Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Kodim 1601/Sumba Timur Aktif Dukung Petani Jagung Desa Hamba Wutang

Babinsa Kodim 1601/Sumba Timur Aktif Dukung Petani Jagung Desa Hamba Wutang

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
  • visibility 3
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur. Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional, Babinsa Koramil 06/Karera Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Junus Ratu, melaksanakan pendampingan kepada petani dalam kegiatan penanaman jagung di Desa Hamba Wutang, Kecamatan Ngadu Ngala, Kabupaten Sumba Timur, Rabu (14/01/2026).

Kegiatan ini merupakan bentuk nyata kepedulian TNI AD melalui peran Babinsa dalam membantu meningkatkan hasil pertanian masyarakat di wilayah binaannya. Sertu Junus Ratu terjun langsung ke lahan pertanian bersama para petani, mulai dari persiapan lahan hingga proses penanaman jagung.

Sertu Junus Ratu menyampaikan bahwa pendampingan ini bertujuan untuk memberikan motivasi serta semangat kepada para petani agar tetap produktif dan optimal dalam mengelola lahan pertanian. Selain itu, kehadiran Babinsa diharapkan dapat mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat.

Para petani Desa Hamba Wutang menyambut baik kegiatan tersebut dan mengapresiasi perhatian serta bantuan yang diberikan oleh Babinsa. Mereka berharap sinergi seperti ini terus berlanjut guna meningkatkan kesejahteraan petani dan mendukung ketahanan pangan di wilayah Kabupaten Sumba Timur.

Dengan adanya pendampingan Babinsa, diharapkan hasil panen jagung ke depan dapat meningkat serta memberikan dampak positif bagi perekonomian masyarakat setempat.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • HUT RI ke-80 Jadi Momentum Tingkatkan Soliditas Prajurit Kodim 1613/Sumba Barat

    HUT RI ke-80 Jadi Momentum Tingkatkan Soliditas Prajurit Kodim 1613/Sumba Barat

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Kodim 1613/Sumba Barat menggelar berbagai lomba olahraga yang diikuti prajurit dan Persit Kartika Chandra Kirana, Jumat (08/8/2025). Kegiatan yang dilaksanakan di lingkungan Kodim tersebut meliputi lomba tarik tambang dan pertandingan voli putri. Lomba tarik tambang diikuti oleh tim dari berbagai staf dan […]

  • ‎Koramil 1607-09/Utan Hadir Jaga Wilayah, Patroli Malam Jadi Garda Terdepan ‎

    ‎Koramil 1607-09/Utan Hadir Jaga Wilayah, Patroli Malam Jadi Garda Terdepan ‎

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Utan, Sumbawa — Guna menciptakan rasa aman dan menjaga stabilitas keamanan wilayah, personel Koramil 1607-09/Utan melaksanakan kegiatan patroli malam di sejumlah titik wilayah binaan, Rabu malam (26/12/2025). ‎ ‎Kegiatan patroli tersebut difokuskan pada area permukiman warga serta lokasi-lokasi yang berpotensi menjadi pusat aktivitas masyarakat pada malam hari. Langkah ini dilakukan sebagai upaya preventif untuk mengantisipasi […]

  • Kolonel Inf Hendro Cahyono Harap Kepemimpinan Korem 161/Wira Sakti Semakin Solid dan Diberkahi

    Kolonel Inf Hendro Cahyono Harap Kepemimpinan Korem 161/Wira Sakti Semakin Solid dan Diberkahi

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Komandan Korem 161/Wira Sakti Kolonel Inf. Hendro Cahyono, menyantuni anak yatim piatu dan syukuran, acara digelar di Rumah Dinas Jabatan Komandan Korem 161/Wira Sakti Puri Wira Sakti, Minggu (03/08/2025). Kami mengucapkan terima kasih kehadiran bapak-bapak, ibu-ibu yang sudah menghadiri undangan di sore hari ini. “Kesempatan ini kami berharap mohon bantuan dari Bapak Ustad, bapak Imam […]

  • Sinergi Babinsa dan Warga: Ronda Malam di Dusun Wawo Barat Berjalan Kondusif

    Sinergi Babinsa dan Warga: Ronda Malam di Dusun Wawo Barat Berjalan Kondusif

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Koramil 1614-01/Dompu kembali melaksanakan kegiatan patroli ronda malam sebagai bagian dari upaya menjaga keamanan di wilayah binaan. Pada Rabu, 10 Desember 2025, Babinsa Desa Nowa, Sertu Sudirman, turun langsung berinteraksi dengan warga di Dusun Wawo Barat. Dalam kegiatan yang berlangsung santai namun penuh keakraban itu, Babinsa turut menggandeng anggota Karang Taruna setempat […]

  • Optimalkan Binter Di Wilayah Binaan, Babinsa Getakan Gencar Gelar Komsos

    Optimalkan Binter Di Wilayah Binaan, Babinsa Getakan Gencar Gelar Komsos

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka optimalisasi pencapaian tugas dan fungsi Babinsa di wilayah, kemanunggalan Babinsa dan seluruh pihak di wilayah menjadi salah satu faktor penting dan wajib. Menjaga kemanunggalan dengan seluruh pihak di wilayah inipun menjadi hal yang terus digaungkan Serma Wayan Sukadana, Babinsa Getakan Koramil 1610-02/Banjarangkan. Salah satunya dengan aktif menggelar komunikasi sosial. Seperti pagi ini, […]

  • Babinsa Malaipea Bantu Warga Bangun Fondasi Rumah di Alor Selatan

    Babinsa Malaipea Bantu Warga Bangun Fondasi Rumah di Alor Selatan

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Alor Selatan, 23 November 2025 – Babinsa Desa Malaipea, Koptu Bima Nur Isroni, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) serta pemantauan wilayah di Desa Malaipea, Kecamatan Alor Selatan, pada Minggu (23/11) pukul 10.30 WITA. Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari tugas rutin Babinsa dalam menjaga kedekatan dengan masyarakat dan memastikan situasi keamanan di wilayah binaan tetap […]

expand_less