Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI Bersama Warga Jaga Keamanan dan Ketertiban Pasar Manubelon

TNI Bersama Warga Jaga Keamanan dan Ketertiban Pasar Manubelon

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Babinsa Posramil Manubelon Koramil 1604-03/Naikliu, Kopka Imanuel Banoet melaksanakan pemantauan kegiatan pasar tradisional di Dusun I Desa Manubelon, Kecamatan Amfoang Barat Daya, Kabupaten Kupang. Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian TNI terhadap keamanan dan kenyamanan masyarakat dalam menjalankan aktivitas ekonomi di wilayah binaan. Selasa (04/11/2025).

Dalam pemantauan tersebut, Babinsa berinteraksi langsung dengan para pedagang dan pengunjung pasar untuk memastikan kegiatan jual beli berjalan lancar tanpa gangguan. Ia juga memberikan imbauan kepada masyarakat agar tetap menjaga ketertiban, kebersihan, serta tidak melakukan praktik yang merugikan sesama, seperti menaikkan harga secara tidak wajar.

Kopka Imanuel Banoet menjelaskan bahwa kehadirannya di pasar bukan hanya sebatas tugas pengawasan, tetapi juga bagian dari upaya mempererat hubungan antara TNI dan rakyat. “Kami ingin masyarakat merasa aman dan nyaman dalam beraktivitas. Pasar tradisional adalah denyut ekonomi desa yang harus dijaga bersama,” ujarnya.

Kegiatan pemantauan ini mendapat sambutan positif dari masyarakat. Para pedagang menyampaikan apresiasi kepada Babinsa yang senantiasa hadir memberikan rasa aman di lingkungan mereka. Dengan kolaborasi antara TNI dan warga, diharapkan suasana pasar tradisional Manubelon tetap tertib, bersih, dan menjadi pusat ekonomi yang menyejahterakan masyarakat sekitar. (Pendim1604).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Aktif Beri Pelayanan Terbaik,  Babinsa Sulang Terjun Langsung  Amankan Upacara Pelebon Bersinergi Bersama Bhabinkamtibmas Dan Pecalang

    Aktif Beri Pelayanan Terbaik, Babinsa Sulang Terjun Langsung Amankan Upacara Pelebon Bersinergi Bersama Bhabinkamtibmas Dan Pecalang

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Klungkung,- Kontribusi serta peran aktif dalam memberikan pelayanan terbaik terhadap masyarakat di wilayah binaan terus dilakukan oleh Babinsa Sulang Koramil 1610-03/Dawan. Pelayanan itupun kembali diberikan Babinsa Sulang Serka Nyoman Suarsana dengan menggelar pengawalan dan pengamanan prosesi upacara pelebon almarhum Gusti Ngurah Agung Wijaya Natha ( 47 tahun ) Puri Desa Sulang, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung, […]

  • ‎Babinsa Berare Pastikan Bantuan Pangan dari Bulog Tepat Sasaran

    ‎Babinsa Berare Pastikan Bantuan Pangan dari Bulog Tepat Sasaran

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    ‎NTB — Sumbawa, bertempat di Kantor Desa Berare, kecamatan Moyo Hilir telah dilaksanakan kegiatan Penyaluran Bantuan Pangan Nasional dari Bulog kepada masyarakat penerima manfaat. Kegiatan ini merupakan bentuk perhatian pemerintah dalam upaya mendukung ketahanan pangan masyarakat kurang mampu. Jumat (25/07/2025). ‎ ‎Warga Desa Berare menerima bantuan berupa beras yang disalurkan langsung oleh pemerintah desa dan […]

  • Babinsa Koramil 1618-02/Miobar Laksanakan Anjangsana, Jalin Kedekatan dengan Warga Desa Naekake A

    Babinsa Koramil 1618-02/Miobar Laksanakan Anjangsana, Jalin Kedekatan dengan Warga Desa Naekake A

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Senin 10 November 2025, Babinsa Koramil 1618-02/Miobar, Kopka Miguel A. Bire, melaksanakan kegiatan Anjangsana di salah satu rumah Warga binaan di Desa Naekake A, Kecamatan Mutis, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kegiatan ini bertujuan mempererat hubungan silaturahmi serta menjalin kedekatan antara TNI dan Masyarakat di wilayah binaan. Dalam kegiatan tersebut, Kopka Miguel A. Bire […]

  • Babinsa Monta Ajak Warga Peduli Kebersihan dan Keamanan untuk Hidup Harmonis

    Babinsa Monta Ajak Warga Peduli Kebersihan dan Keamanan untuk Hidup Harmonis

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Bima _ Pada Minggu malam, 26 Oktober 2025, para Babinsa Koramil 1608-07/Monta melaksanakan patroli dan kongkow bersama warga di desa binaan masing-masing. Serka Nasution dari Desa Parado Rato mengingatkan orang tua pentingnya mendampingi dan membimbing anak agar tidak terjerumus pergaulan negatif, sembari mengajak generasi muda menjaga ketertiban agar lingkungan tetap nyaman. Di Desa Lere dan […]

  • Membangun Ketahanan Pangan, Babinsa Lembor Perkuat Ikatan Emosional dengan Masyarakat Petani

    Membangun Ketahanan Pangan, Babinsa Lembor Perkuat Ikatan Emosional dengan Masyarakat Petani

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Lembor, 10 Oktober 2025 — Komitmen TNI terhadap kedaulatan negara terbentang hingga ke lahan persawahan. Dalam aksi nyata mendukung program ketahanan pangan nasional, Serda Sanusi, Babinsa Koramil 1630-02/Lembor, turun langsung ke sawah, mendampingi para petani di Kelurahan Tangge, Kecamatan Lembor. Pada Jumat (10/10/2025) ini, Serda Sanusi tidak hanya hadir sebagai pengamat. Ia secara fisik membantu […]

  • Tingkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Wolojita Gelar Puldata Ter dan Pamwil

    Tingkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Wolojita Gelar Puldata Ter dan Pamwil

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Umar, melaksanakan kegiatan Pengumpulan Data Terpadu (Puldata Ter), Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Kelurahan Wolojita, Kecamatan Wolojita, Kabupaten Ende, pada Rabu (29/10/2025). Kegiatan dimulai pukul 08.00 WITA di Kantor BPP Wolojita dan berlangsung hingga pukul 09.00 WITA. Tujuan kegiatan adalah untuk mengupdate data LTT (Lumbung Tani […]

expand_less