Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Tingkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat, Babinsa Selisihan Hadir Sukseskan Posyandu Lansia

Tingkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat, Babinsa Selisihan Hadir Sukseskan Posyandu Lansia

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Peningkatan kualitas kesehatan Lansia di Desa Selisihan, Kecamatan Klungkung, Kabupaten Klungkung, seakan menjadi pantauan bagi semua pihak.

Berbagai pelayanan kesehatanpun terus dilakukan oleh tim kesehatan dari Puskesmas setempat yang tentunya, mendapat pendampingan dari aparat Babinsa.

Seperti adanya pelayanan kesehatan Posyandu yang berlangsung di Ruang Serbaguna Desa Selisihan pada Selasa ( 04/11/25 ) pagi. Di lokasi tersebut, terlihat beberapa petugas kesehatan dari Puskesmas Klungkung II bersama Petugas Pustu Desa Selisihan memberikan pelayanan kesehatan pada kaum Lansia.

Di lokasi itupun, juga terlihat Babinsa Selisihan Serda Dewa Wasista yang ikut serta melaksanakan pendampingan dan membantu berlangsungnya Posyandu tersebut.

Dalam keterangannya, Babinsa Selisihan Serda Dewa Wasista menyampaikan bahwa pendampingan ini adalah untuk memastikan jika semua Lansia di wilayah ini mendapat pelayanan kesehatan dengan baik.

Menurutnya, , keberadaan dirinya juga menjadi bentuk nyata kepedulian serta komitmen dirinya dalam meningkatkan kualitas kesehatan kaum Lansia di wilayah binaan. Kami hadir juga sekaligus menjamin kelancaran dan keamanan selama berjalannya pelayanan kesehatan ini,”imbuhnya.

Sementara itu, Danramil 1610-01/Klungkung Kapten Cpl Putu Agus menambahkan bahwa memastikan kulaitas kesehatan masyarakat di wilayah teritorial adalah salah satu prioritas tugasnya.

Untuk itu, dengan mengoptimalkan peran aktif para Babinsa jajaran, dirinya terus hadir bersinergi bersama seluruh pihak untuk memastikan pelayanan kesehatan diterima dengan baik masyarakat,”pungkasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Satgas Yonif 743/PSY Karya Bakti Gereja, Sambut HUT Brigif Brigif 21/Komodo

    Satgas Yonif 743/PSY Karya Bakti Gereja, Sambut HUT Brigif Brigif 21/Komodo

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Brigif 21/Komodo ke-16 sekaligus menyongsong Hari Raya Natal 2025, Satgas Yonif 743/PSY melaksanakan kegiatan karya bakti bersama masyarakat di Gereja Santo Petrus Mulia, Distrik Mulia, Kab. Puncak Jaya, Papua, Minggu (14/12/2025). Kegiatan karya bakti tersebut meliputi pembersihan lingkungan gereja serta pemasangan pipanisasi air bersih. Untuk pertama kalinya, aliran […]

  • Tingkatkan Kesejahteraan Warga, Babinsa Kodim 1602/Ende Kawal Pembangunan Jalan Desa

    Tingkatkan Kesejahteraan Warga, Babinsa Kodim 1602/Ende Kawal Pembangunan Jalan Desa

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya meningkatkan kesejahteraan dan aksesibilitas masyarakat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Iginu Lopes, bersama masyarakat Dusun Kekadori, Desa Rapowawo, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, melaksanakan kegiatan Karya Bakti pembangunan Tembok Penahan Tanah (TPT) di wilayah desa binaan, Senin (28/07/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA ini difokuskan pada pembangunan infrastruktur pendukung jalan desa yang menghubungkan […]

  • Babinsa Desa Lemon Sampaikan Informasi Program Pemerintah dan Tanggapi Keluhan Warga

    Babinsa Desa Lemon Sampaikan Informasi Program Pemerintah dan Tanggapi Keluhan Warga

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Sabtus 16 Agustus 2025, Menyapa masyarakat secara langsung adalah langkah awal dalam menjalin hubungan yang erat dan membangun kepercayaan dengan warga binaan, Dalam rangka membangun hubungan antara TNI dan Masyarakat serta memastikan informasi pembangunan sampai ke pelosok desa, Babinsa Koramil 1618-02/Miomaffo Barat, Kopda Maximus Busoin, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga di Desa […]

  • Serda Yakub Aktif Sambangi Warga, Komsos dan Patroli Wilayah Terus Dimaksimalkan

    Serda Yakub Aktif Sambangi Warga, Komsos dan Patroli Wilayah Terus Dimaksimalkan

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Desa Dasan Anyar Koramil setempat, Serda Yakub, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus patroli wilayah pada hari Minggu, (14/12/2025). Kegiatan Komsos dilakukan dengan menyambangi warga di sejumlah titik di Desa Dasan Anyar. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa berdialog langsung dengan masyarakat […]

  • Babinsa  Himbau Warga Kurangi Plastik dan Bijak Bermedia Sosial

    Babinsa Himbau Warga Kurangi Plastik dan Bijak Bermedia Sosial

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Babinsa Desa Sukarara, Serda Gede Kirana, melaksanakan patroli sambil kongkow-kongkow bersama masyarakat di Dusun Tangar, Desa Sukarara, Kecamatan Sakra Barat, Kabupaten Lombok Timur, pada Selasa (05/08/2025). Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk pendekatan persuasif TNI kepada masyarakat untuk menjaga keamanan dan ketertiban wilayah, serta mempererat hubungan antara Babinsa dan warga binaannya. Dalam […]

  • Babinsa Kokarlian Laksanakan Pengamanan di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano

    Babinsa Kokarlian Laksanakan Pengamanan di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Personel Koramil 1628-04/Poto Tano melalui Babinsa Desa Kokarlian, Serda Beni Eka Saputra, melaksanakan tugas pengamanan di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya satuan kewilayahan dalam menjaga stabilitas keamanan serta kelancaran aktivitas masyarakat di kawasan pelabuhan. Selasa (09/12/2025), pukul 10,09 Wita Pelaksanaan pengamanan difokuskan pada pemantauan aktivitas penumpang, […]

expand_less