Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Pastikan Situasi Kondusif, Babinsa Koptu David Dani Agung Pantau Pasar Murah di Banjar Sabo

Pastikan Situasi Kondusif, Babinsa Koptu David Dani Agung Pantau Pasar Murah di Banjar Sabo

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

JEMBRANA – Dalam upaya menjaga stabilitas harga pangan dan membantu meringankan beban ekonomi masyarakat, Kodim 1617/Jembrana melalui jajaran Babinsa hadir langsung mengawal pelaksanaan Gerakan Pangan Murah di wilayah Kabupaten Jembrana. Pada Senin (12/01/2026), Babinsa Desa Air Kuning, Koptu David Dani Agung, melaksanakan pemantauan langsung kegiatan pasar murah yang dipusatkan di Banjar Sabo, Desa Air Kuning, Kecamatan Jembrana.

Kehadiran personel TNI di lokasi bertujuan untuk memastikan proses pendistribusian bahan pangan berjalan dengan tertib dan tepat sasaran bagi masyarakat yang membutuhkan.

Dalam kegiatan ini, sebanyak 425 kg beras (85 zak) disalurkan kepada warga dengan harga yang terjangkau. Langkah ini merupakan bagian dari komitmen Kodim 1617/Jembrana dalam mendukung program pemerintah guna menekan laju inflasi daerah, khususnya pada komoditas pokok.

Komandan Kodim 1617/Jembrana Letkol Inf Sy. Gafur Thalib menegaskan bahwa peran Babinsa di lapangan tidak hanya sekadar menjaga keamanan, tetapi juga menjadi garda terdepan dalam mendukung kesejahteraan sosial masyarakat di desa binaan masing-masing.

“Kami ingin memastikan bahwa masyarakat dapat memperoleh kebutuhan pokok dengan harga yang stabil. Kehadiran Babinsa adalah untuk menjamin bahwa kegiatan Gerakan Pangan Murah ini berjalan lancar tanpa kendala teknis di lapangan,” ungkap Dandim.

Kegiatan yang berlangsung di Banjar Sabo tersebut terpantau berjalan dengan aman, tertib, dan mendapatkan antusiasme positif dari warga setempat. Dengan adanya pengawalan dari Kodim 1617/Jembrana, diharapkan stabilitas pangan di wilayah Kabupaten Jembrana tetap terjaga dengan baik.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Cegah Kemacetan di Jalur Utama Denpasar-Gilimanuk  Polsek Seltim Jelang jalan utama dibuka

    Cegah Kemacetan di Jalur Utama Denpasar-Gilimanuk Polsek Seltim Jelang jalan utama dibuka

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Polres Tabanan- Polsek Seltim, Sabtu, 19 Juli 2025 Kapolsek Seltim Akp I Nyoman Artadana, S.H., M.H., memimpin langsung pergelaran personil dilapangan dalam upaya mencegah kemacetan lalu lintas terutama di jalur Denpasar-Gilimanuk, pasca jalan jebol dibuka kembali di wilayah Bajera, Selemadeg. Kegiatan dilaksanakan mulai pukul 06.30 s/d 08.30 Wita. Kegiatan Pos Pagi dilaksanakan pada tempat-tempat berpotensi […]

  • Babinsa Bersama Instansi Terkait Amankan Arus Penumpang dan Barang di Pelabuhan IPPI Ende

    Babinsa Bersama Instansi Terkait Amankan Arus Penumpang dan Barang di Pelabuhan IPPI Ende

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ende, NTT – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Jakaria Ahmad, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (komsos), dan pengamanan wilayah (pamwil) di kawasan Pelabuhan IPPI, Kelurahan Tetandara, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende, dalam rangka mendukung keamanan dan kelancaran proses kedatangan Kapal Laut Darma Rucitra VIII. Kapal Darma Rucitra VIII diketahui bersandar di Pelabuhan IPPI pada pukul 16.30 […]

  • Babinsa Koramil 1628-04 Hadiri Mediasi Sengketa Lahan Antara Bibik dan Keponakan di Senayan

    Babinsa Koramil 1628-04 Hadiri Mediasi Sengketa Lahan Antara Bibik dan Keponakan di Senayan

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya menjaga kondusifitas wilayah binaan, Babinsa Desa Senayan Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Chaerudin, menghadiri kegiatan mediasi sengketa warisan lahan perkebunan yang berlangsung di Kantor Desa Senayan, Kecamatan Poto Tano, pada Selasa (21/10/2025) pukul 09.00 WITA. Mediasi tersebut dilakukan untuk menyelesaikan permasalahan antara dua warga Dusun Senayan Bawah RT 03, yakni […]

  • Danramil 1623-07/Bebandem lepas peserta lomba gerak jalan tingkat pelajar SMP dan SMA/SMK.

    Danramil 1623-07/Bebandem lepas peserta lomba gerak jalan tingkat pelajar SMP dan SMA/SMK.

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Danramil 1623-07/Bebandem Kapten Cpl. I Gusti Made Darsana melepas peserta lomba gerak jalan tingkat pelajar SMP dan SMA/SMK, di depan SMAN 1 Bebandem Desa Jungutan Kec.Bebandem Kab.Karangasem, pada Selasa (12/08/25). Kegiatan lomba gerak jalan tingkat pelajar SMP dan SMA/SMK dalam rangka memperingati HUT kemerdekaan RI ke-80 tahun 2025 di wilayah Kec.Bebandem diikuti sebanyak […]

  • Koramil 1628-02/Sekongkang Perkuat Komunikasi dengan Warga Lewat Patroli

    Koramil 1628-02/Sekongkang Perkuat Komunikasi dengan Warga Lewat Patroli

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Piket Koramil 1628-02/Sekongkang, Sertu Isrorul Amri, melaksanakan kegiatan patroli di seputaran wilayah binaan Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Kamis (28/8/2025). Patroli ini dilakukan sebagai langkah preventif dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Selain memantau kondisi wilayah, Sertu Isrorul Amri juga menyampaikan imbauan kepada warga agar selalu peduli terhadap lingkungan sekitar dan […]

  • Polres Tabanan Gelar Turjawali dan Pemeriksaan Kendaraan Bermotor, Pastikan Keamanan dan Ketertiban Malam Hari

    Polres Tabanan Gelar Turjawali dan Pemeriksaan Kendaraan Bermotor, Pastikan Keamanan dan Ketertiban Malam Hari

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka menjaga keamanan, ketertiban, dan keselamatan berlalu lintas di wilayah hukum Polres Tabanan, jajaran Polres Tabanan melaksanakan kegiatan Turjawali (Pengaturan, Penjagaan, Pengawalan, dan Patroli) serta pemeriksaan kendaraan bermotor pada Jumat (17/10/2025) malam. Kegiatan dimulai pukul 22.30 WITA hingga 00.00 WITA dipimpin oleh Kasiwas Polres Tabanan AKP […]

expand_less