Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sat Lantas Polres Karangasem Gencar Sosialisasi Larangan Knalpot Brong

Sat Lantas Polres Karangasem Gencar Sosialisasi Larangan Knalpot Brong

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Karangasem , sedang gencar-gencarnya memberikan sosialisasi terkait larangan penggunaan kendaraan Knalpot Brong di wilayah Kabupaten Karangasem .
Kasatlantas Polres Karangasem , Iptu I Gusti Agung Putu Maha Putra, S.H., M.H., seijin Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., menyampaikan sosialisasi larangan penggunaan kendaraan Knalpot Brong atau racing terus dilakukan baik melalui media sosial, media massa maupun siaran di radio, dan mendatangi langsung toko-toko maupun bengkel-bengkel yang melayani pemasangan knalpot brong.
“Sosialisasi ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat tentang larangan penggunaan Knalpot Brong,” ujarnya, pada hari Jumat, 31 Oktober 2025
” Seperti yang dilakukan pada hari ini dibawah pimpinan Kanit Kamsel Sat Lantas Polres Karangasem melaksanakan giat sosialisasi memberikan himbauan kepada masyrakat agar tidak menjual dan memodifikasi knalpot brong.”
Kasat Lantas berharap sosialisasi tersebut bisa mengajak seluruh lapisan masyarakat di Kabupaten Karangasem , untuk tidak memasang Knalpot Brong pada kendaraanya, karena melanggar aturan Lalu Lintas.
“Selain melanggar aturan berLalu Lintas di jalan, dan juga adalah sangat berpotensi menimbulkan gangguan ketertiban, serta kenyamanan masyarakat itu sendiri,” ucapnya.
Terpenting lagi adalah, tegas Kasat Lantas, penggunaan Knalpot Brong atau Knalpot tidak standar bisa di tilang sesuai Pasal 285 ayat (1) Undang Undang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan dipidana dengan pidana kurungan paling lama satu bulan atau denda paling banyak Rp 250 ribu.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolri Tekankan Kesiapsiagaan Jajaran Polri Hadapi Dinamika Kamtibmas Jelang Peringatan 1 Tahun Kepemimpinan Presiden Prabowo

    Kapolri Tekankan Kesiapsiagaan Jajaran Polri Hadapi Dinamika Kamtibmas Jelang Peringatan 1 Tahun Kepemimpinan Presiden Prabowo

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Bertempat di Ruang Vicon Sarja Arya Racana Polres Tabanan, pada Selasa (14/10/2025) pukul 15.15 Wita, telah berlangsung kegiatan Video Conference (Vicon) arahan Kapolri, Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., dalam rangka Analisis dan Evaluasi (Anev) perkembangan situasi kamtibmas terkini. Kegiatan tersebut diikuti oleh Kapolres Tabanan AKBP […]

  • Gerakan Pangan Murah Terselenggara Aman dan Tertib di Desa Rompo Langgudu

    Gerakan Pangan Murah Terselenggara Aman dan Tertib di Desa Rompo Langgudu

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Sabtu, 30 Agustus 2025, Danramil 1608-06/Wawo diwakili Bati Bakti TNI Peltu Sahlan beserta Babinsa mendampingi Bulog dalam pelaksanaan Gerakan Pangan Murah Serentak tingkat Kecamatan Wawo. Kegiatan ini berlangsung di halaman Kantor Camat Wawo, Kabupaten Bima, dan dihadiri oleh Camat Wawo, Kapolsek, serta masyarakat setempat. Gerakan ini bertujuan membantu masyarakat dalam memperoleh bahan pangan dengan harga […]

  • Sinergitas TNI-Polri: Babinsa dan Bhabinkamtibmas Dampingi Warga dalam Pengukuran Tanah

    Sinergitas TNI-Polri: Babinsa dan Bhabinkamtibmas Dampingi Warga dalam Pengukuran Tanah

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu, Kodim 1601/Sumba Timur. Serka Daniel Umbu Ndawa Bersama Bhabinkamtibmas Polsek Mangili dan Kepala Desa hadiri kegiatan dampingi Pengukuran Tanah milik warga binaan, bertempat Di Desa Kaliuda, Kecamatan Pahunga Lodu, Kabupaten Sumba Timur, Rabu (01/10/2025) Dalam kegiatan tersebut Serka Daniel Umbu Ndawa Menyampaikan Sudah menjadi tugas dan tanggung […]

  • Berikan rasa aman dan nyaman, Babinsa 1623-06/Selat amankan rangkaian upacara Pelebon.

    Berikan rasa aman dan nyaman, Babinsa 1623-06/Selat amankan rangkaian upacara Pelebon.

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Muncan Koramil 1623-06/Selat Serka I Gede Madia melaksanakan kegiatan pengamanan rangkaian upacara Pelebon alm. Ide Pedande Gede Putra Singarsa, di Banjar Adat Gerye Desa Adat Muncan Desa Muncan Kec.Selat Kab.Karangasem, pada Minggu (07/09/25). Upacara Pelebon merupakan salah satu upacara yang sangat penting dalam tradisi masyarakat Hindu Bali, upacara ini dilaksanakan sebagai […]

  • kegiatan Pangan Murah Direktorat Pembinaan Masyarakat Polda Bali dalam Rangka Stabilisasi pasokan dan harga pangan Beras SPHP

    kegiatan Pangan Murah Direktorat Pembinaan Masyarakat Polda Bali dalam Rangka Stabilisasi pasokan dan harga pangan Beras SPHP

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Subdit Binsatpam/polsus Ditbinmas Polda Bali dan Subdit Bintibsos Ditbinmas Polda Bali beserta anggota melaksanakan kegiatan Program Pendistribusian Beras SPHP oleh Ditbinmas Polda Bali dalam rangka stabilisasi harga beras di masyarakat di Kabupaten Badung dan di Kabupaten Gianyar kegiatan pendistribusian Beras SPHP kemasan 5 kg ke masyarakat beras SPHP seharga Rp. 57.500,-/ 5 kg jumlah beras […]

  • Bencana Longsor di Desa Mantun, Babinsa Hadir Beri Dukungan dan Pendampingan

    Bencana Longsor di Desa Mantun, Babinsa Hadir Beri Dukungan dan Pendampingan

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Hujan deras yang mengguyur wilayah Kecamatan Maluk pada Senin malam hingga dini hari, (09/09/2025), mengakibatkan terjadinya tanah longsor di Dusun Mantun Barat, Desa Mantun, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Peristiwa longsor terjadi sekitar pukul 03.05 WITA dan menimpa satu unit rumah milik warga atas nama Ibu Margaretha (45 tahun), yang beralamat […]

expand_less