Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » TNI di Tengah Masyarakat, Babinsa Ende Gelar Karya Bhakti di Desa Binaan

TNI di Tengah Masyarakat, Babinsa Ende Gelar Karya Bhakti di Desa Binaan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kopda Melkyanus Lebok Da Cruz, melaksanakan kegiatan Karya Bhakti dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat Desa Wonda, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende. Kegiatan ini digelar mulai pukul 08.30 WITA hingga selesai, bertujuan untuk memantau keamanan wilayah sekaligus mempererat kemanunggalan TNI-Rakyat.

Kegiatan dihadiri oleh masyarakat Desa Wonda yang antusias menyambut kehadiran Babinsa. Kopda Melkyanus memantau secara aktif kondisi desa, memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga, serta memastikan situasi Kamtibmas di wilayah binaan tetap kondusif.

Selain menjaga keamanan, Babinsa juga mendengarkan keluhan warga dan berkoordinasi dengan pemerintah setempat terkait permasalahan yang muncul. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat diharapkan dapat memberikan solusi sekaligus membangun hubungan yang harmonis antara TNI dan warga.

“Peran Babinsa bukan hanya memantau keamanan, tetapi juga membantu masyarakat dalam berbagai kegiatan sosial, sehingga tercipta rasa aman dan nyaman bagi warga serta memperkuat kemanunggalan TNI-Rakyat,” ujar Kopda Melkyanus Lebok Da Cruz.

Kegiatan Karya Bhakti dan Pamwil di Desa Wonda berjalan aman, tertib, dan lancar. Warga Desa Wonda menyambut positif kehadiran Babinsa, menilai kegiatan ini sebagai bentuk nyata perhatian TNI terhadap kesejahteraan masyarakat di wilayah binaan.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Penanaman Padi Seluas 1 Hektar di Ranokolo, Babinsa Koramil Maurole Aktif Mendampingi Petani

    Penanaman Padi Seluas 1 Hektar di Ranokolo, Babinsa Koramil Maurole Aktif Mendampingi Petani

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Ende, 14 Juli 2025 — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Yudha Santoso, melaksanakan kegiatan penanaman padi bersama Kelompok Tani Sangai Sa’ate 4 di Desa Ranokolo, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan ini merupakan bagian dari program Han Pangan yang bertujuan membantu masyarakat petani dalam meningkatkan hasil pertanian. Kegiatan dimulai pada pukul 07.00 Wita dan berlangsung hingga selesai […]

  • Upacara Bendera Hari Senin, Danramil Nusa Penida Serukan Tanamkan Komitmen Optimalkan Tupoksi

    Upacara Bendera Hari Senin, Danramil Nusa Penida Serukan Tanamkan Komitmen Optimalkan Tupoksi

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

      Klungkung,- Upacara bendera rutin hari Senin kembali digelar Kodim 1610/Klungkung sebagai upaya memperkokoh semangat nasionalisme dan rasa cinta tanah air pada Senin ( 12/01/26 ). Upacara bendera yang digelar di lapangan upacara Makodim Klungkung tersebut dipimpin oleh Danramil 1610-04/Nusa Penida Mayor Inf Suparno Hadi dan diikuti oleh seluruh personel, baik militer dan PNS. Dalam […]

  • Apel Gabungan Pergantian Tahun , Tegaskan Sinergi TNI Polri Bersama Forkopimcam Ciptakan Kondusifitas Wilayah

    Apel Gabungan Pergantian Tahun , Tegaskan Sinergi TNI Polri Bersama Forkopimcam Ciptakan Kondusifitas Wilayah

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Klungkung,- Forkopimcam Dawan menggelar apel gabungan kesiapan pengamanan malam pergantian tahun baru 2026 di Halaman Mako Polsek Dawan, Rabu ( 31/12/25 ) sore. Kegiatan apel kesiapan gabungan ini dipimpin langsung Camat Dawan I Dewa Gede Widiantara yang turut dihadiri Kapolsek dan Pjs Danramil 1610-03 Dawan, Kasat Narkoba dan Perwira BKO Polres Klungkung, anggota Koramil dan […]

  • TMMD Ke-126 Kodim 1611/Badung Sinergi TNI dan Masyarakat dalam Membangun Desa

    TMMD Ke-126 Kodim 1611/Badung Sinergi TNI dan Masyarakat dalam Membangun Desa

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Dalam rangka TMMD Ke-126 Kodim 1611/Badung di Desa Bongkasa Pertiwi, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung, berbagai kegiatan pembangunan infrastruktur jalan dan fasilitas masyarakat terus berjalan lancar. Pembukaan badan jalan dengan ukuran panjang 1.070 meter dan lebar 3,5 meter serta urugan pengerasan badan jalan dengan Batu Lemstone, dengan dimensi tebal 15 cm x lebar […]

  • TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Koramil Maurole Bersinergi Bangun Desa

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Koramil Maurole Bersinergi Bangun Desa

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Desa Watukamba, Kecamatan Maurole – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole aktif melaksanakan kegiatan karya bakti, komunikasi sosial (Komsos), monitoring, dan pengamanan wilayah (Pamwil) bersama masyarakat, Kamis (30/10/2025) mulai pukul 08.25 Wita. Dalam kegiatan ini, Babinsa Kopda Ramdani Utomo menghimbau warga agar tetap menjaga kesehatan dan keamanan lingkungan, sekaligus memantau secara langsung pembangunan rumah di desa tersebut. Kehadiran […]

  • Memasuki Babak Final, Polsek Mengwi Amankan Bola Voli

    Memasuki Babak Final, Polsek Mengwi Amankan Bola Voli

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Mengwi – Kapolsek Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H.,M.H., memimpin langsung jalannya pengamanan turnamen bola voli Banaspati Voli Club, yang memasuki babak final, di lapangan bola boli BVC lingkungan Banjar Pempatan, Desa Sembung, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Kamis (27/8/2025) pukul 20.00 wita Pengamanan melibatkan personel Polsek Mengwi yang ditempatkan di berbagai titik strategis, […]

expand_less