Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Sertu Delfi Amalo Laksanakan Monitoring Aktivitas Kapal Penumpang di Pelabuhan Ba’a

Sertu Delfi Amalo Laksanakan Monitoring Aktivitas Kapal Penumpang di Pelabuhan Ba’a

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 9 Nov 2025
  • visibility 13
  • comment 0 komentar

Rote Ndao, 9 November 2025 – Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran aktivitas transportasi laut di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Sertu Delfi Amalo, melaksanakan kegiatan monitoring dan pemantauan arus kapal penumpang di Pelabuhan Ba’a, Kelurahan Namodale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, Minggu (9/11/2025).

Kegiatan pemantauan dilakukan pada pukul 11.50 Wita, saat Kapal Penumpang Expres Bahari 8E tiba dan sandar di Pelabuhan Ba’a. Setelah proses bongkar muat penumpang dan barang selesai, kapal tersebut kembali berlayar menuju Pelabuhan Bolok, Kupang pada pukul 12.45 Wita.

Selama kegiatan berlangsung, Sertu Delfi Amalo memastikan seluruh proses kedatangan dan keberangkatan kapal berjalan tertib, aman, dan lancar. Pemantauan ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa dalam mendukung stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat di area pelabuhan yang menjadi pintu utama mobilitas warga Rote Ndao.

Melalui kegiatan ini, Koramil 1627-01/Ba’a berkomitmen untuk terus berperan aktif dalam menjaga situasi kondusif di wilayah perairan, sekaligus memperkuat sinergi antara TNI, aparat pelabuhan, dan masyarakat pengguna jasa transportasi laut.


  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Menu Sehat dan Bergizi Tinggi Jadi Andalan Program Makan Bergizi Gratis di Kabupaten Bima

    Menu Sehat dan Bergizi Tinggi Jadi Andalan Program Makan Bergizi Gratis di Kabupaten Bima

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Bima,Wawo _ Pada Kamis, 16 Oktober 2025, Babinsa Kole, Sertu Firman Syarif, melaksanakan program Makan Bergizi Gratis (MBG) di wilayah Kodim 1608/Bima, tepatnya di Desa Tolowata, Kecamatan Ambalawi. Program ini melibatkan kerja sama dengan Yayasan Garuda Muda Dharma Gaty yang diketuai oleh Sdr Ariflin S.I.P. Pengantaran makanan dilakukan dalam tiga tahap yang disesuaikan dengan jenjang […]

  • Swasembada Pangan Jagung, Polsek Blahbatuh Gelar Pemupukan Bersama Masyarakat

    Swasembada Pangan Jagung, Polsek Blahbatuh Gelar Pemupukan Bersama Masyarakat

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    BLAHBATUH – Polsek Blahbatuh kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung program ketahanan pangan nasional. Pada Senin (15/9/2025), Bhabinkamtibmas Desa Bona Aiptu I Made Ata Arnawa bersama rekan Bhabinkamtibmas lainnya melaksanakan pendampingan pemupukan jagung manis di lahan milik petani I Wayan Badri, Subak Dugul, Desa Bona, Kecamatan Blahbatuh. Kegiatan ini menjadi bagian dari Program Pangan Bergizi yang […]

  • Penutupan Pacuan Kuda Humba Cup II Diwarnai Kehadiran Dandim 1601/Sumba Timur dalam Rangka HUT RI Ke-80

    Penutupan Pacuan Kuda Humba Cup II Diwarnai Kehadiran Dandim 1601/Sumba Timur dalam Rangka HUT RI Ke-80

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Komandan Kodim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto, S.E. turut menutup lomba penutupan Pacuan Kuda Humba Cup II yang dilaksanakan di Lapangan Rihi Eti Prailiu, Kecamatan Kambera, Kabupaten Sumba Timur,Sabtu (30/08/2025). Acara ini digelar dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 dan berhasil menyedot perhatian ribuan pengunjung. Kegiatan yang berlangsung […]

  • Acara HUT ke 35 SMP N 5 Amlapura dihadiri Babinsa Kelurahan Padangkerta.

    Acara HUT ke 35 SMP N 5 Amlapura dihadiri Babinsa Kelurahan Padangkerta.

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Kelurahan Padangkerta Koramil 1623-01/Karangasem Peltu I Wayan Sumadra menghadiri acara HUT ke 35 SMP N 5 Amlapura, di Lingkungan Kertasari Kel.Padangkerta Kec/Kab.Karangasem, pada Senin (27/10/25). Turut hadiri dalam kegiatan tersebut Lurah Padangkerta, Ketua Komite, Para Guru SMP N 5 Amlapura serta siswa-siswi SMP N 5 Amlapura sekitar 350 orang. Dalam kegiatan tersebut […]

  • Wujudkan Generasi Disiplin, Babinsa Rote Ndao Isi MPLS dengan Latihan PBB

    Wujudkan Generasi Disiplin, Babinsa Rote Ndao Isi MPLS dengan Latihan PBB

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka pembinaan karakter dan kedisiplinan generasi muda, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Koptu Mesak Foeh, melaksanakan kegiatan latihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada siswa baru UPTD SMP Negeri 1 Pantai Baru pada program Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS). Kegiatan ini berlangsung pada hari Rabu, 16 Juli 2025, bertempat di halaman sekolah yang berlokasi […]

  • Penyaluran Bantuan Pangan di Desa Baturiti Berjalan Lancar

    Penyaluran Bantuan Pangan di Desa Baturiti Berjalan Lancar

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Baturiti melaksanakan pengamanan dan pemantauan penyaluran bantuan pangan dari Kementerian Koordinator Bidang Pangan Republik Indonesia bertempat di Kantor Desa Baturiti, Sabtu (29/11/2025) pukul 09.00 Wita s/d selesai. Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan proses distribusi bantuan berjalan tertib dan tepat sasaran. Penyaluran bantuan berupa 20 kg beras dan 4 liter minyak goreng […]

expand_less