Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » PEMDA » Wabup I Made Dirga: Pemelaspasan Pura Dadia Pasek Gelgel Cerminkan Sradha dan Bhakti Masyarakat Tabanan

Wabup I Made Dirga: Pemelaspasan Pura Dadia Pasek Gelgel Cerminkan Sradha dan Bhakti Masyarakat Tabanan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Tabanan PR – Mewakili Bupati Tabanan, Wakil Bupati Tabanan, I Made Dirga, menghadiri upacara Pemelaspasan Penyengker Pura Dadia Pasek Gelgel di Banjar Adat Dauh Pala, Pengabetan, Desa Dauh Peken, Tabanan, Selasa (4/11). Upacara yang berlangsung khidmat tersebut turut dihadiri oleh perwakilan anggota DPR RI dan DPRD Provinsi Bali, anggota DPRD Kabupaten Tabanan, unsur Forkopimcam Tabanan, serta tokoh masyarakat setempat.

Dalam kesempatan tersebut, Wabup Dirga turut menghaturkan sembah bhakti sebagai wujud sradha dan bhakti memohon kerahayuan serta kelancaran pelaksanaan rangkaian upacara . Melalui sambutannya, ia menyampaikan apresiasi dan dukungan terhadap pelaksanaan upacara Pemelaspasan Pura yang menjadi bentuk nyata pelestarian adat, seni, dan budaya lokal, dengan restorasi bagian dari tempat suci yang menjadi pusat spiritual bagi masyarakat setempat. @prokopimtabanan,-

#bupatitabanan
#tabananerabaru
#banggajadiorangtabanan
#komangsanjaya
#tetepmekenyem
#santaikawan
#agata
#TabananEraBaru
#AmanUnggulMadani
#ProkopimTabanan
#TetepMekenyem

 

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Persit Dompu Gandeng Dwi Azizah Make Up untuk Beauty Class

    Persit Dompu Gandeng Dwi Azizah Make Up untuk Beauty Class

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Dalam rangka meningkatkan pengetahuan dan keterampilan anggota Persit dalam merawat diri serta menunjang penampilan, Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXVIII Kodim 1614/Dompu Koorcab Rem 162 PD IX/Udayana menggelar kegiatan Beauty Class yang bertempat di Aula Makodim 1614/Dompu, Rabu 6 Agustus 2025. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Ketua Persit KCK Cabang XXVIII Kodim […]

  • Patroli Malam Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Pastikan Situasi Tetap Kondusif

    Patroli Malam Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Pastikan Situasi Tetap Kondusif

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Guna menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu M. Nasir, yang sedang melaksanakan piket, menggelar patroli malam di wilayah Kecamatan Seteluk pada Kamis (04/09/2025) pukul 21.00 WITA. Kegiatan patroli malam ini merupakan bagian dari tugas rutin aparat teritorial untuk mengantisipasi potensi gangguan keamanan serta memberikan rasa aman […]

  • Polres Klungkung Tingkatkan Kegiatan Patroli Malam jaga Kamtibmas

    Polres Klungkung Tingkatkan Kegiatan Patroli Malam jaga Kamtibmas

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Polres Klungkung terus meningkatkan kegiatan patroli malam hari di wilayah hukumnya.Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, serta mencegah terjadinya aksi kriminalitas dan gangguan keamanan (2/12) Kasat Samapta AKP I Gusti Made Mahendra, S.Sos., mengatakan bahwa patroli malam hari memang merupakan kegiatan rutin dan berkeliling di tempat-tempat yang […]

  • Babinsa Batu Bulan Hadiri Pembukaan Turnamen Sepak Bola Mini Kades Cup IV

    Babinsa Batu Bulan Hadiri Pembukaan Turnamen Sepak Bola Mini Kades Cup IV

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa, Senin (8/9/2025) — Babinsa Desa Batu Bulan Koramil 1607-08/Moyo Hulu, Sertu Lalu Ibrahim, menghadiri acara pembukaan pertandingan Sepak Bola Mini Open Turnamen Kades Cup IV yang digelar di Lapangan Sepak Bola Desa Batu Bulan, Kecamatan Moyo Hulu, Kabupaten Sumbawa. Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Kepala Desa Batu Bulan dan turut dihadiri […]

  • Babinsa Desa Helangdohi Jalin Komsos dengan Warga Jaga Kamtibmas

    Babinsa Desa Helangdohi Jalin Komsos dengan Warga Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Babinsa Desa Helangdohi, Kecamatan Pantar, Kabupaten Alor, Sertu Anwar Abdullah melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat pada Kamis (04/09/2025) pukul 09.00 WITA. Kegiatan ini berlangsung di halaman rumah Bapak Donatus Hibu yang berada di RT 02 RW 01 Desa Helangdohi. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa bertatap muka langsung dengan masyarakat untuk menyampaikan […]

  • Babinsa Dompu Ajak Pemuda Jaga Keamanan Lewat Ronda Malam

    Babinsa Dompu Ajak Pemuda Jaga Keamanan Lewat Ronda Malam

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Dompu,NTB – Babinsa Desa/Kelurahan Monta Baru, Koramil 1614-01/Dompu, Sertu Faruk melaksanakan kegiatan patroli ronda malam pada Kamis, 08 Januari 2026. Kegiatan tersebut berlangsung di Lingkungan Tiga, Desa Monta Baru, sebagai bagian dari upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas). Patroli ronda malam ini dilakukan dengan pendekatan humanis melalui kegiatan kongkow-kongkow bersama para pemuda setempat. Babinsa […]

expand_less