Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Perkuat Perlindungan Anak, Babinsa Kampung Kusamba Monitoring PATBM Dan Pembinaan Desa Layak Anak

Perkuat Perlindungan Anak, Babinsa Kampung Kusamba Monitoring PATBM Dan Pembinaan Desa Layak Anak

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Peran aktif dan dukungan aparat kewilayahan dalam berbagai sisi kehidupan masyarakat di desa menjadi kegiatan yang terus dilakukan oleh Babinsa Kampung Kusamba Sertu Azar.

Kali ini peran aktif itupun diwujudkan Sertu Azar bersinergi bersama Bhabinkamtibmas menghadiri kegiatan Pembinaan ,Perlindungan anak Terpadu Berbasis Masyarakat ( PATBM) dan Pembinaan Desa Layak Anak Di Desa Kampung Kusamba, Kamis ( 06/11/25 ).

Kegiatan yang di laksanakan di Aula Pertemuan Desa Kampung Kusamba tersebut dihadiri oleh Staf Dinas Sosial Kabupaten Klungkung selaku narasumber beserta perangkat desa serta berbagai elemen di Desa kampong Kusamba.

Pelaksanaan kegiatan ini menurut Babinsa Kampung Kusamba Sertu Azar dilatarbelakangi oleh pengembangan Desa/ Kelurahan layak anak, dimana desa merupakan ujung tombak Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Kabupaten yang memiliki tugas dan kewenangan dalam menyelenggarakan urusan wajib perlindungan anak yang menjadi tanggung jawabnya untuk menjamin 10 hak anak bisa terpenuhi.

Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka meningkatkan kepedulian dan upaya kongkrit aparat desa, keluarga masyarakat dan dunia usaha dalam upaya menjamin pemenuhan hak-hak anak.

Disamping itu, kegiatan ini adalah dalam rangka memastikan dalam pembangunan desa memperhatikan kebutuhan aspirasi kepentingan terbaik untuk anak, salah satunya mencegah diskriminasi pada anak,”ujarnya.

Melalui kegiatan ini, diharapkan akan semakin meningkatkan pengetahuan peserta tentang mekanisme Perlindungan Anak Terpadu Berbasis Masyarakat (PATBM) serta meningkatkan pemahaman peserta tentang strategi penguatan dan pelembagaan yang mengacu pada praktek baik penyelenggaraan PATBM Desa.

Sebagai Babinsa, dirinya sangat mengapresiasi dengan kegiatan ini dan siap untuk mendukung serta berperan serta dalam upaya memperkuat peran masyarakat dalam melindungi anak dari berbagai bentuk kekerasan,”umbuhnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Melalui Komsos, Babinsa Lamusung Bangun Semangat Gotong Royong Warga

    Melalui Komsos, Babinsa Lamusung Bangun Semangat Gotong Royong Warga

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya menjaga kebersihan dan kenyamanan lingkungan, Babinsa Desa Lamusung, Koramil 1628-03/Seteluk, Serda Lalu Rupawan, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga di wilayah binaannya, Selasa (14/10/2025). Dalam kegiatan tersebut, Serda Lalu Rupawan menghimbau masyarakat agar senantiasa menjaga kebersihan di lingkungan masing-masing serta membudayakan gotong royong sebagai bentuk kepedulian terhadap kesehatan […]

  • Pengamanan Pelabuhan Pantai Baru: Babinsa Kawal Keberangkatan Fery Kalibodri ke Bolok

    Pengamanan Pelabuhan Pantai Baru: Babinsa Kawal Keberangkatan Fery Kalibodri ke Bolok

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serka Haris Lakuy, melaksanakan tugas pengamanan aktivitas bongkar muat Kapal Fery Kalibodri di Pelabuhan Fery Pantai Baru, Kecamatan Pantai Baru, pada Senin, 24 November 2025. Kegiatan pengamanan dimulai pukul 12.50 WITA dan berlangsung hingga proses keberangkatan kapal selesai. Kapal Fery Kalibodri tiba di Pelabuhan Pantai Baru untuk melaksanakan […]

  • TNI–Polri Perkuat Rasa Aman Warga Manggelewa

    TNI–Polri Perkuat Rasa Aman Warga Manggelewa

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Dompu NTB – Dalam rangka menciptakan kondisi aman dan kondusif di wilayah, personel Koramil 1614-06/Manggelewa bersama aparat Polsek Manggelewa melaksanakan patroli gabungan pada Sabtu (6/9/2025) malam. Kegiatan ini merupakan wujud nyata sinergi TNI–Polri dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Patroli dimulai pada pukul 21.00 Wita dengan apel kesiapan di Makoramil Manggelewa. Dalam apel tersebut […]

  • Bhabinkamtibmas Samplangan Sambangi Pedagang Penjor Menjelang Hari Raya Galungan dan Kuningan

    Bhabinkamtibmas Samplangan Sambangi Pedagang Penjor Menjelang Hari Raya Galungan dan Kuningan

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Gianyar, 15 November 2025 – Menjelang Hari Raya Galungan dan Kuningan, kebutuhan masyarakat terhadap perlengkapan Penjor meningkat pesat. Aktivitas perdagangan yang mulai ramai di berbagai titik menjadi perhatian khusus jajaran Polsek Gianyar dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas). Pada Sabtu (15/11/2025) pukul 09.30 WITA, Bhabinkamtibmas Kelurahan Samplangan, Aiptu Ida Bagus Made Suartana, melaksanakan kegiatan […]

  • Babinsa Dorong Siswa SD GMIT Nusa Wujudkan Sekolah Ramah dan Bebas Perundungan

    Babinsa Dorong Siswa SD GMIT Nusa Wujudkan Sekolah Ramah dan Bebas Perundungan

    • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    SoE| Dalam upaya membentuk karakter generasi muda yang berakhlak dan berjiwa sosial tinggi, Babinsa Koramil 1621-01/Kota SoE Koptu Vinsensius Tateni melaksanakan kegiatan tatap muka dan penyuluhan dengan tema “Stop Bullying” di SD GMIT Nusa, Desa Nusa, Kecamatan Amanuban Barat, Kabupaten Timor Tengah Selatan (TTS), Kamis (6/11/2025). Kegiatan yang berlangsung di aula sekolah tersebut dihadiri oleh […]

  • Babinsa Persiapan Seteluk Rea Hadir Dampingi Pelaksanaan MBG di Posyandu

    Babinsa Persiapan Seteluk Rea Hadir Dampingi Pelaksanaan MBG di Posyandu

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka mendukung peningkatan kesehatan dan gizi masyarakat, khususnya balita dan ibu, Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk melaksanakan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di wilayah binaan. Kegiatan tersebut berlangsung pada Sabtu, (27/12/2025), pukul 09.50 WITA, bertempat di Posyandu Pemongkok, Desa Seteluk Rea, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Pendampingan dilakukan oleh Babinsa Desa […]

expand_less