Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kodim Kupang Peringati Hari Pahlawan Dengan Ziarah Nasional

Kodim Kupang Peringati Hari Pahlawan Dengan Ziarah Nasional

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan Nasional tahun 2025, Pgs. Kasdim 1604/Kupang Mayor Inf. Hendry Dunant, S.I.P mengikuti Upacara Ziarah Nasional di Taman Makam Pahlawan (TMP) Dharma Loka Kupang, Upacara dipimpin oleh Irup Danrem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Hendro Cahyono dan diikuti sekitar 200 peserta yang terdiri dari Prajurit TNI-Polri, PNS, tenaga kesehatan Provinsi NTT, serta unsur pemerintah daerah. Senin (10/11/2025).

Susunan pasukan dalam upacara tersebut terdiri dari 1 SST Gabungan PAMA TNI-Polri, 1 SST Gabungan TNI bersenjata, 1 SST Gabungan Polri bersenjata, 1 SST Gabungan PNS, 1 SST dari Pemda Provinsi NTT, serta 1 SST Organisasi Wanita. Upacara berlangsung khidmat dan tertib dengan penghormatan kepada para pahlawan yang telah berjuang mempertahankan kemerdekaan bangsa.

Turut hadir sejumlah pejabat penting di antaranya Kasi Intel Kasrem 161/Wira Sakti Kolonel Inf. Heri Kristianto, Kasi Ops Kolonel Inf. Hendri Ginting, S.I.P., M.M, Kasi Pers Kolonel Inf. Arianto Sunu Kuncoro, M.Tr. (Han), Koorsahli Polda NTT Kombespol Albertus Andreana, S.I.K, Kadislog Lanud Eltari Kolonel Tek Harisiswanto, M.Han, Aspidmil Kejati NTT Kolonel Laut Sutarto Wilson, S.H., M.H, serta Danbrigif 21/Komodo Kolonel Inf. Agus Ariyanto.

Mayor Hendry Dunant menyampaikan bahwa kegiatan ziarah nasional ini merupakan bentuk penghormatan dan penghayatan terhadap jasa para pahlawan yang telah gugur demi kemerdekaan. “Semangat juang dan pengorbanan mereka harus menjadi inspirasi bagi generasi penerus bangsa untuk terus berbuat yang terbaik bagi negara,” ujarnya. Upacara diakhiri dengan tabur bunga di pusara para pahlawan sebagai simbol penghargaan atas jasa-jasa mereka. (Pendim1604).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Penuh Syukur Upacara HUT RI di PLBN Diikuti Satgas Yonif 741/GN

    Penuh Syukur Upacara HUT RI di PLBN Diikuti Satgas Yonif 741/GN

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Belu – Satgas Yonif 741/GN laksanakan upacara Memperingati HUT RI ke-80 di PLBN Motaain, Kecamatan Tasifeto Timur, Kabupaten Belu. Minggu (17/08/2025). Upacara peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 dilaksanakan di Lapangan Asrama PLBN Motaain. Wadansatgas Yonif 741/GN Kapten Inf Angga Singgih Lestiawan turut ambil bagian dalam upacara bendera bersama instansi Pemerintah Kabupaten Belu, CIQS PLBN […]

  • Komsos dan Hanpangan, Babinsa Kodim 1602/Ende Pererat Hubungan dengan Warga Desa

    Komsos dan Hanpangan, Babinsa Kodim 1602/Ende Pererat Hubungan dengan Warga Desa

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka mendukung ketahanan pangan nasional, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, melaksanakan kegiatan Hanpangan (Ketahanan Pangan) bersama masyarakat kelompok tani “Bina Kerja” di Desa Mausambi, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Minggu (10/8). Kegiatan dimulai pada pukul 09.10 WITA dan berlangsung hingga selesai. Dalam pelaksanaannya, Babinsa turut serta dalam proses pencabutan bibit padi yang akan […]

  • Kepedulian Babinsa, Ringankan Beban Warga Terdampak Cuaca Ekstrem di Boleng

    Kepedulian Babinsa, Ringankan Beban Warga Terdampak Cuaca Ekstrem di Boleng

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 0
    • 0Komentar

    Manggarai Barat – Kepedulian dan kesiapsiagaan TNI kembali ditunjukkan melalui aksi cepat Babinsa Desa Mbuit, Sertu Juferlan, yang langsung turun ke lokasi bencana alam angin kencang disertai hujan lebat di Dusun Golo To’e, Desa Mbuit, Kecamatan Boleng, Kabupaten Manggarai Barat, pada Selasa, 13 Januari 2026. Peristiwa cuaca ekstrem tersebut mengakibatkan dua rumah warga tertimpa pohon, […]

  • Terik Matahari Tak Surutkan Langkah Satgas TMMD Bangun Infrastruktur Desa Kalabeso

    Terik Matahari Tak Surutkan Langkah Satgas TMMD Bangun Infrastruktur Desa Kalabeso

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa, Meski panas matahari menyengat, semangat para personel Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Kodim 1607/Sumbawa tak surut. Dengan penuh dedikasi, mereka terus melanjutkan pembangunan fisik di wilayah Desa Kalabeso, Kecamatan Buer. Kamis (24/07/2025). ‎ ‎Terlihat para Personil Satgas TMMD bersama warga bahu membahu mengerjakan sasaran fisik. Peluh keringat yang bercucuran tidak […]

  • TNI Hadir di Pelabuhan, Aktivitas Keberangkatan Kapal Garda Maritim 3 Berjalan Lancar

    TNI Hadir di Pelabuhan, Aktivitas Keberangkatan Kapal Garda Maritim 3 Berjalan Lancar

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Untuk menjaga keamanan jalanan transportasi laut, Babinsa dari Koramil yang dipimpin oleh Kodim 1627/Rote Ndao melakukan pengamanan dan pengawasannyaun di Pelabuhan ASDP Pantai Baru, Kecamatan Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten R Koptu Mesak Foeh, yang adalah Babinsa, melakukan penugasan terkait dengan pengamanan di atas mulai pukul 08.00 WITA. Tugas tersebut bertujuan sebagai […]

  • Antusias Warga Sambut Gerakan Pangan Murah Kodim 1628/Sumbawa Barat

    Antusias Warga Sambut Gerakan Pangan Murah Kodim 1628/Sumbawa Barat

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung program pemerintah terkait Stabilitas Pasokan dan Harga Pangan (SPHP), Kodim 1628/Sumbawa Barat melalui Koramil 1628-01/Taliwang menggelar kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM), bertempat di Lapangan Poli, Kelurahan Sampir, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Rabu (20/8/2025), pukul 07.00 WITA Adapun komoditas yang disalurkan berupa beras kemasan 5 kilogram dengan harga […]

expand_less