Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Nyanglan Hadir Beri Rasa Aman Dan Nyaman Upacar Melasti Di Pantai Watu Klotok

Babinsa Nyanglan Hadir Beri Rasa Aman Dan Nyaman Upacar Melasti Di Pantai Watu Klotok

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Babinsa Nyanglan Koramil 1610-02/Banjarangkan Serda Kadek Dwi Awan bersinergi bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang melaksanakan pengawalan dan pengamanan upacara melasti yang dirangkai dengan nunas tirta suci di tengah laut Pantai Watu Klotok, Minggu ( 02/11/25 ).

Kegiatan melasti ini diikuti kurang lebih 400 warga yang merupakan rangkaian dari Ngusaba di Pura Puseh Desa Adat Nyanglan. Upacara ini dilaksanakan 3 tahun sekali, dimana untuk kali puncak ngusaba akan digelar pada 5 November 2025.

Sebagai aparat kewilayahan dengan tugas dan fungsi pembina wilayah, sudah menjadi kewajiban dirinya untuk memberikan pengamanan demi keamanan, ketertiban serta kelancarn kegiatan di wilayah, tak terkecuali upacara keagamaan.

Babinsa selalu berkomitmen untuk hadir bersama seluruh pihak di wilayah binaan dalam menjaga Kamtibmas serta memberikan pelayanan terbaik kepada warga dengan menghadirkan rasa aman dan nyaman dalam kegiatan keagamaan,”tegasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1609-05/Sukasada Bentuk Karakter Generasi Muda Melalui Pelatihan PBB

    Koramil 1609-05/Sukasada Bentuk Karakter Generasi Muda Melalui Pelatihan PBB

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sukasada, 12 Desember 2025– Babinsa Koramil 1609-05/Sukasada kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung pendidikan karakter generasi muda. Pada Jumat, 12 Desember 2025 pukul 08.00 Wita, Babinsa Desa Pancasari Peltu I Ketut Serangan bersama Pelda I Made Suradnya memberikan materi Kedisiplinan dan Peraturan Baris-Berbaris (PBB) kepada 490 siswa-siswi SMA Candi Mas Pancasari. Kegiatan dilaksanakan di Bumi Perkemahan […]

  • Pantau pembangunan Dapur MBG, Babinsa Gelgel Pastikan Berjalan Aman Dan Lancar

    Pantau pembangunan Dapur MBG, Babinsa Gelgel Pastikan Berjalan Aman Dan Lancar

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Klungkung,- Sebagai garda terdepan TNI AD di kewilayahan, berbagai langkah dan aksi nyata peran aktif dan kontribusi Kodim Klungkung dalam rangka mendukung dan mensukseskan program pemerintah tak perlu diragukan lagi. Dalam berbagai kegiatan, satuan di bawah kendali Dandim Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han terus berperan membantu menyukseskan program yang telah di canangkan pemerintah […]

  • Sinergi TNI dan Sekolah, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Dampingi Anak SDN 1 Bree Nikmati Menu Bergizi

    Sinergi TNI dan Sekolah, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Dampingi Anak SDN 1 Bree Nikmati Menu Bergizi

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Wujud kepedulian TNI terhadap kesehatan dan gizi anak sekolah kembali ditunjukkan oleh Babinsa Desa Sapugara Bree, Koramil 1628-01/Taliwang, Sertu Syarifudin, yang turut mendampingi pelaksanaan Program Makan Sehat Bergizi di SDN 1 Bree, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Selasa (28/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 WITA ini berjalan lancar dan […]

  • Satgas Yonif 743/PSY Eratkan Persaudaraan dengan Masyarakat Lewat Tradisi Bakar Batu

    Satgas Yonif 743/PSY Eratkan Persaudaraan dengan Masyarakat Lewat Tradisi Bakar Batu

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Puncak Jaya – Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 743/PSY Pos Muliambut turut berpartisipasi dalam acara Bakar Batu, tradisi luhur masyarakat Papua yang sarat makna kebersamaan, di Lapangan Galilea, Kampung Wuyukwi, Distrik Mulia, Kabupaten Puncak Jaya, Kamis (28/08/25). Kehadiran Prajurit Satgas Yonif 743/PSY dalam kegiatan adat tersebut menjadi wujud nyata kedekatan Satgas dengan masyarakat, sekaligus mempererat jalinan […]

  • Kapolres Karangasem Pimpin Apel Kesiapan KRYD Jelang Aksi Unjuk Rasa Gema Santi

    Kapolres Karangasem Pimpin Apel Kesiapan KRYD Jelang Aksi Unjuk Rasa Gema Santi

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., memimpin langsung Apel Kesiapan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dalam rangka pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat (harkamtibmas) di Daerah Hukum Polres Karangasem, Senin (18/8). Kegiatan ini digelar menjelang rencana aksi unjuk rasa kelompok Gema Santi ke Kantor Bupati Karangasem dan diikuti oleh personel yang […]

  • Pendampingan Babinsa Koramil 01/Lewa Pastikan Proses Ukur Tanah Aman dan Tertib

    Pendampingan Babinsa Koramil 01/Lewa Pastikan Proses Ukur Tanah Aman dan Tertib

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur,Babinsa Koramil 01/Lewa, Kodim 1601/Sumba Timur, melaksanakan pendampingan dalam kegiatan pengukuran lahan milik Bapak Umbu Bora bersama Badan Pertanahan Nasional (BPN) dan perangkat kelurahan yang berlokasi di Kelurahan Lewa Paku, Jalan Jalur Gasa, Kecamatan Lewa, Kabupaten Sumba Timur,pada hari Sabtu (06/09/2025). Dalam kesempatan tersebut, Babinsa turut serta mendampingi pihak BPN bersama Lurah setempat guna […]

expand_less