Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Bhabinkamtibmas dan Pecalang Bersinergi, Pastikan Upacara Pitra Yadnya Ngaben di Desa Buahan Berjalan Aman dan Lancar

Bhabinkamtibmas dan Pecalang Bersinergi, Pastikan Upacara Pitra Yadnya Ngaben di Desa Buahan Berjalan Aman dan Lancar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Tabanan Sabtu 1 November 2025 – Sinergi antara Kepolisian dan unsur pengamanan adat kembali terjalin erat demi kelancaran kegiatan keagamaan masyarakat. Bhabinkamtibmas Desa Buahan, Aiptu I Gusti Nyoman Agung, bersama dengan Pecalang Desa Adat Buahan, melaksanakan atensi pengamanan rangkaian kegiatan Upacara Pitra Yadnya (Ngaben) warga masyarakat di Banjar Buahan Selatan.

Kegiatan pengamanan ini telah dimulai sejak pukul 08.00 Wita pada hari Sabtu, 1 November 2025, dengan fokus utama pada pengawalan dan pengaturan lalu lintas selama prosesi iring-iringan menuju setra (kuburan).

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S. I. K., M. H., Kapolsek Tabanan Kompol I Gusti Putu Dharmanatha. S.H., M.H., menyampaikan bahwa,” kehadiran bhabin bersama Pecalang adalah wujud nyata pelayanan Polri di tengah masyarakat, khususnya dalam mengamankan kegiatan adat yang melibatkan banyak warga.

“Kami bersinergi dengan Pecalang untuk memastikan seluruh rangkaian upacara Ngaben, terutama saat iring-iringan Bade dan Lembu, dapat berjalan tertib, aman, dan lancar. Pengamanan ini sangat penting untuk mencegah terjadinya kemacetan atau gangguan kamtibmas lainnya selama prosesi berlangsung,” ujar Kapolsek Tabanan.

(Humas Polsek Tabanan)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1612-07/Satarmese: Hakim Mediator di Lapangan, Mengurai Sengketa Tanah dengan Peta Digital dan Pendekatan Kekeluargaan

    Babinsa Koramil 1612-07/Satarmese: Hakim Mediator di Lapangan, Mengurai Sengketa Tanah dengan Peta Digital dan Pendekatan Kekeluargaan

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    RUTENG, MANGGARAI – Suasana penuh intensitas di Kantor Desa Bea Kondo pada Rabu, 27 November 2025, menjadi arena mediasi krusial. Kopda Andy Oscar, Babinsa Koramil 1612-07/Satarmese, hadir sebagai penjaga perdamaian dalam sengketa tanah antara Bapak Rofinus Jujur dan Ibu Lusia Luhur dengan Bapak Benediktus Penabur. Kegiatan ini adalah inovasi sosial yang memastikan tanah pertanian yang […]

  • Dukungan Penuh Kodim 1615/Lotim Warnai Pembukaan Piala Soeratin U-17 NTB di Lombok Timur

    Dukungan Penuh Kodim 1615/Lotim Warnai Pembukaan Piala Soeratin U-17 NTB di Lombok Timur

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Lombok Timur-Komandan Kodim 1615/Lotim diwakili oleh Plh Pasi Pers Lettu Inf Burhan hadiri Gelaran Piala Soeratin U-17 Putaran Provinsi Nusa Tenggara Barat Tahun 2025 resmi dibuka di Lapangan Sepak Bola GOR L. Muslihin, Lingkungan Seruni, Kelurahan Selong, Kecamatan Selong, Kabupaten Lombok Timur, pada Jumat (15/08/2025). Acara pembukaan ini turut dihadiri oleh Bupati Lombok Timur, Ketua […]

  • Ditlantas Polda Bali Laksanakan Supervisi Operasi Zebra Agung 2025 di Polres Tabanan

    Ditlantas Polda Bali Laksanakan Supervisi Operasi Zebra Agung 2025 di Polres Tabanan

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Polres Tabanan menerima kunjungan Tim Supervisi Operasi Zebra Agung 2025 dari Ditlantas Polda Bali, Jumat (21/11/2025), bertempat di Aula Wisnu Hartono. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.30 hingga 11.30 Wita tersebut digelar dalam rangka memastikan kesiapan jajaran menjelang pelaksanaan Operasi Lilin Agung 2025 serta meningkatkan kualitas pelaksanaan […]

  • Kapolres Karangasem Pimpin Pertandingan bersama Masyarakat Sambut HUT RI Ke-80

    Kapolres Karangasem Pimpin Pertandingan bersama Masyarakat Sambut HUT RI Ke-80

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Setelah memimpin olahraga bersama dalam rangka menyemarakkan Hari Kemerdekaan RI ke-80, Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., melanjutkan kegiatan dengan memimpin berbagai lomba bersama masyarakat, Jumat (15/8). Rangkaian lomba ini berlangsung di Lapangan Pesat Gatra Polres Karangasem. Lomba yang dipimpin langsung oleh Kapolres ini merupakan kelanjutan dari serangkaian kegiatan peringatan […]

  • Babinsa Koramil 1627/02 Pantai Baru Dampingi Penyaluran BLT-DD di Desa Pengodua

    Babinsa Koramil 1627/02 Pantai Baru Dampingi Penyaluran BLT-DD di Desa Pengodua

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 24 September 2025 – Babinsa Koramil 1627/02 Pantai Baru, Sertu Apriadi Lonowata, menghadiri kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) Triwulan III untuk bulan Juli hingga September, Rabu (24/9/2025) pukul 11.30 WITA. Kegiatan berlangsung di Kantor Desa Pengodua, Kecamatan Rote Timur. Penyaluran BLT-DD ini ditujukan kepada warga kurang mampu di Desa Lekona. […]

  • Babinsa  Desa Antiga Koramil 1623-05/Manggis Bersama Bhabinkamtibmas amankan Kegiatan Peringatan Hari Ikan Nasional ke- 12 di Pantai Labuan Amuk.

    Babinsa Desa Antiga Koramil 1623-05/Manggis Bersama Bhabinkamtibmas amankan Kegiatan Peringatan Hari Ikan Nasional ke- 12 di Pantai Labuan Amuk.

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Karangasem – Manggis Pemerintah Provinsi Bali melalui Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Bali mengadakan sederet kegiatan untuk memperingati Hari Ikan Nasional ke-12, dengan tema gerakan memasyarakatkan makan ikan (Gemarikan) di Pantai Labuan Amuk, Desa Antiga, Kec. Manggis, Kab. Karangasem Pada hari Minggu (09/12/2025). Dalam sambutannya, Kadis kelautan dan perikanan Prov. Bali Ir. Putu Sumardiana, M.P. […]

expand_less