Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Kodim 1623/Karangasem Laksanakan Upacara Pemakaman Militer untuk Alm. Prada Gede Putu Kurniawan

Kodim 1623/Karangasem Laksanakan Upacara Pemakaman Militer untuk Alm. Prada Gede Putu Kurniawan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
  • visibility 34
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Prosesi pemakaman secara militer di Setra (Kuburan) Desa Adat Tiyingtali, Kec.Abang, Kab.Karangasem diawali dengan upacara pelepasan jenazah Almarhum Prada | Gede Putu Kurniawan oleh pihak keluarga kepada TNI, Kodim 1623/Karangasem, Senin (14/07/2025)

Suasana haru mewarnai prosesi pemakaman jenazah Alm Prada I Gede Putu Kurniawan, Almarhum meninggal dunia karena sakit

Bertindak selaku Inspektur Upacara (Irup) Dandim 1623/Karangasem Letkol Inf Gurbasa Samosir dan sebagai Komandan Upacara Kapten Cpl I Gusti Made Darsana serta sebagai perwira upacara Letda lnf I Komang Kuat

Dalam sambutanya Letkol Inf Gurbasa Samosir mengatakan “upacara perabuan Prada l Gede Putu Kurniawan dilaksanakan guna melepas kepergian alm untuk menghadap yang maha Ida Sang Hyang Widhi Wasa, Tuhan Yang Maha Esa, kepergian alm. membuat duka yang mendalam bagi keluarga, kami dari Aatuan Kodim 1623/Karangasem mengucapkan turut berduka cita yang mendalam, kepada keluarga yang ditinggalkan diharapkan tabah menghadapi kenyataan ini, Semoga alm. bisa menyatu dengan Ida Sang Hyang Widhi Wasa” pungkasnya

“Kepada seluruh hadirin marilah kita bersama – sama memanjatkan doa semoga Tuhan Yang Maha Esa mengampuni segala dosa dan kesalahan almarhum selama hidup didunia serta dapat dan diterima di sisi Tuhan Yang Maha Esa” tutupnya

Sambutan dari perwakilan keluarga “mengucapkan terimakasih kepada jajaran Kodim 1623/Karangasem dan seluruh pihak yang telah membantu kelancaran upacara perabuan alm.Prada l Gede Putu Kurniawan semoga alm.Prada l Gede Putu Kurniawan memperoleh tempat yang baik sesuai dengan amal baktinya, dan kami pihak keluarga mengucapkan terimakasih atas bantuan moril maupun materiil yang di berikan kepada pihak keluarga alm, serta kami mohon maaf apabila ada kekurangan dalam penyambutan” ujarnya

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • I Made Mahayastra: TMMD Bukti Sinergi TNI dan Pemkab untuk Masyarakat

    I Made Mahayastra: TMMD Bukti Sinergi TNI dan Pemkab untuk Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Rabu (23/7/2025) Dengan Semangat TMMD Mewujudkan Pemerataan Pembangunan dan Ketahanan Nasional di Wilayah.” Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-125 Tahun Anggaran 2025 resmi dibuka di Lapangan Yudistira, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Kegiatan ini dibuka langsung oleh Bupati Gianyar I Made Mahayastra, S.STPar., M.AP., disaksikan Danrem 163/Wirasatya Brigjen TNI Ida […]

  • Pengecekan Pelaksanaan PH Pagi di Wilayah Polsek Blahbatuh, Pastikan Personel Hadir dan Laksanakan Commander Wish Kapolda Bali

    Pengecekan Pelaksanaan PH Pagi di Wilayah Polsek Blahbatuh, Pastikan Personel Hadir dan Laksanakan Commander Wish Kapolda Bali

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Blahbatuh – Dalam rangka menindaklanjuti program Commander Wish Kapolda Bali, Polsek Blahbatuh melaksanakan kegiatan pengecekan pelaksanaan Pengaturan Harian (PH) Pagi di sejumlah titik rawan arus lalu lintas pada Selasa (21/10/2025) pagi. Kegiatan pengecekan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Blahbatuh Kompol Anak Agung Gede Arka, S.H., M.H., didampingi piket Propam Polsek Blahbatuh. Pengecekan dimulai sejak pukul […]

  • Pengamanan Ketat TNI-Polri Ciptakan Situasi Kondusif Saat Ibadah di Maurole

    Pengamanan Ketat TNI-Polri Ciptakan Situasi Kondusif Saat Ibadah di Maurole

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Maurole, Personel Koramil 1602-04/Maurole bersama anggota Polsek Maurole melaksanakan pengamanan ibadah Misa Hari Minggu di Gereja Paroki Salib Suci Marole, Desa Maurole, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan pengamanan berlangsung sejak pukul 08.00 WITA hingga selesai. Ibadah yang dipimpin oleh Romo Falerinus Noi dihadiri sekitar 400 umat. Selama pelaksanaan ibadah, situasi berjalan dengan aman, tertib, dan […]

  • Patroli Malam Babinsa Jereweh Berjalan Aman dan Lancar di Ajang Jereweh Cup II

    Patroli Malam Babinsa Jereweh Berjalan Aman dan Lancar di Ajang Jereweh Cup II

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Dalam rangka mendukung terciptanya situasi yang aman dan kondusif di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh, Sertu Ismail, melaksanakan patroli dan pengamanan kegiatan Open Turnamen Jereweh Cup II di Kecamatan Jereweh pada Rabu, 29 Oktober 2025 pukul 21.00 WITA. Kegiatan ini menjadi bentuk nyata kehadiran TNI di tengah masyarakat untuk menjaga keamanan selama […]

  • Babinsa Koramil 01/Ba’a PAM Gereja Ciptakan Rasa Aman Saat Beribadah

    Babinsa Koramil 01/Ba’a PAM Gereja Ciptakan Rasa Aman Saat Beribadah

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 39
    • 0Komentar

    NTT – Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Sertu Nelson Sine melaksanakan pengamanan di beberapa gereja yang ada di wilayah Binaan. Sudah menjadi kewajiban Babinsa sebagai aparat kewilayahan membantu jalannya pengamanan, di wilayah binaannya. Bainsa menyampaikan tujuan dari pengamanan ini adalah untuk memberikan rasa aman dan nyaman terhadap umat Kristiani dalam melaksanakan Ibadah Minggu paskah, […]

  • Babinsa Tekankan Pentingnya Kebersihan Pasar Saat Monitoring di Batutua

    Babinsa Tekankan Pentingnya Kebersihan Pasar Saat Monitoring di Batutua

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Koptu Meli Sudarli, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus memantau aktivitas Pasar Rakyat Batutua yang berlokasi di Dusun Buahohorok, Desa Batutua, Kecamatan Rote Barat Daya, pada Jumat (19/9/2025) pukul 09.30 WITA. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa berinteraksi langsung dengan para pedagang dan masyarakat yang beraktivitas di pasar. Ia menyampaikan himbauan agar […]

expand_less