

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjalankan tugas kewilayahan dan meningkatkan sinergitas dengan instansi terkait, Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (komsos), dan pengamanan wilayah (pamwil) di Pelabuhan IPPI, Kelurahan Tetandara, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende, pada Rabu malam (17/9). Kegiatan ini dilakukan sehubungan dengan kedatangan Kapal Motor (KM) LAWIT yang bersandar di Pelabuhan IPPI pada […]

  • Pengamanan Pemilihan Kelian Desa Adat Bugbug, Kapolres Karangasem Beri Arahan

    Pengamanan Pemilihan Kelian Desa Adat Bugbug, Kapolres Karangasem Beri Arahan

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kapolres Karangasem, AKBP Joseph Edward Purba, memberikan arahan khusus kepada para perwira pengendali pengamanan untuk kegiatan sosialisasi tata cara dan tahapan proses pemilihan Kelian Desa Adat Bugbug. Arahan ini disampaikan pada Rabu malam, 3 September, di Mapolres Karangasem, sebagai persiapan untuk acara yang akan berlangsung esok, Kamis, 4 September. Dalam arahannya, Kapolres Joseph […]

  • Babinsa dan Warga Bersatu Jaga Ketertiban, Ciptakan Kedamaian di Wilayahnya

    Babinsa dan Warga Bersatu Jaga Ketertiban, Ciptakan Kedamaian di Wilayahnya

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Bolo _ Pada Kamis, 25 September 2025, Babinsa Koramil 1608-02/Bolo aktif menggelar ronda malam sekaligus kongkow bersama warga di Desa Tonda, Leu, Tambe, dan Sondosia. Kegiatan ini bertujuan menjaga keamanan lingkungan, mengawasi anak-anak dari pengaruh narkoba dan miras, serta mengajak masyarakat melaporkan masalah ke pihak berwenang untuk penyelesaian secara musyawarah. Kegiatan berjalan aman dan lancar, […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Berperan Aktif dalam Musrenbangdes Seminar Salit

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Berperan Aktif dalam Musrenbangdes Seminar Salit

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung pembangunan desa yang terarah dan partisipatif, Babinsa Desa Seminar Salit Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Adriansyah, menghadiri kegiatan Musyawarah Rencana Pembangunan Desa (Musrenbangdes) Tahun Anggaran 2025 yang dilaksanakan di Aula Kantor Desa Seminar Salit, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Senin (06/10/2025) pukul 08.30 Wita. Kegiatan Musrenbangdes ini dipimpin […]

  • Babinsa Kelurahan Sumerta Kolaborasi dengan Pemerintah Desa dalam Penilaian Lomba

    Babinsa Kelurahan Sumerta Kolaborasi dengan Pemerintah Desa dalam Penilaian Lomba

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Dalam rangka Penilaian Lomba Ketahanan Pangan Keluarga dan Kebersihan Lingkungan, Babinsa Kelurahan Sumerta, Sertu Ketut Lopi, bersama Pemerintah Desa dan aparat terkait di wilayah, berkolaborasi bersama dalam mengadakan penilaian ini di tahun 2025. Kegiatan ini berlangsung di 7 (Tujuh) Banjar yang ada di Wilayah Kelurahan Sumerta, Kecamatan Denpasar Timur, Kota Denpasar. Selasa, […]

  • Komsos Babinsa dengan Penerima UMKM Dorong Kemajuan Ekonomi Desa

    Komsos Babinsa dengan Penerima UMKM Dorong Kemajuan Ekonomi Desa

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Tejakula, Rabu 20 Agustus 2025 . Babinsa Desa Julah Sertu Made Astrawan melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama penerima UMKM di desa binaan untuk memperkuat sinergi dan koordinasi dalam mendukung perkembangan usaha mikro, kecil, dan menengah. Dengan melaksanakan komsos bersama penerima UMKM, Babinsa bertujuan untuk mendorong kemajuan ekonomi desa melalui pengembangan usaha yang berkelanjutan dan sesuai […]

expand_less