Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Air Suning Dampingi Kearifan Lokal Warga Usai Musim Tanam Padi

Babinsa Air Suning Dampingi Kearifan Lokal Warga Usai Musim Tanam Padi

  • account_circle Rossa
  • calendar_month 1 jam yang lalu
  • visibility 1
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mempererat silaturahmi serta meningkatkan kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Air Suning, Sertu Ruslin, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat pada Sabtu, (17/01/2026), pukul 09.00 WITA.

Kegiatan komsos tersebut dilaksanakan di tengah-tengah masyarakat Desa Air Suning yang sedang membuat jajan tradisional dalam rangka Sedekah Orong, sebagai bentuk rasa syukur setelah selesai melaksanakan penanaman padi. Kehadiran Babinsa di tengah warga disambut dengan hangat dan penuh kebersamaan.

Dalam kesempatan tersebut, Sertu Ruslin tidak hanya menjalin komunikasi dan silaturahmi, tetapi juga memberikan imbauan kepada masyarakat agar senantiasa menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan, serta memperkuat semangat gotong royong dalam kehidupan bermasyarakat.

Menurutnya, kegiatan komsos merupakan salah satu sarana efektif untuk mengetahui kondisi dan perkembangan wilayah binaan sekaligus mempererat hubungan emosional antara TNI dan masyarakat.

“Melalui kegiatan seperti ini, diharapkan terjalin hubungan yang semakin harmonis antara Babinsa dan warga, sehingga tercipta lingkungan yang aman, tertib, dan kondusif,” ujar Sertu Ruslin.

Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman, tertib, dan lancar. Secara umum, kondisi wilayah Desa Air Suning berada dalam keadaan kondusif.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jaga Kesiapsiagaan, Kodim 1607/Sumbawa Asah Kemampuan Prajurit Lewat Latihan PSM

    Jaga Kesiapsiagaan, Kodim 1607/Sumbawa Asah Kemampuan Prajurit Lewat Latihan PSM

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Besar – Kodim 1607/Sumbawa menggelar latihan Pencak Silat Militer (PSM) sebagai bagian dari pembinaan kemampuan perorangan prajurit, bertempat di Makodim 1607/Sumbawa, Selasa (13/01/2026). Latihan PSM ini diikuti oleh para prajurit dari jajaran Kodim 1607/Sumbawa dengan penuh semangat dan disiplin. Kegiatan tersebut bertujuan untuk meningkatkan keterampilan bela diri, ketangkasan, serta kesiapsiagaan prajurit dalam menghadapi berbagai […]

  • Sertu Ersan Bantu Warga Reworena Ringankan Beban Pekerjaan Pembangunan

    Sertu Ersan Bantu Warga Reworena Ringankan Beban Pekerjaan Pembangunan

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka menjalin kemanunggalan TNI dan rakyat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Ersan, melaksanakan kegiatan karya bakti bersama warga masyarakat di Jalan Woloare, Kelurahan Reworena, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende.18 September 2025. Kegiatan dimulai pada pukul 09.00 WITA dan difokuskan pada pembantu pengangkutan serta perataan gundukan tanah milik warga yang akan digunakan untuk keperluan […]

  • Serda Wiliadi Aktif Laksanakan Komsos Demi Kondusifitas Wilayah

    Serda Wiliadi Aktif Laksanakan Komsos Demi Kondusifitas Wilayah

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Senin, tanggal 8 September 2025, Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano, Desa Poto Tano, Serda Wiliadi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan monitoring wilayah binaan. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk upaya Babinsa untuk mempererat hubungan silaturahmi dengan warga sekaligus memantau perkembangan situasi keamanan dan ketertiban di desa. Melalui komsos, Babinsa juga mengajak […]

  • Kegiatan Pengamanan Ibadah Minggu, Bentuk Kepedulian TNI terhadap Ketentraman Umat

    Kegiatan Pengamanan Ibadah Minggu, Bentuk Kepedulian TNI terhadap Ketentraman Umat

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Koptu Syahrul Ramadhan, melaksanakan kegiatan pemantauan dan pengamanan ibadah Minggu di Gereja GMIT Efata Lekioen, Kelurahan Mokdale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, pada hari Minggu, 02 November 2025 pukul 06.30 Wita. Ibadah Minggu tersebut dipimpin oleh Pendeta Ibu Meijen B. Saek, S.Th […]

  • Upacara Pelebon Tokoh Ubud, Dandim 1616/Gianyar Beri Atensi Penuh

    Upacara Pelebon Tokoh Ubud, Dandim 1616/Gianyar Beri Atensi Penuh

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Gianyar – Suasana khidmat, penuh penghormatan, dan sarat dengan nilai budaya Bali yang luhur tampak mewarnai rangkaian prosesi upacara Pelebon almarhum Cokorda Istri Niti Yadnya dari Puri Saren Kangin Kelodan Ubud, Rabu (3/9/2025). Ribuan warga, tokoh puri, hingga wisatawan mancanegara turut menyaksikan prosesi adat keagamaan yang berlangsung megah di jantung Ubud, Kabupaten Gianyar. Upacara Pelebon […]

  • Sertu Denis Fernandes Ajak Warga Desa Rangalaka Jaga Kamtibmas dan Kesehatan

    Sertu Denis Fernandes Ajak Warga Desa Rangalaka Jaga Kamtibmas dan Kesehatan

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Kotabaru, Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Monitoring, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Dusun 1 Rangalaka, Desa Rangalaka, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, pada Selasa (23/9). Kegiatan dimulai pukul 09.29 WITA hingga selesai dan dipimpin langsung oleh Sertu Denis Fernandes, Babinsa […]

expand_less