Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Free Medical Care Satgas Yonif 743/PSY: Bukti Negara Hadir di Pedalaman Papua

Free Medical Care Satgas Yonif 743/PSY: Bukti Negara Hadir di Pedalaman Papua

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 11 Nov 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Puncak Jaya, Papua – Jarak yang jauh dan medan yang sulit bukanlah penghalang bagi Satgas Yonif 743/PSY Pos Tirineri dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. Dalam upaya nyata mendekatkan akses kesehatan melalui program Free Medical Care dengan mendatangi dari rumah ke rumah di Kampung Tirineri, Distrik Mulia, Kabupaten Puncak Jaya, Papua, pada Rabu (12/11/2025).

Letda Inf Dodi Danpos Tirineri, menjelaskan bahwa program Free Medical Care ini bertujuan untuk memberikan bantuan medis kepada masyarakat yang selama ini kesulitan mengakses layanan kesehatan.

“Kami hadir untuk meringankan beban masyarakat yang terpisah jauh dari fasilitas kesehatan. Dengan adanya program ini, kami berharap masyarakat dapat merasakan manfaat langsung dan kesehatan mereka terjaga,” ujarnya

Bapak Yandinus Talenggeng, Tokoh Masyarakat Kampung Tirineri, menyampaikan rasa terima kasih yang mendalam atas perhatian dan keberadaan Satgas Yonif 743/PSY di kampung mereka. “Kami merasa sangat terbantu dengan kehadiran bapak-bapak Satgas Yonif 743 di sini.

“Layanan kesehatan yang berikan sangat berarti, terutama bagi mereka yang jarang sekali bisa mengunjungi puskesmas atau rumah sakit,” ungkapnya Dengan penuh harapan, Bapak Yandinus berharap program ini dapat terus berjalan, mengingat besarnya manfaat yang dirasakan oleh masyarakat setempat yang belum ada akses kesehatan.

Kehadiran Satgas Yonif 743/PSY di tengah-tengah masyarakat bukan hanya sekadar tugas negara, tetapi juga bentuk nyata cinta dan kepedulian terhadap sesama.

 

 

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim 1613 Apresiasi Atlet Tinju Sumba Barat Usai Berlaga di Kupang

    Dandim 1613 Apresiasi Atlet Tinju Sumba Barat Usai Berlaga di Kupang

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dandim 1613/Sumba Barat, Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han., bersama Kasdim 1613/Sumba Barat menyambut kepulangan para atlet tinju yang baru saja mengikuti kejuaraan Piala Gubernur Cup di Kupang. Penyambutan tersebut berlangsung di Makodim 1613/Sumba Barat, Jumat (19/12/2025). Pada ajang bergengsi tersebut, para atlet tinju berhasil menorehkan prestasi membanggakan dengan meraih total […]

  • Babinsa Bajawa Hadir dalam Pengecekan Aset Tanah untuk Koperasi Merah Putih

    Babinsa Bajawa Hadir dalam Pengecekan Aset Tanah untuk Koperasi Merah Putih

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Kopka Andreas Sabe, melaksanakan kegiatan pendampingan pengecekan lahan rencana pembangunan Koperasi Merah Putih di Desa Wawowae, Kecamatan Bajawa, Kabupaten Ngada, pada Senin, 12 Januari 2026. Kegiatan ini dilakukan bersama Kepala Bidang Aset Pemerintah Daerah serta Kepala Desa Wawowae sebagai bagian dari tahapan awal perencanaan pembangunan fasilitas ekonomi masyarakat. Pendampingan tersebut […]

  • Babinsa Dampingi Posyandu Balita, Pastikan Pelayanan Aman dan Tertib

    Babinsa Dampingi Posyandu Balita, Pastikan Pelayanan Aman dan Tertib

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Senin (11/8/2025) Dalam upaya mendukung pelayanan kesehatan masyarakat, Babinsa Desa Batubulan Kangin Koramil 1616-05/Sukawati, Serka I Nengah Metra, mendampingi kegiatan Posyandu Balita di Banjar Tangkeban, Desa Batubulan Kangin, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Kegiatan Posyandu Balita ini diselenggarakan oleh petugas dari Pustu Desa Batubulan Kangin bekerja sama dengan UPTD Kesmas Sukawati II, serta […]

  • Dukung Program Ketahanan Pangan, Koramil Wedomu Sulap Lahan Kosong Jadi Produktif

    Dukung Program Ketahanan Pangan, Koramil Wedomu Sulap Lahan Kosong Jadi Produktif

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan, Koramil 1605 – 07/Wedomu memanfaatkan lahan pekarangan dan area yang kosong untuk di tanami jagung, Selasa (18/11/2025). Pemanfaatan lahan kosong dengan luas kurang lebih 10 are yang ditanami dengan tanaman jagung tersebut dipimpin langsung oleh Danramil 1605-07/Wedomu Mayor Inf Alexander Bessie. Sebelum di tanami jagung, lahan tersebut […]

  • Babinsa Koramil 1630-02/Lembor Hadiri Penyaluran BLT Dana Desa Tahap IV di Nanga Lili

    Babinsa Koramil 1630-02/Lembor Hadiri Penyaluran BLT Dana Desa Tahap IV di Nanga Lili

    • calendar_month Selasa, 11 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Lembor—Babinsa Koramil 1630-02/Lembor, Serma Sukardin, menghadiri undangan Kepala Desa Nanga Lili dalam rangka kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa Tahun Anggaran 2025 Tahap IV, yang mencakup periode Oktober hingga Desember 2025. Kegiatan tersebut berlangsung di Kantor Desa Nanga Lili, Kecamatan Lembor, Kabupaten Manggarai Barat pada Selasa,11/11/2025. Dalam kegiatan tersebut, sebanyak 25 Kepala Keluarga […]

  • Polsek Bebandem Laksanakan Blue Light Patrol untuk Antisipasi Gangguan Kamtibmas

    Polsek Bebandem Laksanakan Blue Light Patrol untuk Antisipasi Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Polsek Bebandem melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol di wilayah hukum Polsek Bebandem, Jumat (9/1/2026). Kegiatan ini dipimpin oleh Pawas Aiptu I Ketut Surawan, dengan piket SPKT beberapa personel lainnya dari Unit Samapta dan Intel/Reskrim Polsek Bebandem. Tujuan dari kegiatan Blue Light Patrol ini adalah untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga masyarakat atas kehadiran […]

expand_less