Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI Koramil Pantai Baru Kawal Kelancaran Transportasi Laut di Pelabuhan Fery

TNI Koramil Pantai Baru Kawal Kelancaran Transportasi Laut di Pelabuhan Fery

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Rote Ndao, 13 November 2025 – Dalam rangka memastikan kelancaran aktivitas transportasi laut dan menjaga keamanan wilayah, anggota Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Imran, melaksanakan kegiatan monitoring bongkar muat di Pelabuhan Fery Kecamatan Pantai Baru, Kamis (13/11/2025) pukul 13.00 WITA.

Kegiatan tersebut berfokus pada pengawasan proses bongkar muat kapal penumpang KMP Kalibodri yang bersandar di Pelabuhan Pantai Baru. Dari hasil pemantauan, seluruh aktivitas bongkar muat berjalan dengan tertib, aman, dan lancar tanpa hambatan berarti.

Setelah seluruh proses selesai, KMP Kalibodri kembali berlayar menuju Pelabuhan Bolok, Kupang, pada pukul 13.40 WITA dalam kondisi aman dan cuaca mendukung pelayaran.

Koptu Imran menyampaikan bahwa kegiatan monitoring ini merupakan bagian dari tugas rutin Koramil dalam mendukung keamanan dan ketertiban di wilayah pesisir, terutama di area pelabuhan yang menjadi pintu gerbang transportasi laut antar pulau.

“Koramil 1627-02/Pantai Baru akan terus bersinergi dengan pihak pelabuhan dan instansi terkait untuk menjaga keamanan serta kelancaran aktivitas masyarakat,” ujarnya.

Kegiatan berlangsung dalam situasi kondusif, mencerminkan kesiapsiagaan aparat TNI AD di lapangan dalam memberikan rasa aman bagi masyarakat pengguna jasa pelabuhan.


  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sat Lantas Polres Karangasem Gelar Ops KRYD Jelang Natal dan Tahun Baru 2026

    Sat Lantas Polres Karangasem Gelar Ops KRYD Jelang Natal dan Tahun Baru 2026

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Karangasem melaksanakan Operasi Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) menjelang perayaan Hari Raya Natal dan Tahun Baru 2026 di daerah hukum Polres Karangasem, Selasa (16/12/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kepala Satuan Tugas Keamanan, Keselamatan, Ketertiban dan Kelancaran Lalu Lintas (Kamseltibcar Lantas), Iptu I Gusti Agung Putu Maha […]

  • Sentuhan Kasih Prajurit Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad, Bantuan Sosial Warnai Kehangatan di Tapal Batas Negeri

    Sentuhan Kasih Prajurit Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad, Bantuan Sosial Warnai Kehangatan di Tapal Batas Negeri

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Belu, – Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melaksanakan kegiatan bakti sosial bagi masyarakat kurang mampu di Bukit Tepel, Desa Fatukety, Kecamatan Kakuluk Mesak, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Dalam kegiatan ini, prajurit Satgas menyalurkan bantuan berupa paket sembako dan kasur kepada warga yang membutuhkan. Selasa (21/10/2025). Meski akses jalan menuju lokasi tidak […]

  • Kebersamaan TNI dan Masyarakat Terwujud dalam Ronda Malam di Desa Binaan

    Kebersamaan TNI dan Masyarakat Terwujud dalam Ronda Malam di Desa Binaan

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Bima – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah binaan, Babinsa jajaran Koramil 1608-07/Monta melaksanakan kegiatan teritorial berupa patroli dan ronda malam pada Jumat (12/9/2025) malam. Kegiatan tersebut dilakukan dengan menyambangi warga di desa binaan sekaligus memberikan pembinaan dan himbauan terkait pentingnya menjaga silaturahmi, keamanan, serta kebersihan lingkungan. Serka Nasarudin, Babinsa Desa Nontotera, Kecamatan Monta, melaksanakan […]

  • Temui Pecalang Desa Adat Sukahet, Bhabinkamtibmas Desa Talibeng Serap informasi serta Keluhan Warga.

    Temui Pecalang Desa Adat Sukahet, Bhabinkamtibmas Desa Talibeng Serap informasi serta Keluhan Warga.

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polsek Sidemem, Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah desa adat, Kapolsek Sidemen AKP I Gusti Agung Bagus Suteja, S.I.P.,M.H melaksanakan program Jumat Curhat melalui Bhabinkamtibmas Desa Talibeng Aipda I Made Sumberdana, S.H laksanakan kegiatan Jumat Curhat yang dirangkaikan dengan pembekalan kepada pecalang Desa Adat Sukahet, […]

  • Dandim Rendra Agit Trisnawan: TNI Akan Terus Hadir dan Berjuang Bersama Rakyat

    Dandim Rendra Agit Trisnawan: TNI Akan Terus Hadir dan Berjuang Bersama Rakyat

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Kodim 1628/Sumbawa Barat menggelar malam hiburan dan syukuran di Lapangan Makodim 1628/Sumbawa Barat, Jl. Labuhan Balad No. 03, Kelurahan Bugis, Kecamatan Taliwang, Sabtu (25/10/2025). Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 19.00 WITA tersebut dipimpin langsung oleh Dandim 1628/Sumbawa Barat Letkol […]

  • Babinsa Koramil 1618-02/Miobar Bantu Warga Bangun Rumah di Desa Saenam

    Babinsa Koramil 1618-02/Miobar Bantu Warga Bangun Rumah di Desa Saenam

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Senin 11 Agustus 2025, Tangan-tangan bekerja, hati menyatu. Babinsa dan warga bergandeng bahu, membangun rumah, menumbuhkan harapan. Inilah keakraban dalam semangat gotong royong, Wujud nyata kepedulian terhadap masyarakat binaan ditunjukkan oleh Babinsa Koramil 1618-02/Miotim, Sertu Osman Sanam, dengan turun langsung membantu pembangunan rumah milik salah satu warga di Desa Saenam, Kecamatan Miomaffo Barat (Miobar), […]

expand_less