Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pengamanan Anniversary Sanggar Griya Mas Kawi di Bale Banjar Dakdakan

Pengamanan Anniversary Sanggar Griya Mas Kawi di Bale Banjar Dakdakan

  • account_circle Rossa
  • calendar_month 3 jam yang lalu
  • visibility 1
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif serta menekan terjadinya gangguan Kamtibmas personil Polsek Kediri selalu ada ditengah-tengah masyarakat melaksanakan pengamanan pada setiap kegiatan yang melibatkan orang.

Hari Jumat tanggal 16 Januari 2026, dimulai pukul 17.00 s/d 24.00 wita, personil Polsek Kediri yang langsung dipimpin Perwira Pengawas (Pawas) AKP I Kadek Agus Sutris Juniantara, S.H. bersama piket fungsi melaksanakan pengamanan kegiatan anniversary Sanggar Griya Mas Kawi, bertempat di Balai Br. Dadakan, Desa Abiantuwung, Kecamatan Kediri, Kabupaten Tabanan.

Disaat pengamanan personil Polsek Kediri selalu mengajak dan menghimbau warga masyarakat khususnya yang hadir pada acara kegiatan tersebut untuk ikut serta dalam menjaga keamanan dan juga selalu dihimbau pada saat parkir kendaraan jangan sampai mengganggu arus lalu lintas lainnya serta diingatkan untuk kuncinya jangan sampai ada ketinggalan di kendaraannya guna mencegah terjadinya curanmor.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K, M.H. Kapolsek Kediri Kompol I Nyoman Sukadana, S.H, M.H. juga menyampaikan kepada Personil yang melaksanakan pengamanan untuk selalu menjaga keamanan dan keselamatan serta bersinergi dengan panitia penyelenggara untuk bersama dalam menjaga keamanan sehingga seluruh rangkaian kegiatan dapat berjalan dengan aman dan lancar.

Diakhir acara kegiatan ketua panitia penyelenggara mengucapkan terimakasih kepada polisi sehingga seluruh rangkaian kegiatan anniversary dapat berjalan dengan aman dan lancar sesuai rencana.

(Humas Polsek Kediri)

  • Penulis: Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Program KSB Maju Resmi Dibagikan, Babinsa Hadir Dampingi Warga Seteluk Tengah

    Program KSB Maju Resmi Dibagikan, Babinsa Hadir Dampingi Warga Seteluk Tengah

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Babinsa Desa Seteluk Tengah Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Dahlan, melaksanakan pendampingan kegiatan pembagian Kartu KSB Maju kepada masyarakat Desa Seteluk Tengah, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Kamis (18/12/2025). Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 09.00 WITA tersebut bertempat di Aula Kantor Desa Seteluk Tengah. Program Kartu KSB Maju ini menyasar sebanyak 1.322 Kepala […]

  • Bhabinkamtibmas Legian Laksanakan Cooling System dan Atensi Piodalan di Pura Desa Adat Legian

    Bhabinkamtibmas Legian Laksanakan Cooling System dan Atensi Piodalan di Pura Desa Adat Legian

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Pada Senin, 24 November 2025, Bhabinkamtibmas Kelurahan Legian Aiptu I Kade Merta melaksanakan kegiatan Cooling System sekaligus atensi piodalan di Pura Desa, Desa Adat Legian, Kecamatan Kuta, Badung. Kegiatan yang berlangsung pukul 12.15 WITA tersebut dilaksanakan sebagai bentuk sambang rutin dan memastikan keamanan serta kelancaran rangkaian persembahyangan, mengingat meningkatnya pergerakan masyarakat menuju area pura. Turut […]

  • Patroli Sentra Ekonomi, Blue Light Patrol Sat Samapta Sambangi Pasar Senggol Mengwi

    Patroli Sentra Ekonomi, Blue Light Patrol Sat Samapta Sambangi Pasar Senggol Mengwi

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Mangupura – Polres Badung beserta dengan jajarannya terus melakukan kegiatan Kepolisian salah satunya dengan melaksanakan kegiatan Patroli Biru atau dikenal dengan istilah Blue Light Patrol, dalam upaya menjaga situasi yang kondusif di daerah hukum Polres Badung. Melalui unit Turjawali Sat Samapta Polres Badung yang dipimpin oleh Aiptu I Ketut Sartana bersama tiga personel lainnya melaksanakan […]

  • DLH KSB Sosialisasikan Pengelolaan Sampah 3R, Babinsa Mantar Turut Dukung

    DLH KSB Sosialisasikan Pengelolaan Sampah 3R, Babinsa Mantar Turut Dukung

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Upaya meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pengelolaan sampah berbasis prinsip Reduce, Reuse, Recycle (3R) kembali dilakukan Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH). Babinsa Desa Mantar, Serda Hendry, ikut menghadiri kegiatan sosialisasi pengelolaan bank sampah yang berlangsung di Aula Kantor Desa Mantar, Kecamatan Poto Tano. Kamis (11/12/2025). Kegiatan yang dimulai […]

  • Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol, Antisipasi Kejahatan 3C di Perumahan Warga

    Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol, Antisipasi Kejahatan 3C di Perumahan Warga

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam upaya menjaga keamanan dan memberikan rasa aman kepada masyarakat, Polres Tabanan melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol pada Kamis dini hari, 17 Juli 2025. Kegiatan yang dimulai pukul 02.00 Wita hingga 03.30 Wita ini dipimpin langsung oleh Pawas Polres Tabanan, Iptu I Ketut Padnya, dengan melibatkan delapan […]

  • Ops Lilin Agung 2025, Satgas Preventif Polresta Denpasar Atensi Kepadatan Lalin di Simpang By Pass Ngurah Rai–Waribang

    Ops Lilin Agung 2025, Satgas Preventif Polresta Denpasar Atensi Kepadatan Lalin di Simpang By Pass Ngurah Rai–Waribang

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Denpasar – Dalam rangka Operasi Lilin Agung 2025 untuk pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Satgas Preventif Polresta Denpasar melaksanakan pergelaran personel di Pos Pengamanan Kertalangu dengan atensi terhadap kepadatan arus lalu lintas di Simpang Jalan By Pass Ngurah Rai–Waribang. Personel yang bertugas melakukan pemantauan dan pengaturan arus lalu lintas menyikapi adanya peningkatan volume […]

expand_less