Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Persembahyangan menuju Pura Gili Biyaha, Sat Polairud Bantu Pemedek Bawakan Sesajen dan Mendorong Jukung

Persembahyangan menuju Pura Gili Biyaha, Sat Polairud Bantu Pemedek Bawakan Sesajen dan Mendorong Jukung

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Polda Bali- Resor Karangasem – Sat Polairud

Pada Minggu, (2/11/2025,)
Satuan Polairud Polres Karangasem Wujudkan Polisi Penolong yaitu membantu Pemedek dari Warga masyarakat Desa Adat Bugbug, Karangasem membawakan Sesajen ( Banten) di Pesisir Pantai Puri Bagus Candidasa, Bugbug Karangasem

“Menunjukkan kepedulian dan kedekatannya dengan masyarakat. turun langsung membantu membawakan Sesajen sebagai Sarana dalam giat Persembahyangan menuju Pura Gili Biyaha ,Tepekong dengan menggunakan Perahu.

Kasat Polairud AKP I Gusti Bagus Suastawan . S.H M.H menyampaikan bahwa” kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Polri untuk terus hadir di tengah masyarakat, Tidak hanya bertugas menjaga keamanan laut, tetapi juga hadir untuk membantu aktivitas masyarakat dalam melaksanakan sembahyang. Ujar Kasat!

“Dalam kesempatan tersebut, personel Satpolairud juga menghimbau kepada para Operator Jukung yang akan mengantar pemedek untuk memperhatikan Keselamatan dan tidak melebihi Kapasitas penumpang.

“Himbauan dan Pengawasan dilakukan untuk mencegah resiko terjadinya Laka laut atau hal – hal yang tidak diinginkan kepada para Pemedek.
Melalui kegiatan seperti ini, berupaya mempererat hubungan dengan warga masyarakat serta menanamkan nilai bahwa polisi bukan hanya penegak hukum, tetapi juga sahabat dan penolong masyarakat. Imbuhnya!

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Desa Supun Wujudkan Kemandirian Lewat Musyawarah yang Didampingi Babinsa

    Desa Supun Wujudkan Kemandirian Lewat Musyawarah yang Didampingi Babinsa

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    TTU-Kefamenanu., Senin 28 Juli 2025, Dalam upaya mendukung perencanaan pembangunan yang transparan dan partisipatif, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Sertu Ambrosius TF, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDDes), yang berlangsung di Aula Kantor Desa Supun, Kecamatan Bikomi Selatan, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Musyawarah ini dihadiri oleh berbagai elemen penting, di antaranya […]

  • Kunjungan Dandim Gianyar, Wujud Kepedulian TNI terhadap Dunia Seni

    Kunjungan Dandim Gianyar, Wujud Kepedulian TNI terhadap Dunia Seni

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Selasa (4/11/2025) Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan memperkuat hubungan dengan masyarakat, Dandim 1616/Gianyar Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., M.I.P. melaksanakan kunjungan ke Artshop Lukisan milik I Dewa Putu Suparta yang berlokasi di Desa Guwang, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Kunjungan ini merupakan bentuk kepedulian TNI terhadap pelaku seni dan budaya lokal yang […]

  • Dandim 1608/Bima Ajak Anggota dan Warga Binaan Percaya Diri Lewat Film ‘Believe

    Dandim 1608/Bima Ajak Anggota dan Warga Binaan Percaya Diri Lewat Film ‘Believe

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Bima._ Pada Hari Minggu, tanggal 10 Agustus 2025 pukul 16.55 WITA, Keluarga Besar Makodim 1608/Bima mengadakan kegiatan nonton bareng film “Believe” di Bioskop Epicentrum Mall, Kota Mataram, NTB. Kegiatan ini dihadiri oleh Keluarga besar Kodim 1608/Bima orang, yang dipimpin Serka Khaeruddin dan istri, anggota KBT Kodim 1608/Bima, serta warga binaan Makodim 1608/Bima. Dandim 1608/Bima, Letkol […]

  • Dandim 1603/Sikka Buka Forum Dialog Bersama AWAS : Media Silahturahmi Dan Komunikasi Yang Baik.

    Dandim 1603/Sikka Buka Forum Dialog Bersama AWAS : Media Silahturahmi Dan Komunikasi Yang Baik.

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA Komandan Kodim 1603/Sikka Letkol Arm Denny Riesta Permana S. Sos., yang didampingi oleh Kasdim 1603/Sikka Kapten Cba Dominggus M. Atamani, menggelar silahturahmi dengan Aliansi Wartawan Sikka (AWAS) di Aula Makodim 1603/Sikka, yang berada di Jalan Jendral Ahmad Yani, Kecamatan Alok Timur, Kabupaten Sikka, pada Rabu, 23 Juli 2025. Silahturahmi ini dihadiri oleh Dandim 1603/Sikka, […]

  • Dandim 1604/Kupang: Wujudkan Kota Kasih Yang Aman dan Damai, TNI-Polri Laksanakan Patroli Gabungan

    Dandim 1604/Kupang: Wujudkan Kota Kasih Yang Aman dan Damai, TNI-Polri Laksanakan Patroli Gabungan

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTT – Dalam rangka upaya memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) tetap kondusif, TNI dan Polri melaksanakan patroli gabungan di wilayah Nusa Tenggara Timur (NTT) Patroli yang melibatkan unsur TNI dari Korem 161/Wira Sakti dan Kodim 1604/Kupang serta Polri dari Polda NTT, dengan menyasar sejumlah titik strategis dan kawasan rawan serta objek vital di […]

  • Respons Situasi Politik Nasional, Kodim 1602/Ende dan Polres Gelar Patroli Skala Besar

    Respons Situasi Politik Nasional, Kodim 1602/Ende dan Polres Gelar Patroli Skala Besar

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Ende, — Kodim 1602/Ende turut ambil bagian dalam kegiatan Patroli Gabungan TNI-POLRI yang dilaksanakan pada Minggu malam (31/08) di wilayah Kabupaten Ende. Patroli ini digelar dalam rangka mengantisipasi potensi gangguan keamanan terkait perkembangan situasi politik nasional, menyusul adanya aksi demonstrasi serentak di sejumlah wilayah Indonesia. Kegiatan diawali dengan apel gabungan pukul 19.30 WITA, bertempat di […]

expand_less