Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Melalui Komsos, Babinsa Dorong Warga Potu Jaga Keamanan dan Ketertiban Lingkungan

Melalui Komsos, Babinsa Dorong Warga Potu Jaga Keamanan dan Ketertiban Lingkungan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Dompu, NTB — Jumat (31/10/2025)
Babinsa Koramil 1614-01/Dompu, Koptu Abubakar, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama staf Kelurahan Potu dan warga binaan. Kegiatan berlangsung pukul 09.25 WITA di wilayah Kelurahan Potu, Kecamatan Dompu, Kabupaten Dompu, dengan suasana aman dan lancar.

Dalam kesempatan tersebut, Koptu Abubakar menyampaikan imbauan kepada warga agar selalu berkoordinasi dengan aparat kelurahan setiap ada kegiatan di lingkungan. Menurutnya, hal ini penting agar setiap kegiatan masyarakat dapat dikomunikasikan dan dilaksanakan secara bersama-sama.

Babinsa menegaskan bahwa koordinasi dan komunikasi yang baik antara warga dan aparat pemerintah akan membantu menciptakan lingkungan yang tertib, aman, dan kondusif. Ia juga mengingatkan agar masyarakat tidak segan berkoordinasi apabila ada permasalahan di lingkungan masing-masing.

Selain membahas pentingnya kerja sama, Babinsa juga mengajak warga untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban (Kamtibmas) di wilayahnya. Dengan menjaga kekompakan dan kepedulian, potensi gangguan keamanan dapat diminimalisir sejak dini.

Kegiatan Komsos tersebut berlangsung dengan aman, tertib, dan penuh keakraban. Melalui kegiatan ini, Babinsa berharap hubungan antara TNI, aparat kelurahan, dan masyarakat semakin erat dalam mendukung terciptanya lingkungan yang aman dan harmonis.

(Pendim 1614/Dompu)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pererat Silaturahmi, Babinsa Hadiri Isra’ Mi’raj di Masjid Suka Damai

    Pererat Silaturahmi, Babinsa Hadiri Isra’ Mi’raj di Masjid Suka Damai

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Labangka, Sumbawa — Serda Nario, Babinsa Desa Suka Damai anggota Koramil 1607-02/Empang, menghadiri acara peringatan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW 18 Rajab 1447 H Tahun 2026 yang digelar di Masjid Desa Suka Damai, Kecamatan Labangka, Kabupaten Sumbawa. Rabu (7/1/2026). Kegiatan keagamaan yang diikuti tokoh agama, tokoh masyarakat, perangkat desa, guru dan siswa, serta warga setempat […]

  • Pemantauan Wilayah dan Silaturahmi, Babinsa Wolowaru Tingkatkan Keamanan Desa Nakambara

    Pemantauan Wilayah dan Silaturahmi, Babinsa Wolowaru Tingkatkan Keamanan Desa Nakambara

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Jusman, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah (Pamwil) bersama masyarakat Desa Nakambara, Kecamatan Wolowaru, Kabupaten Ende, pada Sabtu (3/1/2026) pukul 10.30 WITA hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah, menjaga ketertiban masyarakat, serta memberikan rasa aman dan nyaman bagi warga. Kehadiran Babinsa juga menjadi momen […]

  • Upaya menjaga kebugaran dan mempererat silaturahmi, Kapolres Karangasem Pimpin Olahraga bersama”

    Upaya menjaga kebugaran dan mempererat silaturahmi, Kapolres Karangasem Pimpin Olahraga bersama”

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., bersama Ketua Bhayangkari Cabang Karangasem Ny. Ince Joseph memimpin kegiatan olahraga bersama di Lapangan Pesat Gatra Polres Karangasem, Sabtu (23/8/2025). Kegiatan olahraga pagi ini diikuti oleh seluruh personil Polres Karangasem, personil Polwan, dan anggota Bhayangkari Cabang Karangasem. “Kegiatan olahraga bersama ini rutin kami laksanakan […]

  • Polres Tabanan Ikuti Launching Sistem Penerimaan Siswa Baru SMA Kemala Taruna Bhayangkara Secara Virtual

    Polres Tabanan Ikuti Launching Sistem Penerimaan Siswa Baru SMA Kemala Taruna Bhayangkara Secara Virtual

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Bertempat di Aula Rupatama Polres Tabanan, Selasa (28/10/2025) pukul 11.00 Wita, berlangsung kegiatan Launching Sistem Penerimaan Siswa Baru (SPMB) SMA Kemala Taruna Bhayangkara Tahun Ajaran 2026/2027 yang digelar secara daring melalui Zoom Meeting. Kegiatan ini dihadiri oleh Kasubag Dalpers Polres Tabanan beserta jajaran, perwakilan Polsek Kediri, dan […]

  • Wujud Kepedulian, Babinsa Dampingi Pemeriksaan Kesehatan Warga Terdampak Genset

    Wujud Kepedulian, Babinsa Dampingi Pemeriksaan Kesehatan Warga Terdampak Genset

    • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Buleleng, 1 Agustus 2025 — Kepedulian terhadap kesehatan warga kembali ditunjukkan oleh PLN UP3 Singaraja. Bekerja sama dengan Rumah Sakit BaliMed, PLN menggelar kegiatan pemeriksaan kesehatan gratis bagi masyarakat yang terdampak suara bising dari mesin Genset PLTD di Desa Pemaron, Kecamatan Buleleng. Kegiatan dilaksanakan pada Jumat pagi dengan lokasi utama di wilayah RT 1 dan […]

  • Babinsa Terjun Langsung, Bentuk Dukungan TNI Dalam program – Progaram kesehatan Masyarakat

    Babinsa Terjun Langsung, Bentuk Dukungan TNI Dalam program – Progaram kesehatan Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka mendukung program kesehatan bagi balita dan ibu hamil di wilayah binaan, Babinsa Desa Jehem, Koramil 1626-03/Tembuku Kodim 1626/Bangli, Sertu Kadek Muliana melaksanakan pendampingan kegiatan Posyandu yang berlangsung di Balai Masyarakat Banjar Dinas Jehem Kelod, Desa Jehem, Kecamatan Tembuku, Kabupaten Bangli, Rabu (30/07/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kepedulian masyarakat terhadap tumbuh […]

expand_less