Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Dengan ” Bluelight ” Patrol, Polsek Bebandem Cegah Kejahatan Malam Hari

Dengan ” Bluelight ” Patrol, Polsek Bebandem Cegah Kejahatan Malam Hari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Polsek Bebandem – Dalam rangka mencegah terjadinya kriminalitas pada malam hari, bahkan pada saat dini hari, Personil Polsek Bebandem, Polres Karangasem, Polda Bali, yang dipimpin oleh Kanit Binmas Polsek Bebandem, Polres Karangasem, Aiptu I Ketut Surawan, Bersama piket Kspk melaksanakan kegiatan patroli ” Bluelight ” pada dini hari, dan menyisir pertokoan maupun perkantoran, untuk mencegah terjadinya kriminalitas, Kamis (6/11/25 ) dini hari.

Pada saat melaksanakan kegiatan ” Bluelight ” patrol pada perkantoran dan sekolahan, Kanit Binmas Polsek Bebandem, Polres Karangasem, Aiptu I Ketut Surawan, Bersama Piket Kspk juga menyampaikan himbauan kepada penjaga malam, agar rutin berkeliling mengecek di sekitar perkantoran,Bank dalam rangka mencegah terjadinya kriminalitas.

Kegiatan berkeliling di sekitar perkantoran,Bank maupun sekolahan, juga demi meningkatkan Kewaspadaan dan juga peka terhadap lingkungan sekitar.

Disampaikan pula oleh Kanit Binmas Polsek Bebandem, Polres Karangasem, Aiptu I Ketut Surawan, agar bagi penjaga malam segera menyampaikan informasi ke Polsek Bebandem, Polres Karangasem, apabila ada sesuatu hal yang nantinya dapat menimbulkan gangguan kamtibmas,” pesan Aiptu Surawan.”

Polsek Bebandem.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dukung Produktivitas Petani, Babinsa Rindi Umalulu Kawal Penyemprotan Padi

    Dukung Produktivitas Petani, Babinsa Rindi Umalulu Kawal Penyemprotan Padi

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Dalam upaya mendukung ketahanan pangan dan meningkatkan hasil pertanian warga binaannya, Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu Kodim 1601/Sumba Timur, Praka Gusnanda, turun langsung ke sawah membantu petani melakukan penyemprotan hama pada tanaman padi, Senin (11/08/2025). Kegiatan ini dilakukan bersama para petani di Desa Tanaraing, yang saat ini tengah memasuki masa perawatan tanaman padi. Penyemprotan dilakukan […]

  • Babinsa Koramil 1618-03/Insut Laksanakan Komsos Bersama Camat dan Masyarakat Desa Fatumtasa

    Babinsa Koramil 1618-03/Insut Laksanakan Komsos Bersama Camat dan Masyarakat Desa Fatumtasa

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Selasa 22 Juli 2025, Bersama di lopo kantor desa, setiap percakapan menjadi jembatan penguat hubungan dan langkah nyata menuju desa yang lebih baik, Babinsa Koramil 1618-03/Insana Utara, Sertu Okto Kosat, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) bersama Bapak Camat Insana Utara, Bapak Kristanto Akoit, S.SPT., beserta staf Kecamatan dan masyarakat Desa Fatumtasa. Kegiatan ini berlangsung di […]

  • Aktif di Tengah Masyarakat, Babinsa Kelanir Dorong Kerja Sama Penguatan Keamanan Desa

    Aktif di Tengah Masyarakat, Babinsa Kelanir Dorong Kerja Sama Penguatan Keamanan Desa

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Babinsa Desa Kelanir, Sertu Ashar, Koramil 1628-03/Seteluk kembali menunjukkan peran aktifnya dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan. Pada Senin, (17/11/2025) pukul 08.40 WITA, Sertu Ashar melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Bhabinkamtibmas dan perangkat Desa Kelanir, Kecamatan Seteluk. Sebagai ujung tombak TNI AD di tingkat desa, Sertu Ashar memimpin […]

  • Dandim: Pindah Satuan Wujud Kepercayaan dan Loyalitas

    Dandim: Pindah Satuan Wujud Kepercayaan dan Loyalitas

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 42
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Komandan Kodim 1604/Kupang Kolonel Inf Kadek Abriawan, S.I.P., M.H.I., memimpin langsung pelaksanaan Laporan Wisuda Purna Tugas, Laporan Korps Pindah Satuan, serta Pemberian Penghargaan bagi prajurit berprestasi yang dilaksanakan di halaman Makodim 1604/Kupang, Jl. Moh. Hatta, Kelurahan Fontein, Kecamatan Kota Raja, Kota Kupang. Kegiatan berlangsung penuh khidmat dengan dihadiri sekitar 100 orang dari unsur […]

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Amankan Turnamen Bola Voli Imapare Cup VIII di Jegharangga

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Amankan Turnamen Bola Voli Imapare Cup VIII di Jegharangga

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Pratu Marianus Rugi Naga, melaksanakan pengamanan pada kegiatan turnamen bola voli Imapare Cup VIII yang digelar di Dusun Ndetukune, Desa Jegharangga, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Senin (21/7/2025) mulai pukul 17.30 WITA. Turnamen ini dihadiri oleh Kepala Desa Jegharangga, tokoh masyarakat, tokoh adat, tokoh agama, tokoh pemuda, para pemain, dan penonton dari […]

  • Komsos di Dusun Rinalolon, Babinsa Ingatkan Warga Waspada Cuaca Ekstrem

    Komsos di Dusun Rinalolon, Babinsa Ingatkan Warga Waspada Cuaca Ekstrem

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menjaga keamanan dan meningkatkan kedekatan dengan masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Petrus Gudu, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan monitoring pada Senin (15/9/2025) pukul 11.30 WITA. Kegiatan tersebut berlangsung di rumah Bapak Benny Nalle, Kepala Dusun (Kadus) Rinalolon, Desa Oenitas, Kecamatan Rote Barat, Kabupaten Rote Ndao. Dalam […]

expand_less