Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polres Badung Tingkatkan Kesiagaan Cegah Aksi Kriminal Dini Hari

Polres Badung Tingkatkan Kesiagaan Cegah Aksi Kriminal Dini Hari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Mangupura – Unit Turjawali Sat Samapta Polres Badung melaksanakan patroli biru atau Blue Light Patrol pada Jumat dini hari (14/11/2025) sebagai langkah preventif mencegah gangguan keamanan, termasuk tindak kriminal jalanan, C3, dan premanisme. Patroli yang dimulai sekitar pukul 01.50 Wita ini menyusuri Jl. Raya Mengwi dan berlanjut hingga Pasar Subuh Mengwi untuk memastikan situasi tetap aman bagi masyarakat yang mulai beraktivitas sejak pagi buta.

Kasat Samapta Polres Badung AKP I Gusti Made Dharma Sudhira, SH, MH., menyampaikan bahwa patroli biru merupakan bagian dari upaya berkelanjutan dalam menjaga stabilitas kamtibmas, terutama di jam-jam rawan. “Kegiatan ini kami laksanakan untuk meningkatkan kesiapsiagaan personel sekaligus memberikan rasa aman kepada masyarakat yang beraktivitas pada dini hari,” ujarnya. Ia menegaskan bahwa kehadiran polisi dengan lampu biru menyala dapat meminimalisir peluang terjadinya tindak kriminal.

Selama patroli, personel Turjawali juga melakukan dialogis dengan para pedagang pasar dan menyampaikan imbauan kamtibmas agar bersama-sama menjaga keamanan lingkungan. Kasat Samapta menambahkan, “Interaksi langsung dengan warga sangat penting, karena masyarakat adalah mitra kami dalam mendeteksi potensi gangguan keamanan lebih awal.” Menurutnya, kerja sama aktif antara polisi dan warga dapat memperkuat situasi kondusif di wilayah hukum Polres Badung.

Kegiatan patroli biru dini hari tersebut berjalan aman dan tidak ditemukan kejadian menonjol. Kasat Samapta berharap upaya ini semakin memperkuat kepercayaan masyarakat terhadap kehadiran polisi di lapangan. “Kami berkomitmen untuk terus hadir dan memberikan perlindungan maksimal. Harapan kami, masyarakat merasa tenang dan nyaman karena keamanan wilayah tetap terjaga,” tutupnya. (hms)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolsek Kerambitan Pimpin Kegiatan Pembersihan Pos Pantau Radio Global Lumajang.

    Kapolsek Kerambitan Pimpin Kegiatan Pembersihan Pos Pantau Radio Global Lumajang.

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Rabu 23 Juli 2025; Kapolsek Kerambitan Akp I Putu Budiawan memimpin langsung kegiatan pembersihan dan penataan Pos Pantau Radio Global Lumajang Ds. Samsam. Kegiatan dilaksanakan mulai pukul 08.00 wita s/d 08.30. Kegiatan berupa pembersihan dan penataan Pos dan taman yang ada di sekitarnya. Kegiatan ini bertujuan untuk menambah keindahan dan memberikan kenyamanan […]

  • Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Dukung Pembangunan Desa melalui Musyawarah SDGS

    Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Dukung Pembangunan Desa melalui Musyawarah SDGS

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante jajaran Kodim 1603/Sikka Serma La Ngkawea menghadiri undangan kegiatan Musyawarah Desa Pembahasan dan Penetapan SDGS (Sustainable Development Goals) tahun 2025 di Aula Kantor Desa Watukobu, Kecamatan Kangae, Kabupaten Sikka, Senin(4/08/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh berbagai pihak, antara lain Sekdes Desa Watukobu, Ketua BPD Desa Watukobu, PD Desa, Bhabinkamtibmas Desa Watukobu, Para […]

  • Babinsa Ende Timur Tegaskan Pentingnya Kamtibmas di Wilayah Rewarangga Selatan

    Babinsa Ende Timur Tegaskan Pentingnya Kamtibmas di Wilayah Rewarangga Selatan

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Ende, Serda Damianus Kerhi, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pemantauan Wilayah (Pamwil) di Jalan Sultan Hasanudin, Kelurahan Rewarangga Selatan, Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung mulai pukul 08.30 Wita hingga selesai. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa secara aktif memantau situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) serta memberikan himbauan kepada warga […]

  • Guna Cegah Gangguan Kamtibmas Polsek Bebandem Gelar Blue Light Patrol demi Terjaganya Harkamtibmas Agar Situasi Aman Kondusip

    Guna Cegah Gangguan Kamtibmas Polsek Bebandem Gelar Blue Light Patrol demi Terjaganya Harkamtibmas Agar Situasi Aman Kondusip

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polres Karangasem – Polsek Bebandem Pawas Kanit Reskrim Polsek Bebandem IPDA RICKY JOHANNES HUTAPEA S. T.rk. Bersama Piket Fungsi Spkt melaksanakan tugas patroli dini hari guna pemantauan Kamtibmas (keamanan dan ketertiban masyarakat) dan situasi Kamseltibcarlantas (keamanan, keselamatan ketertiban, dan kelancaran lalu lintas) di Wilayah Hukum Polsek Bebandem. Kapolsek Bebandem Polres Karangasem Akp I Gede Murdana,Sh […]

  • Danrem 162/WB Cek Rencana Marshaling Area Kodim 1614/Dompu

    Danrem 162/WB Cek Rencana Marshaling Area Kodim 1614/Dompu

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Komandan Korem (Danrem) 162/Wira Bhakti Brigjen TNI Moch. Sjasul Arief, S.Sos., melaksanakan kunjungan kerja ke wilayah Kodim 1614/Dompu pada Senin, 29 September 2025. Kegiatan tersebut dipusatkan di Desa Calabai, Kecamatan Pekat, Kabupaten Dompu, dengan agenda meninjau secara langsung rencana pembangunan Marshaling Area (MA) yang akan difungsikan sebagai lokasi penampungan personel Yonif TP 875 […]

  • ‎Sinergi TNI–Pemdes: Babinsa Sertu Edison Hadiri Pengukuhan BPD dan Pelantikan Perangkat Desa Pukat

    ‎Sinergi TNI–Pemdes: Babinsa Sertu Edison Hadiri Pengukuhan BPD dan Pelantikan Perangkat Desa Pukat

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    ‎Sumbawa, NTB — Babinsa Desa Pukat, Sertu Edison dari Koramil 1607-09/Utan, menghadiri dan memberikan dukungan dalam kegiatan Pengukuhan Anggota BPD Antar Waktu serta Pelantikan Perangkat Desa Pukat Kecamatan Utan, Rabu (10/12/2025). ‎ ‎Kehadiran Babinsa menjadi bagian dari tugas pembinaan teritorial dalam memastikan kelancaran, keamanan, serta tertibnya jalannya kegiatan pemerintahan desa. ‎ ‎Kegiatan yang berlangsung di […]

expand_less