Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Kodim 1601/Sumba Timur Lakukan Pemantauan Harga Pasar

Babinsa Kodim 1601/Sumba Timur Lakukan Pemantauan Harga Pasar

  • account_circle arash news
  • calendar_month 1 jam yang lalu
  • visibility 2
  • comment 0 komentar

NTT-Sumba Timur.

Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Dendi Djami, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) sekaligus pemantauan harga bahan pokok di Pasar Desa Rindi, Kecamatan Rindi Umalulu, Kabupaten Sumba Timur, Jumat (16/01/2026).

Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya untuk menjalin kedekatan dengan para pedagang serta mengetahui secara langsung kondisi harga kebutuhan pokok di pasar tradisional. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa berdialog dengan pedagang mengenai ketersediaan barang, stabilitas harga, serta kendala yang dihadapi dalam aktivitas jual beli.

Pratu Dendi Djami menyampaikan bahwa pemantauan harga pasar merupakan bagian dari tugas Babinsa untuk membantu pemerintah dalam menjaga stabilitas ekonomi masyarakat, khususnya di wilayah binaan. Dengan turun langsung ke lapangan, Babinsa dapat memperoleh informasi yang akurat terkait perkembangan harga sembako.

Selain itu, kegiatan komsos ini juga bertujuan untuk mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, sehingga tercipta kemanunggalan TNI dengan rakyat. Para pedagang menyambut baik kehadiran Babinsa dan berharap kegiatan seperti ini terus dilakukan.

Melalui kegiatan tersebut, Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu diharapkan dapat terus berperan aktif dalam menjaga stabilitas wilayah serta mendukung kesejahteraan masyarakat di Kabupaten Sumba Timur.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Pantau Keamanan wilayah Cegah Gangguan Kamtibmas

    Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Pantau Keamanan wilayah Cegah Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Selbar Suraberata, Selasa 28/10/2025 Pukul 21.00 s/d 23.00 wita Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Selemadeg barat Personil Polsek Selemadeg barat Polres Tabanan dipimpin Pawas BRIPKA I Wayan Depin optimalkan Kegiatan Patroli “Blue light” guna menekan ruang potensi gangguan Kamtibmas pada malam hari. Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu […]

  • Ibadah Natal di Gereja GKII Kota Bima Berjalan Aman dan Lancar

    Ibadah Natal di Gereja GKII Kota Bima Berjalan Aman dan Lancar

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Pada hari Kamis, tanggal 25 Desember, Serka Iksan anggota Koramil 1608-01/Rasana’e melaksanakan tugas pengamanan ibadah Natal dan Tahun Baru di Gereja GKII (Gereja Kemah Injil Indonesia) yang beralamat di Jalan Martadinata No. 26 RT 003/001 Kelurahan Tanjung, Kecamatan Rasana’e Barat, Kota Bima. Dengan jumlah jemaat yang hadir sekitar 450 orang, kegiatan ibadah […]

  • Jaga Stabilitas Kamtibmas Jelang Hari Raya Galungan, Samapta Polsek Abiansemal Intensifkan Patroli Harkamtibmas

    Jaga Stabilitas Kamtibmas Jelang Hari Raya Galungan, Samapta Polsek Abiansemal Intensifkan Patroli Harkamtibmas

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Dalam rangka memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat tetap kondusif menjelang Hari Raya Galungan, Samapta Polsek Abiansemal mengintensifkan kegiatan patroli Harkamtibmas pada sejumlah jalur rawan dan kawasan pemukiman, Selasa (18/11/2025) malam. Patroli dilakukan dengan pola mobile dan strong point untuk meminimalkan potensi gangguan Kamtibmas yang biasanya meningkat menjelang hari raya. Personel Samapta menyasar […]

  • Babinsa Koramil 1603-01/Alok Hadiri Pertemuan Rutin di Kota Baru untuk Bangun Komunikasi yang Lebih Baik

    Babinsa Koramil 1603-01/Alok Hadiri Pertemuan Rutin di Kota Baru untuk Bangun Komunikasi yang Lebih Baik

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA Praka Aris Wijayanta Koramil 1603-01/Alok Kodim 1603/Sikka menghadiri pertemuan rutin triwulan kedua di Kelurahan Kota Baru, Kabupaten Sikka, pada hari Senin (14/06/2025). Dalam sambutannya, Praka Aris menyampaikan bahwa Rapat Koordinasi (Rakor) di tingkat Kelurahan Kota Baru merupakan sebuah pertemuan rutin antara berbagai elemen di tingkat RT dan RW untuk mendiskusikan berbagai isu strategis, permasalahan […]

  • Sinergi TNI–Pemkot Bima: Stabilkan Harga Pangan untuk Warga Kumbe

    Sinergi TNI–Pemkot Bima: Stabilkan Harga Pangan untuk Warga Kumbe

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Wira Bhakti – Babinsa Kelurahan Kumbe, Sertu Kosnadin dari Koramil 1608-01/Rasanae, melaksanakan monitoring kegiatan Operasi Pasar Murah yang digelar Pemerintah Kota Bima bekerja sama dengan Perum Bulog Cabang Kota Bima, Rabu (4/12/2025) di Terminal Kumbe, Kelurahan Kumbe. Kegiatan ini merupakan agenda rutin pemerintah guna membantu masyarakat mendapatkan bahan pangan pokok dengan harga terjangkau. Dalam kegiatan […]

  • POLSEK SELAT LAKSANAKAN PATROLI BLUE LIGHT UNTUK CIPTAKAN SITUASI KONDUSIF

    POLSEK SELAT LAKSANAKAN PATROLI BLUE LIGHT UNTUK CIPTAKAN SITUASI KONDUSIF

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Selat, [20/10/2025 ] – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), Polsek Selat melaksanakan patroli Blue Light pada malam hari di sejumlah titik rawan di wilayah hukumnya. Patroli ini dilakukan untuk mencegah potensi gangguan keamanan seperti balap liar, tindak kriminalitas, serta memastikan kepatuhan pengguna jalan terhadap aturan lalu lintas. Dengan menyalakan lampu rotator biru […]

expand_less