Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Samapta Polsek Abiansemal Intensifkan Patroli Harkamtibmas Di Jalur Rawan

Samapta Polsek Abiansemal Intensifkan Patroli Harkamtibmas Di Jalur Rawan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
  • visibility 12
  • comment 0 komentar

ABIANSEMAL – Untuk menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat, personel Samapta Polsek Abiansemal melaksanakan kegiatan patroli Harkamtibmas di sejumlah jalur rawan dan kawasan sepi aktivitas pada Kamis (13/11/2025) dinihari.

Kegiatan patroli ini dilakukan secara rutin sebagai langkah preventif dalam mencegah potensi gangguan kamtibmas seperti aksi balap liar, tindak kejahatan jalanan, maupun aktivitas mencurigakan yang dapat meresahkan masyarakat. Petugas menyisir beberapa titik strategis, termasuk jalur penghubung antardesa dan area yang minim penerangan.

Selain melakukan pengawasan dan pemeriksaan situasi, personel juga melakukan dialogis dengan warga yang dijumpai di lapangan, memberikan imbauan agar senantiasa meningkatkan kewaspadaan serta berpartisipasi aktif dalam menjaga keamanan lingkungan.

Pawas Polsek Abiansemal IPDA I Gusti Ngurah Bayu Handaka, S.H., seijin Kapolsek Abiansemal Kompol I Nyoman Karang Adiputra, S.H., mengatakan bahwa kegiatan patroli dinihari ini merupakan salah satu bentuk kehadiran Polri di tengah masyarakat, khususnya pada jam-jam rawan terjadinya gangguan kamtibmas.

“Patroli dinihari ini kami fokuskan pada jalur-jalur rawan dan minim aktivitas masyarakat. Tujuannya untuk mencegah potensi gangguan keamanan serta memberikan rasa aman kepada warga yang masih beraktivitas pada waktu tersebut,” ujar IPDA I Gusti Ngurah Bayu Handaka.

Lebih lanjut, pihaknya menambahkan bahwa Polsek Abiansemal akan terus meningkatkan kegiatan patroli, baik pada siang maupun malam hari, sebagai wujud komitmen dalam menjaga kondusifitas wilayah serta memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat di Kecamatan Abiansemal.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Wakili Danramil dalam Pawai Budaya Perayaan Hari Jadi Desa Raba

    Babinsa Wakili Danramil dalam Pawai Budaya Perayaan Hari Jadi Desa Raba

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Wawo,Bima._ Pada hari Kamis, 7 Agustus 2025, Danramil 1608-06/Wawo yang diwakili oleh Serma Supratman hadir dan mengamankan Pawai Budaya dalam rangka Hari Jadi Desa Raba ke-104. Acara ini berlangsung di Desa Raba, Kecamatan Wawo, Kabupaten Bima dengan lancar dan tertib. Kegiatan dihadiri oleh beberapa tokoh penting, antara lain Camat Wawo, Bapak Syarifudin Bahsyar, S. Sos.; […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Hadiri Final Aroeboesman Cup U-12, Dukung Pembinaan Sepak Bola Usia Dini

    Babinsa Kodim 1602/Ende Hadiri Final Aroeboesman Cup U-12, Dukung Pembinaan Sepak Bola Usia Dini

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, Kodim 1602/Ende terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung kegiatan positif di tengah masyarakat. Salah satunya ditunjukkan melalui kehadiran Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Pelda Murasalim Mandar, dalam kegiatan Final Pertandingan Sepak Bola Usia 12 Tahun (U-12) Aroeboesman Cup Tahun 2025, yang berlangsung di Jalan Masjid, Kelurahan Kota Raja, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende. Pertandingan final yang berlangsung […]

  • Tingkatkan kualitas kesehatan masyarakat, Babinsa 1623-01/Karangasem amankan kegiatan Car Free Day.

    Tingkatkan kualitas kesehatan masyarakat, Babinsa 1623-01/Karangasem amankan kegiatan Car Free Day.

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Kelurahan Padangkerta Koramil 1623-01/Karangasem Peltu I Wayan Sumadra bersinergi melaksanakan pengamanan kegiatan Car Free Day yang disinkronkan dengan kegiatan Gerakan pangan murah dalam rangka menyambut Hari Raya Galungan dan Kuningan   Kegiatan dilaksanakan di Jln. Veteran Jalur 11 Amlapura Kelurahan Padangkerta Kec/Kab. Karangasem, pada Minggu (18/11/25). Acara dihadiri Bupati Karangasem, I Gusti […]

  • Polsek Kerambitan Intensifkan Patroli Blue light pada Obyek vital dan tempat keramaian serta tempat perbelanjaan.

    Polsek Kerambitan Intensifkan Patroli Blue light pada Obyek vital dan tempat keramaian serta tempat perbelanjaan.

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Jumat 3 Oktober 2025; Perwira Pengawas (Pawas) Ipda I Nyoman Parka Susana, S. IP. bersama 3 personil Piket Fungsi Melaksanakan Patroli Blue Light pada Obyek vital, tempat keramaian dan perbelanjaan dalam upaya mencegah Tindak Kejahatan dan pelanggaran di Daerah Hukum Polsek Kerambitan. Kegiatan dilaksanakan pada hari Kamis tanggal 2 Oktober 2025 Mulai […]

  • Kolak Manis dan Ilmu Berharga, Hadiah Satgas Pamtas untuk Anak Sekolah di Raihat

    Kolak Manis dan Ilmu Berharga, Hadiah Satgas Pamtas untuk Anak Sekolah di Raihat

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Belu, – Prajurit Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad yang bertugas di Pos Nunura kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap dunia pendidikan dan kesejahteraan anak-anak di wilayah perbatasan. Kali ini, para prajurit melaksanakan kegiatan sebagai tenaga pendidik sekaligus membagikan kolak gratis kepada siswa-siswi SDN Sekutren, Kecamatan Raihat, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Kegiatan tersebut bertujuan […]

  • MUSDES Desa Mantun Bahas Pemutakhiran Data Sosial Ekonomi, Babinsa Turut Hadir Awasi Jalannya Kegiatan

    MUSDES Desa Mantun Bahas Pemutakhiran Data Sosial Ekonomi, Babinsa Turut Hadir Awasi Jalannya Kegiatan

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung pelaksanaan program pemerintah di tingkat desa, Babinsa Desa Mantun Koramil 1628-02/Sekongkang, Sertu Ahmad Yani, menghadiri Rapat Musyawarah Desa (MUSDES) yang membahas tahapan Pemutakhiran Data Tunggal Sosial Ekonomi Nasional (DTSEN) Tahun 2025, bertempat di Aula Kantor Desa Mantun, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (13/10/2025). Kegiatan tersebut dipimpin langsung […]

expand_less