Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Kodim 1601/Sumba Timur Laksanakan Pengamanan Pasar Mingguan Desa Wanga

Babinsa Kodim 1601/Sumba Timur Laksanakan Pengamanan Pasar Mingguan Desa Wanga

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
  • visibility 7
  • comment 0 komentar
NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Syamsurijal, melaksanakan pemantauan kegiatan pasar mingguan di Desa Wanga, Kecamatan Rindi Umalulu, Kabupaten Sumba Timur, pada Selasa (13/01/2026).

Kegiatan pemantauan ini dilakukan untuk memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) tetap kondusif selama berlangsungnya aktivitas jual beli di pasar mingguan yang menjadi pusat kegiatan ekonomi warga setempat.

Dalam pelaksanaannya, Babinsa juga menyempatkan diri berinteraksi dengan para pedagang dan pengunjung pasar, serta memberikan imbauan agar tetap menjaga ketertiban, keamanan, dan kebersihan lingkungan pasar.

Sertu Syamsurijal menyampaikan bahwa kehadiran Babinsa di tengah masyarakat merupakan bentuk tanggung jawab TNI AD dalam mendukung terciptanya rasa aman dan nyaman, khususnya pada kegiatan yang melibatkan banyak warga.

“Pemantauan ini bertujuan untuk mengantisipasi potensi gangguan keamanan sekaligus memberikan rasa aman bagi masyarakat yang beraktivitas di pasar,” ujarnya.

Dengan adanya pemantauan dari Babinsa, diharapkan seluruh rangkaian kegiatan pasar mingguan Desa Wanga dapat berjalan dengan aman, tertib, dan lancar.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ciptakan Kesadaran Kolektif, Babinsa Himbau Pengunjung Wisata Jangan Buang Sampah Sembarangan

    Ciptakan Kesadaran Kolektif, Babinsa Himbau Pengunjung Wisata Jangan Buang Sampah Sembarangan

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam rangka menjaga kelestarian lingkungan dan mendukung sektor pariwisata yang berkelanjutan, Babinsa Kut Serka Arta Heri Margana aktif memberikan himbauan kepada para pengunjung wisata pantai agar senantiasa menjaga kebersihan, di kawasan wisata Pantai Kuta Mandalika, Kecamatan Pujut, Kabupaten Lombok Tengah, Senin (21/7/2025). Pantai merupakan salah satu aset wisata utama di wilayah Pujut […]

  • Aktif Dampingi Posyandu Balita, Kopda Komang Puspantara Wujudkan Pelayanan Kesehatan Yang Optimal

    Aktif Dampingi Posyandu Balita, Kopda Komang Puspantara Wujudkan Pelayanan Kesehatan Yang Optimal

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Tohpati Koramil 1610-02/Banjarangkan Kopda Komang Puspantara terus termotivasi untuk meningkatkan kualitas pelayanan dan taraf kesehatan bagi masyarakat di wilayah binaannya. Berbagai upaya dengan bersinergi bersama Pemdes dan unsur terkait, Kopda Komang berupaya optimal mewujudkan masyarakat Tohpati yang sehat. Upaya itupun terlihat saat Kopda Komang melaksanakan pendampingan dan membantu Nakes dalam kegiatan Posyandu balita […]

  • Babinsa Negari Kawal Pengabenan Toga, Tegaskan Komitmen TNI Ada Bersama Rakyat

    Babinsa Negari Kawal Pengabenan Toga, Tegaskan Komitmen TNI Ada Bersama Rakyat

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Klungkung,- Upacara keagamaan pitra yadnya pengabenan almarhum Jro Mangku Rugeg salah satu tokoh agama Dusun Negari digelar pada Rabu ( 29/10/25 ). Upacara yang d dipimpin oleh Ida Pedanda Gerya Gede Kutri-Gianyar tersebut mendapat pengawalan dan pengamanan dari pihak Babinsa dan Bhabinkamtibmas serta para pecalang. Pagi ini, dengan bersinergi bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang kita melaksanakan […]

  • Babinsa Karijawa Bangun Kedekatan Lewat Komsos Bersama Warga

    Babinsa Karijawa Bangun Kedekatan Lewat Komsos Bersama Warga

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Dompu NTB– Dalam rangka menjaga kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Kelurahan Karijawa Koramil 1614-01/Dompu, Serka Hermansyah, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga binaan di Lingkungan Karijawa Selatan, Rabu (27/8/2025). Kegiatan ini tidak hanya menjadi sarana untuk mempererat tali silaturahmi, tetapi juga wadah membangun kesadaran kolektif masyarakat dalam menjaga lingkungan dan keamanan wilayah. Dalam kesempatan […]

  • Babinsa Koramil 1624-07/Nagawutung Dampingi Vaksinasi Rabies di Desa Wuakerong

    Babinsa Koramil 1624-07/Nagawutung Dampingi Vaksinasi Rabies di Desa Wuakerong

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Nagawutung, Lembata — Babinsa Koramil 1624-07/Nagawutung Pratu Elias Antonio Wadu Lay bersama petugas dari Dinas Peternakan melaksanakan kegiatan vaksinasi rabies terhadap hewan peliharaan, khususnya anjing dan kucing, di Desa Wuakerong, Kecamatan Nagawutung, Kabupaten Lembata. Kamis, 21 Agustus 2025 Kegiatan ini bertujuan untuk mencegah penyebaran penyakit rabies sekaligus meningkatkan kesadaran masyarakat dalam menjaga kesehatan hewan peliharaannya. […]

  • Kapolsek Banjarangkan Pimpin Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Empat Takmung.

    Kapolsek Banjarangkan Pimpin Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Empat Takmung.

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Kapolsek Banjarangkan AKP I Ketut Budiarsana memimpin langsung personelnya dalam kegiatan pengaturan arus lalu lintas di Simpang Empat Takmung, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung,(12/10) sore. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk pelayanan prima Polri kepada masyarakat, khususnya untuk mengantisipasi terjadinya kemacetan yang sering terjadi pada jam-jam padat sore hari. AKP I Ketut Budiarsana menjelaskan […]

expand_less