Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Sapa dan Himbau Warga, Babinsa Pelda Yonatan Duil Aktif Ciptakan Lingkungan Aman di Desa Detukeli

Sapa dan Himbau Warga, Babinsa Pelda Yonatan Duil Aktif Ciptakan Lingkungan Aman di Desa Detukeli

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
  • visibility 12
  • comment 0 komentar

Ende, – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) serta mempererat hubungan dengan warga binaan, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pelda Yonatan Duil, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Dusun Aedari, Desa Detukeli, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, pada Minggu (2/11/2025).

Kegiatan ini diawali dengan pemantauan situasi keamanan wilayah dan dilanjutkan dengan interaksi langsung bersama warga. Babinsa memberikan himbauan agar masyarakat tetap menjaga ketertiban, keamanan, dan toleransi antarumat beragama, suku, dan ras, serta tetap waspada saat menjalankan aktivitas sehari-hari baik di dalam maupun di luar rumah.

“Kami hadir di tengah masyarakat untuk memastikan warga merasa aman dan nyaman, serta menekankan pentingnya kerukunan dan kewaspadaan dalam setiap aktivitas. Kehadiran TNI diharapkan dapat mempererat kemanunggalan dengan rakyat,” ujar Pelda Yonatan Duil.

Warga Dusun Aedari menyambut baik kegiatan Babinsa yang rutin memantau wilayah dan berdialog langsung dengan masyarakat. Mereka merasa terbantu dan lebih tenang karena adanya pendampingan TNI dalam menjaga keamanan lingkungan.

Kegiatan Komsos dan Pamwil berlangsung lancar, tertib, dan aman, serta mendapat apresiasi dari warga setempat.

Kegiatan ini merupakan bentuk nyata pelaksanaan tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) sebagai garda terdepan TNI AD dalam menjaga stabilitas wilayah, membantu masyarakat, dan memperkuat kemanunggalan TNI-Rakyat.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Satpolair Polres Bangli Laksanakan Patroli Rutin di Perairan Danau Batur Kintamani

    Satpolair Polres Bangli Laksanakan Patroli Rutin di Perairan Danau Batur Kintamani

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah perairan serta mendukung kelestarian lingkungan danau, Personel Satuan Polisi Perairan (Satpolair) Polres Bangli melaksanakan patroli rutin di perairan Danau Batur, Kintamani, Selasa (5/11/2025) pagi. Kegiatan patroli yang dimulai pukul 09.00 WITA ini menggunakan Kapal Polisi KP XI-2009, dengan menyusuri sejumlah titik di kawasan pesisir Danau Batur. […]

  • Koptu Alis Sinlae Pantau Langsung Pergerakan Kapal Penumpang di Pelabuhan Ba’a

    Koptu Alis Sinlae Pantau Langsung Pergerakan Kapal Penumpang di Pelabuhan Ba’a

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 5 Juli 2025 — Dalam rangka memastikan situasi aman dan kondusif di wilayah pelabuhan, Babinsa Koramil 1627-01/Baa, Koptu Alis Sinlae, melaksanakan kegiatan pemantauan aktivitas embarkasi dan debarkasi kapal penumpang Express Bahari 8E yang sandar di Pelabuhan Ba’a, Kelurahan Namodale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, pada Sabtu pukul 11.00 WITA. Kegiatan pemantauan ini dilakukan […]

  • Edukasi Antikorupsi Dorong Partisipasi Aktif Warga Desa

    Edukasi Antikorupsi Dorong Partisipasi Aktif Warga Desa

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Taloetan Koramil 1604-06/Batakte, Serka Jhenry Tiualaka, menghadiri sekaligus memberikan materi dalam kegiatan Sosialisasi Terkait Pemberantasan Korupsi dan Hak-Hak Masyarakat Sipil TA. 2025. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Aula Kantor Desa Taloetan, Kecamatan Kupang Barat, Kabupaten Kupang, dan diikuti oleh masyarakat dengan antusias. Sabtu (27/12/2025). Sosialisasi ini dipimpin oleh Bapak Silrestr Leda, SH, dengan […]

  • Polsek Pupuan Laksanakan Patroli Malam Demi Wujudkan Harkamtibmas di Wilayah Hukum Pupuan

    Polsek Pupuan Laksanakan Patroli Malam Demi Wujudkan Harkamtibmas di Wilayah Hukum Pupuan

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Pupuan Rabu, 16 Oktober 2025 pukul 00.40 s/d 02.00 Wita, personel Polsek Pupuan melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol atau Patroli Barcode di wilayah hukum Polsek Pupuan. Kegiatan tersebut dipimpin oleh Bawas Aipda I Made Alit Arthama bersama dua personel lainnya dengan menggunakan kendaraan dinas patroli 901 Pupuan. Patroli dilakukan dengan menyasar […]

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Terlibat Aktif dalam Pembangunan Infrastruktur Pendidikan di Ende

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Terlibat Aktif dalam Pembangunan Infrastruktur Pendidikan di Ende

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, Pemerintah Kabupaten Ende bersama masyarakat Desa Uludala, Kecamatan Maurole, resmi memulai pembangunan Sekolah Dasar Negeri (SDN) Uludala. Acara peletakan batu pertama berlangsung pada Senin (15/9) pukul 13.00 WITA dan dihadiri oleh sejumlah tokoh penting daerah, termasuk Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, yang mewakili Danramil Maurole. Kegiatan dimulai dengan pembukaan oleh MC, dilanjutkan doa […]

  • Danrem 161/WS; Jadilah Prajurit Kesatria sejati yang senantiasa dirindukan dan dicintai kehadirannya di tengah masyarakat.

    Danrem 161/WS; Jadilah Prajurit Kesatria sejati yang senantiasa dirindukan dan dicintai kehadirannya di tengah masyarakat.

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Kenaikan pangkat ataupun golongan, adalah wujud penghargaan dari negara dan pimpinan yang diberikan berdasarkan kriteria penilaian moralitas, loyalitas, prestasi dan dedikasi serta amanah dari Tuhan Yang Maha Esa, yang senantiasa wajib disyukuri dan dipertanggungjawabkan dalam pelaksanaan tugas pengabdian maupun dalam kehidupan sehari-hari. Demikian sambutan Komandan Korem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Hendro Cahyono pada sambutannya di […]

expand_less