Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Sinergi Babinsa dan Orang Muda Katolik Wujudkan Lingkungan Aman di Ndona Timur

Sinergi Babinsa dan Orang Muda Katolik Wujudkan Lingkungan Aman di Ndona Timur

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

Ende, – Dalam rangka mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat sekaligus menjaga keamanan wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Petrus Gobhe, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Dusun Leledala, Desa Sokoria, Kecamatan Ndona Timur, Kabupaten Ende, pada Selasa (4/11/2025).

Kegiatan ini dilaksanakan bertepatan dengan Pertemuan Kelompok Orang Muda Katolik (OMK) Stasi Sokoria, yang membahas rencana pelaksanaan pertandingan olahraga antar anak muda di wilayah tersebut. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini bertujuan untuk menjalin komunikasi yang baik dengan para pemuda serta memantau situasi keamanan wilayah agar tetap kondusif.

Dalam kesempatan tersebut, Serka Petrus Gobhe memberikan imbauan kepada para pemuda agar senantiasa menjaga kesehatan, berhati-hati dalam beraktivitas di tengah cuaca yang tidak menentu, serta menumbuhkan semangat gotong royong dan kebersamaan dalam setiap kegiatan sosial kemasyarakatan.

“Kebersamaan dan kerja sama antar warga, khususnya kaum muda, menjadi kunci dalam menjaga keamanan dan keharmonisan lingkungan. TNI akan selalu hadir untuk mendukung kegiatan positif masyarakat,” ujar Serka Petrus.

Selain memberikan arahan dan motivasi, Babinsa juga mendengarkan langsung berbagai aspirasi dan keluhan masyarakat, guna mencari solusi terbaik melalui koordinasi dengan pihak terkait.

Kegiatan Komsos dan Pamwil ini berjalan dengan aman, tertib, dan lancar, serta mendapat sambutan antusias dari masyarakat dan pemuda setempat, yang merasa senang dengan kehadiran Babinsa di tengah-tengah mereka.

Kegiatan ini menjadi bukti nyata bahwa tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) bukan hanya menjaga keamanan, tetapi juga membangun kedekatan dan kepercayaan antara TNI dan rakyat.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kondusif! Patroli Siskamling Desa Boke Berjalan Lancar dengan Dukungan Tokoh dan Linmas

    Kondusif! Patroli Siskamling Desa Boke Berjalan Lancar dengan Dukungan Tokoh dan Linmas

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Sape _ Pada Selasa malam, 23 September 2025, Serda Asnaidin Babinsa Desa Boke beserta satu anggota Koramil 1608-03/Sape melaksanakan kegiatan Patroli Siskamling dengan tujuan memantau situasi wilayah serta mengantisipasi perkembangan situasi di Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu. Kegiatan ini dilakukan secara intensif untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah tersebut. Patroli ini dihadiri oleh […]

  • Unit Samapta Polsek Kuta Utara Tak Henti Patroli  Susuri Jalur Ramai Wisatawan

    Unit Samapta Polsek Kuta Utara Tak Henti Patroli Susuri Jalur Ramai Wisatawan

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Kuta Utara. Guna mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas saat malam hari, Personil Unit Samapta Polsek Kuta Utara di pimpin Ps Panit 1 Samapta Aiptu I Wayan Mendra tingkatkan kegiatan Patroli menyusuri jalan Berawa Desa Tibubeneng, Kecamatan Kuta Utara, Kabupeten Badung . Rabu (24/9/2025) pukul 22.30 Wita. Kapolsek Kuta Utara AKP I Ketut Agus Pasek Sudina S.I.K., […]

  • Percepat Musim Tanam, Babinsa Kawal Kegiatan Bajak Sawah di Desa Beru

    Percepat Musim Tanam, Babinsa Kawal Kegiatan Bajak Sawah di Desa Beru

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Upaya mendukung ketahanan pangan terus dilakukan oleh jajaran TNI AD di wilayah Kodim 1628/KSB. Pada Minggu, (23/11/2025), Babinsa Desa Beru Koramil 1628-05/Jereweh, Sertu Ismail, melaksanakan pendampingan kepada kelompok tani Tan Datar Bulu dalam kegiatan membajak sawah di Desa Beru, Kecamatan Jereweh. Pendampingan ini merupakan bagian dari tugas Babinsa dalam melakukan pembinaan […]

  • Pelaksanaan Ops Zebra Agung 2025 Personel Polres Klungkung Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas di Simpang 4 Watu Klotok

    Pelaksanaan Ops Zebra Agung 2025 Personel Polres Klungkung Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas di Simpang 4 Watu Klotok

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Klungkung — Dalam rangkaian Operasi Zebra Agung 2025, personel Polres Klungkung yang terlibat dalam operasi terus meningkatkan kegiatan preemtif dan preventif guna menjaga kelancaran arus lalu lintas serta menekan angka kecelakaan di wilayah hukum Polres Klungkung, Kamis, 20/11 Ps. Kasi Humas Polres Klungkung Iptu I Dewa Nyoman Alit Punarwibawa,S.H., Mengatakan bahwa Pada pelaksanaan hari ini, […]

  • Sertu Yunus Ketti Motivasi Petani untuk Tingkatkan Produktivitas Pertanian

    Sertu Yunus Ketti Motivasi Petani untuk Tingkatkan Produktivitas Pertanian

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Sertu Yunus Ketti, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus membantu masyarakat binaan di kompleks persawahan Saloe pada Selasa (29/7/2025) pukul 10.00 Wita. Dalam kesempatan tersebut, Sertu Yunus Ketti memberikan himbauan kepada para petani agar terus meningkatkan kualitas hasil tanam. Hal ini sejalan dengan program pemerintah pusat tahun 2025 yang […]

  • Babinsa Desa Maluk Kawal Penanganan Dugaan Pencemaran Lingkungan

    Babinsa Desa Maluk Kawal Penanganan Dugaan Pencemaran Lingkungan

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Maluk, Koramil setempat, Serda Efendi bersama aparat desa dan pihak terkait merespons cepat laporan warga terkait temuan ikan mati dalam jumlah banyak yang mengapung di aliran gorong-gorong Dusun Otak Kris, Desa Maluk, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Minggu (4/1/2026). Peristiwa tersebut pertama kali dilaporkan warga sekitar pukul 10.05 WITA. […]

expand_less