Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » TNI Hadir di Dunia Pendidikan: Babinsa Sertu Lalu Kawal Tes Psikologi Siswa SMK Nusa Dua

TNI Hadir di Dunia Pendidikan: Babinsa Sertu Lalu Kawal Tes Psikologi Siswa SMK Nusa Dua

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
  • visibility 13
  • comment 0 komentar

BALI – Badung, Dalam rangka Babinsa Sertu Lalu Samsul Hakim, turut serta memantau pelaksanaan tes psikologi yang diikuti oleh siswa-siswi SMK Nusa Dua. Kegiatan ini berlangsung di ruang laboratorium komputer sekolah yang terletak di Jl. Bypass Ngurah Rai Mumbul No. 108, Kelurahan Benoa, Kecamatan Kuta Selatan, Kabupaten Badung. Rabu, (12/11/25).

Tes psikologi ini merupakan bagian dari upaya sekolah untuk memahami potensi dan minat siswa, sehingga dapat memberikan arahan yang tepat dalam pengembangan karir mereka di masa depan. Sertu Lalu Samsul Hakim hadir sebagai bagian dari dukungan TNI terhadap dunia pendidikan, serta untuk memastikan kegiatan berjalan dengan tertib dan aman.

Pelaksanaan tes diawasi langsung oleh Serka D.M Sila S.H, Sertu Lalu.S Hakim, serta dua orang guru dari SMK Nusa Dua. Kehadiran tim pengawas ini bertujuan untuk menjaga integritas tes dan memastikan seluruh siswa dapat mengikuti kegiatan dengan tenang dan fokus.

“Sertu Lalu Samsul Hakim menyampaikan apresiasinya terhadap kelancaran pelaksanaan tes psikologi ini. Ia berharap, hasil tes dapat memberikan gambaran yang jelas mengenai potensi siswa, sehingga sekolah dapat memberikan bimbingan yang lebih personal dan efektif,” Imbuhnya.

Sambungnya, “Kami dari Koramil Kuta Selatan selalu siap mendukung kegiatan-kegiatan positif yang diselenggarakan oleh Sekolah-sekolah di wilayah binaan kami. Tes psikologi ini sangat penting untuk membantu siswa mengenali diri mereka sendiri,” ujar Sertu Lalu Samsul Hakim.

Kegiatan tes psikologi di SMK Nusa Dua berjalan dengan tertib, lancar, dan aman. Seluruh siswa mengikuti tes dengan antusias dan disiplin, menunjukkan kesiapan mereka dalam menghadapi berbagai tantangan di masa depan. (Pendim 1611 BDG).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pastikan Situasi Aman dan kondusif Polsek Penebel  Patroli Malam Hari

    Pastikan Situasi Aman dan kondusif Polsek Penebel Patroli Malam Hari

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Selasa 2 November 2025 pkl 03.00 wita sampai dengan 05.00 wita Guna tetap mewujudkan sitkamtibmas di wilayah hukum Polsek Penebel agar tetap kondusif, Perwira Pengawas Polsek Penebel Aiptu I Nyoman Sutawijaya memimpin personil piket fungsi melaksanakan patroli Subuh. Seperti halnya kegiatan yang dilaksanakan pada hari ini personil Gabungan piket fungsi Polsek […]

  • Momen Penuh Kebersamaan, Warga Banjar Rayakan Syukuran dan Penyerahan Hadiah Lomba Antar Desa

    Momen Penuh Kebersamaan, Warga Banjar Rayakan Syukuran dan Penyerahan Hadiah Lomba Antar Desa

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Banjar, Buleleng – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 tahun 2025, Babinsa Desa Banjar, Sertu Komang Arjawa, melaksanakan tugas pengamanan pada acara syukuran dan penyerahan hadiah lomba antar desa se-Kecamatan Banjar. Kegiatan tersebut berlangsung pada Minggu, 17 Agustus 2025, pukul 17.00 WITA, bertempat di Lapangan Banjar, Dusun Ambengan, Desa Banjar, […]

  • Babinsa Serda Husni Karim Dampingi Petani Bersihkan Lahan Padi di Desa Aimoli

    Babinsa Serda Husni Karim Dampingi Petani Bersihkan Lahan Padi di Desa Aimoli

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    NTT– Alor – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan dan meningkatkan hasil pertanian di wilayah binaannya, Babinsa Desa Aimoli, Kecamatan Alor Barat Laut, Serda Husni Karim melaksanakan kegiatan pemantauan sekaligus kerja bakti bersama anggota kelompok tani Te’maeh. Kegiatan ini berlangsung pada Rabu, 6 Agustus 2025, bertempat di RT 001/RW 001 Dusun I Desa Aimoli. Dengan semangat […]

  • Babinsa Tegallalang Koordinasi dengan Perangkat Desa Atasi Dampak Bencana Pohon Roboh

    Babinsa Tegallalang Koordinasi dengan Perangkat Desa Atasi Dampak Bencana Pohon Roboh

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Gianyar – Tegallalang, Rabu (17/9/2025) Dalam upaya membantu warga yang mengalami musibah pohon tumbang, Babinsa Tegallalang Koramil 1616-06/Tegallalang Sertu I Gusti Arbajaya bersama Bhabinkamtibmas dan perangkat Desa bergerak cepat mengatasi bencana pohon jenis Waru yang roboh menimpa kabel listrik serta atap bangunan usaha laundry milik I Made Darma di Banjar Abangan, Desa Tegallalang, Kecamatan Tegallalang, […]

  • Kolaborasi Perbekel dan Dan SSK Percepat Pembangunan Jalan Usaha Tani Desa Batuan

    Kolaborasi Perbekel dan Dan SSK Percepat Pembangunan Jalan Usaha Tani Desa Batuan

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Sabtu (16/8/2025) — Memasuki hari ke-24 pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 tahun 2025, denyut gotong royong di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, terus berpacu dengan waktu. Pembangunan Jalan Usaha Tani (JUT) lengkap dengan saluran air primer yang menghubungkan Banjar Penida dan Banjar Lantangidung kini sudah menampakkan hasil signifikan. Di balik kelancaran […]

  • Tingkatkan Kamtibmas, Babinsa Kodim 1602/Ende Laksanakan Pamwil dan Komsos di Wilayah Binaan

    Tingkatkan Kamtibmas, Babinsa Kodim 1602/Ende Laksanakan Pamwil dan Komsos di Wilayah Binaan

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan mempererat kemitraan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Yudha Santoso, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Ranakolo Selatan, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Sabtu (30/08/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.15 WITA tersebut berlangsung hingga selesai dan diikuti oleh warga masyarakat setempat. Dalam kegiatan […]

expand_less