Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Cegah fatalitas di pagi hari, Polsek Selemadeg intensifkan Strong Point

Cegah fatalitas di pagi hari, Polsek Selemadeg intensifkan Strong Point

  • account_circle Rossa
  • calendar_month 1 jam yang lalu
  • visibility 2
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Selemadeg, Minggu, 18 Januari 2026, Pkl. 06:30 s/d 08:00 Wita. Personel Polsek Selemadeg dipimpin Pawas Iptu I Made Adiguna, S.Pd bersama 2 personil lainnya Intensifkan strong point pagi di Simpang 4 Terminal Bajera.

Seijin Kapolres Tabanan, AKBP I Putu Bayu Pati., S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Selemadeg, Kompol I Made Subadi, S.H., mengatakan bahwa, PH (Police Hazard) atau Strong Point merupakan wujud pelayanan Polisi kepada masyarakat utamanya warga masyarakat pengendara dan pejalan kaki, Kegiatan ini dilakukan di titik-titik rawan kemacetan dan kecelakaan lalu lintas di pagi hari saat memulai aktifitasnya, yang dapat berpotensi menjadi bahaya bahkan accident atau incident.”Ungkap Kapolsek.

“Pelaksanaan kegiatan yakni pengaturan lalu lintas dan membantu menyeberangkan masyarakat pada jalur utama dari dan ke menuju objek penting seperti daerah tujuan : Pasar, Perkantoran dan Sekolah guna Antisipasi kemacetan dan kegiatan masyarakat.”ujar Kapolsek.

Selama kegiatan strong point di pagi hari ini, situasi berjalan aman dan lancar serta kondusif. Tidak ada hal-hal yang dapat menimbulkan fatalitas di jalan raya.

(Humas Polsek Selemadeg)

  • Penulis: Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gotong Royong TNI dan Warga Berbuah Manis, Jalan Usaha Tani Desa Batuan Siap Digunakan

    Gotong Royong TNI dan Warga Berbuah Manis, Jalan Usaha Tani Desa Batuan Siap Digunakan

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Rabu (20/8/2025). Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 tahun 2025 yang dilaksanakan di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar, kini memasuki tahap akhir. Salah satu sasaran pokok yakni pembangunan Jalan Usaha Tani (JUT) yang menghubungkan lahan pertanian warga sudah sampai pada tahap finishing. Dansatgas TMMD ke-125, Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., […]

  • Polres Bandara Ngurah Rai Amankan Sholat Jumat, Kolaborasi dengan Pecalang di Masjid Kawasan Bandara

    Polres Bandara Ngurah Rai Amankan Sholat Jumat, Kolaborasi dengan Pecalang di Masjid Kawasan Bandara

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Badung – Personil Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai melaksanakan pengamanan kegiatan Sholat Jumat di dua masjid yang berada di kawasan bandara, yakni Masjid Al Ikhlas dan Masjid Nurul Huda, Jumat (22/8/2025). Pengamanan di Masjid Al Ikhlas dilakukan dengan berkolaborasi bersama pecalang atau petugas keamanan desa adat. Sinergi ini bertujuan untuk menciptakan situasi aman […]

  • Ops Patuh Agung 2025 Polresta Denpasar Gencarkan Sosialisasi Tertib Berlalu Lintas

    Ops Patuh Agung 2025 Polresta Denpasar Gencarkan Sosialisasi Tertib Berlalu Lintas

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Denpasar – Mendukung pelaksanaan Operasi Patuh Agung 2025, Satuan Lalu Lintas Polresta Denpasar melalui Satgas Preemtif optimalkan menggelar kegiatan sosialisasi tata tertib berlalu lintas kali ini kepada para driver ojek online Grab yang berlangsung di Jl. Kebo Iwa Selatan, Denpasar. Kasat lantas Kompol Yusuf Dwi Admodjo, S.I.K., M.H., langsung memberikan arahan dan edukasi kepada para […]

  • Babinsa Koramil 06/Karera Peduli Petani, Turut Membantu Panen Lombok

    Babinsa Koramil 06/Karera Peduli Petani, Turut Membantu Panen Lombok

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 06/Karera, Kodim 1601/Sumba Timur,Pratu Aldith, melaksanakan kegiatan pendampingan kepada petani dengan membantu memanen lombok di lahan pertanian warga, bertempat di Dusun Watu Bara, Desa Nggongi, Kecamatan Karera, Kabupaten Sumba Timur,pada Sabtu (03/01/2026). Kegiatan tersebut merupakan bagian dari tugas Babinsa dalam mendukung ketahanan pangan serta mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, […]

  • Dari Prajurit ke Teladan Masyarakat: Kisah Serka Gidion dan Janji Kontribusi Abadi Pasca Purnatugas

    Dari Prajurit ke Teladan Masyarakat: Kisah Serka Gidion dan Janji Kontribusi Abadi Pasca Purnatugas

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    RUTENG, MANGGARAI – Lapangan Apel Kodim 1612/Manggarai, Jalan Banteng, pada Senin, 2 Desember 2025, menjadi saksi perayaan yang penuh emosi dan penghargaan. Acara Korps Raport Wisuda Purnatugas Anggota Kodim 1612/Manggarai digelar sebagai inovasi peringatan yang menyatukan masa lalu pengabdian dengan masa depan penuh harapan. Dipimpin oleh Dandim 1612/Manggarai, Letkol Arh Amos Comenius Silaban, S.H., M.M., […]

  • Wujud Pembinaan Teritorial, Babinsa Tabundung Sambangi Pasar Praing Kareha

    Wujud Pembinaan Teritorial, Babinsa Tabundung Sambangi Pasar Praing Kareha

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Babinsa Koramil 04/Tabundung Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Ejiman, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan masyarakat di Pasar Tradisional Praing Kareha, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur.Sabtu (15/11/2025).   Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa untuk mempererat hubungan dan kerja sama dengan warga di wilayah binaan. Dalam kesempatan tersebut, Sertu Ejiman menyapa […]

expand_less