Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Personel TMMD 125 Alor Bongkar Atap Rumah Tak Layak Huni di Kiraman

Personel TMMD 125 Alor Bongkar Atap Rumah Tak Layak Huni di Kiraman

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
  • visibility 38
  • comment 0 komentar

Alor, NTT – Jumat (25/07/2025)
Memasuki hari kedua pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125, personel BKO Satgas TMMD Kodim 1622/Alor terus melanjutkan kegiatan fisik tambahan berupa perehapan rumah warga di Desa Kiraman, Kecamatan Alor Selatan, Kabupaten Alor.

Pada Jumat pagi, sejumlah personel Satgas TMMD bersama warga bahu membahu membongkar atap dan kap rumah milik Ibu Martina Sarileba yang terletak di RT 01/RW 01 Dusun 01 Sibera. Kegiatan ini merupakan bagian dari program tambahan TMMD berupa perehapan rumah tidak layak huni milik warga kurang mampu.

“Kami fokus pada pembongkaran atap dan struktur kap rumah hari ini. Setelah itu akan dilanjutkan dengan pemasangan rangka baru dan penutup atap seng,” ujar salah satu anggota Satgas TMMD di lokasi.

Ibu Martina Sarileba tampak haru dan berterima kasih atas perhatian dan bantuan dari TNI. Menurutnya, rumah tersebut sudah lama tidak layak huni dan ia tidak memiliki cukup biaya untuk melakukan perbaikan.

“Saya tidak sangka rumah saya bisa diperbaiki. Terima kasih untuk TNI dan semua yang membantu,” ujarnya sambil menyeka air mata.

Program perehapan rumah ini menjadi salah satu bentuk nyata kepedulian TNI terhadap kesejahteraan masyarakat di pelosok daerah. Selain fokus pada pembangunan infrastruktur jalan dan jembatan, kegiatan TMMD juga menyasar kebutuhan dasar masyarakat seperti tempat tinggal yang layak.

Komandan Kodim 1622/Alor selaku Dansatgas TMMD ke-125 menegaskan bahwa seluruh kegiatan dilaksanakan dengan semangat gotong royong dan melibatkan partisipasi aktif masyarakat setempat. Diharapkan melalui TMMD ini, kualitas hidup warga desa Kiraman dapat meningkat secara nyata.

(Pendim1622/Alor)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Penguatan Kamtibmas di Wilayah Binaan, Babinsa Laksanakan Monitoring dan Dialog Langsung

    Penguatan Kamtibmas di Wilayah Binaan, Babinsa Laksanakan Monitoring dan Dialog Langsung

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Ende, 13 Juli 2025 — Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat, Babinsa 1602-04/Maurole yang diwakili oleh Pratu Muhamad Rifaldi melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Pise, Kecamatan Kotabaru. Kegiatan yang berlangsung pada pukul 09.00 Wita ini bertujuan untuk memantau kondisi keamanan wilayah sekaligus memberikan […]

  • Dandim 1617/Jembrana Tegaskan Komitmen Kebersamaan Lewat Dzikir dan Muhasabah di Masjid Polres Jembrana

    Dandim 1617/Jembrana Tegaskan Komitmen Kebersamaan Lewat Dzikir dan Muhasabah di Masjid Polres Jembrana

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 46
    • 0Komentar

    Jembrana, 06 November 2025 – Komitmen nyata dalam mewujudkan sinergi TNI-POLRI dan masyarakat kembali diperlihatkan di Kabupaten Jembrana. Dandim 1617/Jembrana, LETKOL Inf. S.Y. Gafur Thalib, S.I.P., M.Si., bersama Ibu, hadir dan berbaur dengan ratusan jamaah dalam acara Dzikir dan Muhasabah bersama Ustad Nasional, Habib Ahmad Alhabsyi, yang digelar di Masjid Baitul Muhtarifin Polres Jembrana pada […]

  • Pembangunan Koperasi Desa Merah Putih Dimulai, Babinsa Dampingi Warga

    Pembangunan Koperasi Desa Merah Putih Dimulai, Babinsa Dampingi Warga

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Piter Kase dan Sertu Fret Kolo, menghadiri kegiatan seremonial adat peletakan batu pertama pembangunan Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) di Desa Raburia, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, pada Sabtu (3/1/2026) pukul 11.30 WITA hingga selesai. Kegiatan ini digelar sebagai tanda dimulainya pembangunan pondasi koperasi desa yang diharapkan dapat meningkatkan perekonomian […]

  • Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Hadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Perangkat Desa Upfaon

    Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Hadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Perangkat Desa Upfaon

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Selasa 14 Oktober 2025, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Sertu Sefrianus Ngasi, menghadiri kegiatan pelantikan dan pengambilan sumpah/janji perangkat Desa Upfaon, Kecamatan Bikomi Selatan, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kegiatan tersebut dihadiri oleh Camat Bikomi Selatan beserta staf, Pastor Paroki Manufui, Kepala Desa Upfaon beserta perangkatnya, pendamping desa Kecamatan Bisel, Babinsa, Bhabinkamtibmas, serta Masyarakat Desa Upfaon. […]

  • Bersimbah Keringat, Babinsa Koramil 1612-02/Reok Tunjukkan Bukti Nyata Manunggal TNI dan Petani

    Bersimbah Keringat, Babinsa Koramil 1612-02/Reok Tunjukkan Bukti Nyata Manunggal TNI dan Petani

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Manggarai, 27 Oktober 2025 – Suasana kebersamaan dan gotong royong kembali mewarnai lahan pertanian di Kelurahan Mata Air, Kecamatan Reok, Kabupaten Manggarai. Dalam upaya nyata menjaga ketahanan pangan dan mempererat silaturahmi, Serka Bambang, anggota babinsa Koramil 1612-02/Reok, turun langsung ke sawah untuk melaksanakan pendampingan intensif bagi para petani jagung. Serka Bambang terlihat sigap membantu proses […]

  • Sejarah Baru, Kapten Margaretha Resmi Jabat Danramil 1604-07 Alak

    Sejarah Baru, Kapten Margaretha Resmi Jabat Danramil 1604-07 Alak

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dandim 1604/Kupang Kolonel Inf Kadek Abriawan, S.I.P., M.H.I., secara resmi melantik Kapten Caj (K) Margaretha Tanasale sebagai Danramil 1604-07/Alak, menggantikan Kapten Czi Suprayitno yang mendapat mutasi sebagai Danramil 1604-02/Camplong. Pelantikan yang berlangsung di Makodim 1604/Kupang, Jalan Muhammad Hatta, Kelurahan Fontein, Kecamatan Kota Raja, Kota Kupang ini dihadiri oleh 70 personel Bintara dan Tamtama […]

expand_less