Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Berikan Pelayanan Sidik Jari Personel Urident Sat Reskrim Polres Karangasem Tidak Memungut Biaya

Berikan Pelayanan Sidik Jari Personel Urident Sat Reskrim Polres Karangasem Tidak Memungut Biaya

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
  • visibility 36
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Karangasem – Sat Reskrim, Sebagai salah satu syarat bagi pemohon SKCK (Surat Keterangan Catatan Kepolisian) adalah dengan mengisi keterangan rumus sidik jari pemohon, hal ini sangat penting guna kelengkapan data diri pemohon SKCK yang akan dilampirkan sebagai syarat administrasi untuk tujuan tertentu seperti misalnya pendaftaran sebagai CPNS, anggota TNI/Polri, Caleg atau keperluan lainnya.

 

Untuk mendapatkan rumus sidik jadi, para pemohon dapat mengurusnya melalui loket Pelayanan Sidik Jari Polres Karangasem yang ada di Gedung Pelayanan Terpadu Polres Karangasem, pelayanan sidik jari dilaksanakan oleh anggota Urident Sat Reskrim Polres Karangasem.

 

Seperti tampak pada Senin (14/7/2025), Personil Ident Sat Reskrim melayani pemohon sidik jari untuk kepentingan melengkapi persyaratan SKCK, adapun syarat yang harus dipenuhi untuk mendapatkan rumus sidik jari yaitu:

1. Fotokopi KTP;

2. Pasfoto berlatarbelakang warna merah, memakai baju berkerah & tampak telinga ukuran 3×4 sebanyak 1 lembar dan ukuran 4×6 sebanyak 2 lembar.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolres Tabanan Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian dan Penghargaan Personel Berprestasi

    Kapolres Tabanan Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian dan Penghargaan Personel Berprestasi

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Suasana khidmat mewarnai Lapangan Apel Polres Tabanan pada Selasa pagi, 5 Agustus 2025, saat digelarnya Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian periode 1 Agustus 2025 yang dirangkaikan dengan pemberian penghargaan kepada personel berprestasi. Kegiatan dimulai pukul 08.30 Wita dan dipimpin langsung oleh Kapolres Tabanan, AKBP I Putu Bayu Pati, […]

  • Kapolres Karangasem Pimpin Apel Kesiapan Pengamanan Tahapan Pemilihan Kelian Desa Adat Bugbug

    Kapolres Karangasem Pimpin Apel Kesiapan Pengamanan Tahapan Pemilihan Kelian Desa Adat Bugbug

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., memimpin Apel Kesiapan Pengamanan Desa Adat Bugbug dalam rangkaian tahapan pemilihan Kelian Desa Adat Bugbug pada Kamis sore (25/9) bertempat di Lapangan Tantya Sudirajati. Dalam apel tersebut, Kapolres melakukan pengecekan sarana prasarana (sarpras) dan kesiapan personil yang akan terlibat dalam pengamanan kegiatan Mejaya-jaya Kelian […]

  • Tim Raimas Polres Badung Siaga di Jalur Abianbase-Sempidi, Ruang Gerak Pelaku Kejahatan Dipersempit

    Tim Raimas Polres Badung Siaga di Jalur Abianbase-Sempidi, Ruang Gerak Pelaku Kejahatan Dipersempit

    • calendar_month Kamis, 15 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

      Mangupura – Guna menjamin keamanan wilayah di jam-jam rawan, Unit Raimas Sat Samapta Polres Badung mengintensifkan patroli malam hingga dini hari pada Kamis (15/1). Dipimpin oleh Bripka Gusti Putu Wirajaya, S.H., bersama Bripda A.A Ngurah Bagus Sidhi Mantra, Bripda I Putu Ipe Mahayasa, dan Bripda I Gusti Ngurah Indra Pratama, tim bermotor ini menyusuri […]

  • Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Lewa Arahkan Warga Tanam Padi Ciherang

    Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Lewa Arahkan Warga Tanam Padi Ciherang

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 01/Lewa jajaran Kodim 1601/Sumba Timur, Serma Andreas Tapenu melaksanakan kegiatan pendampingan ketahanan pangan (Hanpangan) dengan membantu warga yang sedang melaksanakan penanaman padi ladang jenis Ciherang di Kelurahan Lewapaku, Kecamatan Lewa, Kabupaten Sumba Timur, Sabtu (22/11/2025).   Kegiatan pendampingan ini merupakan bentuk komitmen TNI AD dalam mendukung program pemerintah untuk […]

  • TNI Dan Rakyat Manunggal, Koramil Bersama Masyarakat Desa Kampung Gelgel Gotong Royong Bersihkan Gulma Tanaman Di Lahan Hanpangan

    TNI Dan Rakyat Manunggal, Koramil Bersama Masyarakat Desa Kampung Gelgel Gotong Royong Bersihkan Gulma Tanaman Di Lahan Hanpangan

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Klungkung,- Semangat kebersamaan dan guyub rukun Koramil 1610-01/Klungkung bersama masyarakat terlihat begitu kental saat digelarnya gotong royong dalam rangka pemeliharaan dan perawatan ketahanan pangan di Desa Kampung Gelgel, Sabtu ( 27/09/25 ). Meski panas matahari terasa begitu terik, tak sedikitpun melemahkan semangat dan kemanunggalan TNI bersama rakyat untuk bekerja bersama dalam rangka mendukung dan mensukseskan […]

  • Cek Musibah Robohnya Pagar Pembatas jembatan Kuning, Koptu Kuswara Ungkap Perbaikan Dilakukan Malam Ini

    Cek Musibah Robohnya Pagar Pembatas jembatan Kuning, Koptu Kuswara Ungkap Perbaikan Dilakukan Malam Ini

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Klungkung,- Akibat tersenggol oleh WNA yang melintas, pagar pembatas jembatan kuning di Dusun Ceningan, Desa Lembongan, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung roboh pada Jumat ( 24/10/25 ). Menerima informasi musibah tersebut, Babinsa Lembongan Koramil 1610-04/Nusa Penida Koptu Kuswara mengambil langkah sigap untuk langsung terjun ke lokasi untuk melaksanakan pengecekan. Tiba di lokasi, Koptu Kuswara langsung […]

expand_less