Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » SATPOLAIRUD LAKSANAKAN KEGIATAN POLMAS DI PANTAI CUCUKAN

SATPOLAIRUD LAKSANAKAN KEGIATAN POLMAS DI PANTAI CUCUKAN

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Gianyar – Personel Satpolairud Polres Gianyar Brigadir Ngakan Made Ardika melaksanakan kegiatan Polisi Masyarakat (Polmas) di pesisir Pantai Cucukan, Desa Medahan, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar, pada Jumat (7/11/2025) sekitar pukul 11.50 Wita.

Dalam kegiatan tersebut, personel memberikan imbauan kamtibmas kepada nelayan setempat, I Made Pande, agar senantiasa menjaga keselamatan saat melaut dengan selalu menggunakan life jacket serta memperhatikan kondisi cuaca yang tidak menentu. Selain itu, juga disampaikan pesan agar para nelayan tidak menggunakan bahan peledak maupun bahan berbahaya lainnya dalam menangkap ikan, karena hal tersebut dapat merusak ekosistem laut dan melanggar hukum.

Kapolres Gianyar AKBP Chandra C. Kesuma, S.I.K., M.H. saat dikonfirmasi mengatakan bahwa kegiatan Polmas yang dilaksanakan oleh jajaran Satpolairud merupakan salah satu upaya preventif dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah pesisir.

> “Kegiatan Polmas ini bertujuan untuk mempererat kemitraan antara Polri dan masyarakat pesisir, khususnya para nelayan. Kami mengimbau agar masyarakat selalu mengutamakan keselamatan saat beraktivitas di laut dan tidak melakukan tindakan yang dapat merugikan lingkungan maupun melanggar hukum,” ujar Kapolres Gianyar.

 

Lebih lanjut, AKBP Chandra menambahkan bahwa pihaknya akan terus meningkatkan kegiatan pembinaan dan patroli di wilayah pesisir guna mencegah potensi gangguan kamtibmas serta memastikan situasi tetap aman dan kondusif.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Warga Oesapa Barat Antusias Ikuti Pelatihan Daur Ulang

    Warga Oesapa Barat Antusias Ikuti Pelatihan Daur Ulang

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan Oesapa Barat Koramil 1604-01/Kupang, Peltu Tomi J. Kurumbatu menghadiri kegiatan pelatihan daur ulang sampah yang digelar di Kantor Kelurahan Oesapa Barat, Kecamatan Kelapa Lima, Kota Kupang. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya mendukung program Pemerintah Kota Kupang dalam penanggulangan sampah sekaligus meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pentingnya menjaga kebersihan lingkungan. Selasa (02/12/2025). […]

  • Babinsa Nusa Kenari Hadiri Sosialisasi Pembinaan Kemasyarakatan Tahun 2025

    Babinsa Nusa Kenari Hadiri Sosialisasi Pembinaan Kemasyarakatan Tahun 2025

    • calendar_month Selasa, 11 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Kalabahi, 11 November 2025 — Babinsa Kelurahan Nusa Kenari, Kecamatan Teluk Mutiara, Koptu Fredi Sam Oil, menghadiri kegiatan Sosialisasi Pembinaan Kemasyarakatan Kelurahan Nusa Kenari Tahun 2025 yang berlangsung di Aula Kantor Kelurahan Nusa Kenari. Kegiatan ini digelar sebagai upaya meningkatkan koordinasi dan partisipasi masyarakat dalam menjaga keamanan, ketertiban, serta memperkuat ketahanan sosial di wilayah kelurahan. […]

  • Patroli Presisi di Kawasan Wisata Badung, Polisi Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas

    Patroli Presisi di Kawasan Wisata Badung, Polisi Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Mangupura – Untuk menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, Satuan Samapta Polres Badung melalui Unit Raimas melaksanakan Blue Light Patrol atau Patroli Biru Presisi pada Jumat dini hari (17/10/2025) di kawasan wisata FINS hingga Atlas Beach Club, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung. Kegiatan ini menyasar lokasi keramaian dan titik-titik rawan kriminalitas, dengan mengedepankan pendekatan […]

  • Babinsa TNI AD Dukung Pembangunan Koperasi Desa dengan Komsos dan Pamwil di Ende

    Babinsa TNI AD Dukung Pembangunan Koperasi Desa dengan Komsos dan Pamwil di Ende

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dalam rangka pengecekan lokasi pembangunan Koperasi Desa Koperasi Merah Putih (KDKMP) di Dusun Numba Raba Timur, Desa Raporendu, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA ini dihadiri oleh Babinsa, personel staf Kodim 1602/Ende, Kepala Desa Raporendu Bapak Ode […]

  • Kapolres Tabanan Gelar “Minggu Kasih” Bersama Komunitas Ojol Jagra Dewata, Wujud Sinergi dan Kepedulian terhadap Keselamatan Berlalu Lintas

    Kapolres Tabanan Gelar “Minggu Kasih” Bersama Komunitas Ojol Jagra Dewata, Wujud Sinergi dan Kepedulian terhadap Keselamatan Berlalu Lintas

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam upaya mempererat silaturahmi sekaligus membangun kedekatan antara kepolisian dan masyarakat, Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H. memimpin kegiatan Minggu Kasih bersama Komunitas Ojol Jagra Dewata pada Minggu (2/11/2025) pukul 09.00 WITA di Warung Komunitas Ojol, Jalan Durian, Tabanan. Kegiatan yang berlangsung hangat dan […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Sidemen Melakukan Pengamanan Kegiatan Pitra Yadnya di Desa Sidemen

    Bhabinkamtibmas Desa Sidemen Melakukan Pengamanan Kegiatan Pitra Yadnya di Desa Sidemen

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Bhabinkamtibmas Desa Sidemen Aiptu I Wayan Gunung, bersama Personil Polsek di pimpin Pawas Ipda I Nengah Mariawan serta dari Koramil dan Pecalang Desa Adat Tabola melaksanakan pemantauan dan pengamanan kegiatan upacara Ngaben ( Putra Yadnya) di desa Sidemen Senin (4/08/2025). Kapolsek Sidemen AKP I Gusti Agung Bagus Suteja, S.IP.,M.H, menyampaikan bahwa kegiatan pengawalan dan monitoring […]

expand_less